Anda di halaman 1dari 5

AKUNTANSI TRANSAKASI MUDHARABAH & MUSYARAKAH

Mudharabah murupakan kerja sama dengan dua pihak (pemodal dan penggerak
modal/menejer) dengan berorientasi pada keuntungan dari kerjasama di bagi sesuai
kesepakan ke dua pihak, sedangkan jika ada kerugian seluruh kerugian di tanggung oleh
pemodal. Mudharabah memiliki tiga bagian .

Pemilik dana memberikan modal dan bebas di buat usaha apa saja oleh pengusaha yang di
amanhkan disebut mudrabahah muthlaqah.

Mudharabah muqayyadah yaitu pemodal memberi batasan kepada pengelola dalam


bidang tempat waktu dll yang akan diinvestasikan. Batasan dalam mudharabah muqayyadah
antara lain:

1. dana dari pemilik dana tidak di campurkan dengan dana lain nya.

2. Tidak diperbolehkan memberikan investasi dana untuk pengajuan kredit,

3.pengelola harus menjalankan usahaanya sendiri dan tidak boleh ada pihak ketiga
yang ikut campur..

Mudharabah musytrakah merupakan pengelola dana menyertakan modalnya dalam


kerjasama investasi.

Pada prinsip mudhrabah penyaluran dana tidak memiliki jaminan, namun pemilik
dana boleh meminta jaminan kepada pengelola dana agar yang mengelola dana tidak
melakukan pelanggaran . Jaminan yang diminta pemodal kepada pengelola dana hanya dapat
di cairkan apabila pengelola dana melakukan pelangggaran yang telah disepakati dalam akad.

Pengembalian dana dari pengelola dana kepada pemilik dana dapat dilakukan secara
bersamaan dengan bagi hasil saat akad diakhiri.

 Rukun Mudharabah

 Adanya pemodal yang relefan,


 Amil adalah seseoramh yang akan menjalankan modal yang telah di
amanahkan.
 Amal sendiri adalah harta pokok,
 Usaha dari yang menyuruh berusaha (control usaha).

b. Syarat Mudharabah

1. Barang yang di serahkan ialah mata uang. Tidak sah lah jika menyerahkan harta
berbentuk perhiasan, emas dan barang berharga lainnya.
2. melafalkan ijab dari yang mempunyai modal, dan qobul dari yang menjalankan
pemberian modalntersebut.
3. Penerapan nya jelas, bagi hasil bagian pemilik modal dengan mudharib .
4. Adanya perbedaan yang jelas akan modal dengan hasil yang di dapatkan

Prinsip dari bagii hasil

a. Musyarakah.

Musyarakah merupakan Bentuk/badan dari usaha bagi hasil itu sendiri. Transaksi ini
berlandaskan dari adanya orang yang bekerjasama dalam rangka mendapatkan keuntungan
yang di punyai secara bersama-sama yang dimana terdiri dari pemodal dan yang mengelola
dan antara hasilnya jelas, serta transparan.

b.mudharabah.
Mudharabah merupakan kerjasama antara pemodal dan pengelola modal yang mana
pemilik modal mempercayakan modalnya kepada pengelola dengan perjanjian dari
keuntungan sudah dibuat sebelumnya. Bentuk yang ini merupakan konribusi seluruhnya dari
pemodal .

c. mudharabah muqayyadah
kerjasama antara pemodal dan pengelola modal yang mana pemilik modal
mempercayakan modalnya kepada pengelola dengan perjanjian dari keuntungan sudah dibuat
sebelumnya. Bentuk yang ini merupakan konribusi seluruhnya dari pemodal . akan tetapi
untuk usahanya di tentukan dari pemodal yang menginvestasikan modalnya tersebut.

Pada saat pengakuan dan pengukuran entitas terdiri sebagai pemodal / pemilik dana
penyempurnaannya dilakukan untuk :
1. Pengakuan investasi pada Mudharabah adalah saat penyaluran dana; dan
2. Pengakuan laba / rugi atas penyerahan aset non kas dalam investasi Mudharabah.

Penyajian dan pengungkapan


Dalam akuntasi menjelaskan penyajian transaksi musyarakah didalam laporan keuangan
syariah:

Pada saat pengakuan serta pengukuran untuk entitas sebagai mitra aktif :

 pengukuran saat akad atas pembayaran infestasi musyarakah asset nonkas diukur
sebesar nilai wajarnya.
 penerimaan dana dari mitra yang pasif diakui sebagai musyarakah dan disisi lain di
akui syirkah temporer.

Pada bagian pengakuan dan pengukuran sebagai entitas mitra pasif,:

 pengukuran saat akad sebagai penyetoran investasi musyarakah aset nonkas di ukur
sebesar nilai saat ini.
 keuntungan tangguhan antara selisih penilaian aset nonkas di serahkan pada nilai saat
ini di sajikan sebagai lawan dari investasi musyarakah.

Akuntansi untuk mitra aktif

1. Investasi musyarakah di akui pada waktu menyisihkan kas atau aset nonkas untuk
usaha.
2. Pengukuran investasi.
1. Bentuk kasnya di nilai sebesar penyisihan nya,
2. Bentuk non kas di akui pada saat waktu itu
3. Selisih nya di amortisasikan dengan masa aset

Penyajian serta Pengungkapan Transaksi Mudharabah

Penyajian

Investasi mudharabah disajikan dalam laporaan keuangan bagian asset sebesar nilai

Pengungkapan
Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam transaksi mudharabah:

1. Isi kesepakatan yang paling utama,


2. Rincian dari jumlah investasi mudharabah yang berdasarkan jenisnya
3. Jumlah dari investasi mudharabah yang akan diberikan pada pihak istimewa,
4. Jumlah dari investasi mudharabah yang sudah terseterukturisasi pada periode berjalan,
dan yang sudah berjalan.
5. Metode yang akan digunakan umum dan khusus,
6. Kebijakan manajemen serta pelakasaan pengurangan resiko,
7. Investasi sebesar mudharabah bermasalah dan penyisihan sector ekonomi,
8. Kebijakan dan metode digunakan dalam penanganan masalah
9. Ikhtisar investasi yang dihapus dari buku
10. Kerugiann dari penurunan nilai investasi (jika ada)

PENGAKUAN DAN PENGUKURAN

UNTUK PEMILIK DANA

Dana yang disalurkan atau diberikan kepada pengelola dana diakui sebagai investasi pada
waktu diserahkan .

Pengukuran investasi.

1. Jika berbentuk kas maka pengukurannya berjumlah kas yang diberikan


2. Jika dalam bentuk asset non kas maka di nilai sejumlah nilai pada waktu tersebut. Jika
ada selisih maka di amortisasikan sesuai dengan jangka waktu umur aset

Mudharabah musytarakah merupakan transaksi penamaanman dana oleh pemilik modal


yang bersangkutan kepada pengelola untuk melakukan usaha yang menghasilkan laba secara
syar’I dengan pembagianhasil berdasarkan kesepakatan bersama yang di rundingkan pada
awal perjanjian, jika ada kerugian akan di tanggung oleh pemilik modal yang telah memodali
usaha tersebut
musytarakah adalah merupakan perkumpulan. Untuk dijadikan produk perbankan
sebagai pengganti dari tabungan berbunga pada bank konvensional. Hal ini merupakan
modifikasi dari system.

Anda mungkin juga menyukai