Anda di halaman 1dari 6

Toy Plus, Inc

Case Study Analysist


Ahmad Ilham Awaludin
Chynthia Puspitasari L
David Wirawan
Martha Andhika M
Muhammad Aulia Amri
Puput Swastika
Analisa Perusahaan:

 Toy Plus adalah perusahaan penghasil mainan dengan tingkat penjualan $20 juta
pertahun.
 Perusahaan mengasilkan mainan yang tahan lama dengan harga murah.
 Saat ini terdapat 22 jenis mainan yang berbeda. Masing-masing tipe mainan
dikerjakan dalam 1 assembly line khusus.
 Toy plus memiliki hasil keuangan yang buruk, terlihat dari profit yang diperoleh
hanya 5% dari penjualan, dan return on asset 10%.
 Pengontrolan sistem produksi dilakukan dengan menggunakan sistem MRP
dengan MPS disiapkan untuk setiap 6 minggu kedepan. Lot sizing dilakukan sesuai
dengan pengalaman perusahaan.
 Pada assembly line terdapat 10 orang pekerja dengan waktu kerja masing-masing
35 jam dalam seminggu.
 Dengan batasan jam kerja tersebut, tiap minggunya Toy plus dapat menghasilkan
3500 Toy Auto (dengan waktu kerja 0,1 jam untuk tiap Toy Auto), 175o Toy Truck
(dengan waktu kerja 0,2 jam untuk tiap Toy Truck), dan 2333 Toy Robot (dengan
waktu kerja 0,15 jam untuk tiap Toy Robot).
 Gaji pegawai Toko $10 per jam, dengan tambahan benefit 33%.
 Terdapat charge $6 untuk biaya penyimpanan ditoko.
 Biaya penyimpanan 25% dan biaya pemesanan $25 untuk setiap kali pesan.

Permasalahan:
Pada akhir september 2009, perusahaan mengalami kenyataan peningkatan jumlah
inventory dan tingkat pelayanan lebih rendah dari yang diharapkan.

Analisa Pertanyaan Diskusi:


1. Economic Order Quantity untuk masing-masing tipe mainan:

Master Schedule Forecase:

Sep-26 OCT3 OCT10 OCT17 OCT24 OCT31


TOY AUTO 1100 1150 1200 1300 1400 1500
TOY TRUCK 500 450 400 350 300 300
TOY ROBOT 700 650 650 625 625 600
TOTAL UNITS 2300 2250 2250 2275 2325 2400

2
EOQ calculation:

AUTO TRUCK ROBOT


WEEKLY DEMAND RATE 1275 383 642
PRODUCTION RATE PER
WEEK 3500 1750 2333
UNIT COST 3.2 6.5 4.1

AUTO TRUCK ROBOT


Q (demand rate per year) 1275 383 642
S (cost per order places) 25 25 25
C (Unit cost) 3,2 6,5 4,1
i (Carrying rate) 0,25 0,25 0,25
EOQ 2036 783 1276

2. Master Production Schedule sesuai dengan kuantitas EOQ:

Selain mempertimbang jumlah berdasarkan EOQ juga mempertimbangkan keterbatasan


sumber daya manusia (10 tenaga kerja dengan 350 jam per minggu). Berikut adalah
waktu kerja untuk masing-masing jenis mainan:

Auto: 0,1 jam

Truck: 0,2 jam

Robot: 0,15 jam

Sep-26 OCT3 OCT10 OCT17 OCT24 OCT31 TOTAL


TOY AUTO 1100 1150 1200 1300 1400 1500 7650
TOY TRUCK 500 450 400 350 300 300 2300
TOY ROBOT 700 650 650 625 625 600 3850
TOTAL UNITS 2300 2250 2250 2275 2325 2400 13800

AUTO TRUCK ROBOT


EOQ 2036 783 1276

Sep-26 OCT3 OCT10 OCT17 OCT24 OCT31 TOTAL


TOY AUTO 2036 2036 1629 1950 7650
TOY TRUCK 734 783 783 2300
TOY ROBOT 1298 1276 1276 3850
TOTAL UNITS 2770 2081 2819 2905 3226 0 13800

3
3. Master schedule dari masing-masing part yang dibutuhkan, part mana yang
harus diorder lebih dahulu?

Dibawah ini adalah penjabaran Master Schedule untuk tiap-tiap part. Untuk part yang
harus diorder pertama kali, dibeli lebel merah.

Num. Unit Current


Description Required Lead Time Inventory
Car Body 1 3 2500
Wheels 4 2 9800
Toy Auto
Side windows 2 1 4300
Windshield 1 2 2620

Toy Auto August Sep-26 OCT3 OCT10 OCT17 OCT24 OCT31 TOTAL
Required 2036 2036 1629 1950 7650
On Hand 2500 2500 2500 2501 2908 958
Car Body
Order Realese 2036 2036 2036
Order Reciept 2036 2036 2036
Required 8142 8142 6515 7800 30600
On Hand 9800 1658 1658 1659 3288 3632
Wheels
Order Realese 8144 8144 8144
Order Reciept 8144 8144 8144
Required 4071 4071 3258 3900 15300
Side On Hand 4300 229 229 230 1044 1216
windows Order Realese 4072 4072 4072
Order Reciept 4072 4072 4072
Required 2036 2036 1629 1950 7650
On Hand 2620 584 584 585 992 1078
Windshield
Order Realese 2036 2036 2036
Order Reciept 2036 2036 2036

Num.
Unit Lead Current
Description Required Time Inventory
Cab 1 3 1200
Toy Wheels Dual 8 2 9900
Truck Wheels Single 2 2 2500
Trailer 1 4 4600

4
Toy Truck August Sep-26 OCT3 OCT10 OCT17 OCT24 OCT31 TOTAL
Cab Required 734 783 783 2300
On Hand 466 466 466
Order 783 783
Realese
Order 783 783
Reciept
Wheels Required 5872 6264 6264 18400
Dual On Hand 9900 4028 113 113
Order 2349 6264
Realese
Order 2349 6264
Reciept
Wheels Required 1468 1566 1566 4600
Single On Hand 2500 1815 249 249
Order 783 1566
Realese
Order 783 1566
Reciept
Trailer Required 734 783 783 2300
On Hand 4600 3866 3083 2300
Order
Realese
Order
Reciept

Num.
Unit Lead Current
Description Required Time Inventory
Body 1 2 1600
Arm 2 2 3500
Toy Robot
Legs 2 1 4020
Head 1 2 2150

Toy Robot Sep-26 OCT3 OCT10 OCT17 OCT24 OCT31 TOTAL


Required 1298 1276 1276 3850
On Hand 1600 302 302 302 302
Order
Body
Realese 1276 1276
Order
Reciept 1276 1276
Arm Required 2596 2552 2552 7700

5
On Hand 3500 904 904 904 904
Order
Realese 2552 2552
Order
Reciept 2552 2552
Required 2596 2552 2552 7700
On Hand 4020 1424 1424 148 148
Order
Legs
Realese 1276 2552
Order
Reciept 1276 2552
Required 1298 1276 1276 3850
On Hand 2150 852 852 852 852
Order
Head
Realese 1276 1276
Order
Reciept 1276 1276

4. Apa yang seharusnya Andrea Melia katakan kepada pihak management?

Sebaiknya Andrea memberikan data MPR dan MPS yang sudah diselesaikan dengan
menggunakan lot sizing EOQ diatas. Penggunaan lot sizing EOQ diharapkan mampu
meminimalkan biaya terkait inventory sehingga akan berdampak pada penurunan biaya
operasi dan meningkatkan pelayanan dalam hal ketersediaan pesanan yang dilakukan
oleh pelanggan.

5. Bagaimana yang seharusnya dilakukan Andrea untuk sepakat dengan


manajemen untuk kasus ini?

Dengan menggunakan MPS lot sizing EOQ pada masing-masing elemen produksi,
diharapkan efesiensi biaya dapat dilakukan dengan maksimal. Ada baiknya Andrea
melakukan perhitungan Total biaya untuk inventory saat setelah menggunakan lot sizing
EOQ dan sebelum menggunakannya. Dengan estimasi perhitungan biaya tersebut
diharapkan pihak manajemen tidak lagi memutuskan dengan ragu-ragu, karena perkiraan
efisiensi biaya inventory sudah dapat diketahui.

Anda mungkin juga menyukai