Anda di halaman 1dari 1

KASUS KELOMPOK 1

Seorang laki-laki usia 36 tahun dibawa ke RSJ karena mengamuk tanpa


sebab dan gampang tersinggung, pasien dibawa dalam kondisi terikat dengan
mencegah terjadinya prilaku agresif, saat dilakukan assessment di peroleh data :

Pasien menyatakan kesal dengan sikap orangtuanya yang suka


membeda-bedakan anaknya, selain itu pasien juga merasa kesal karena
keinginannya tidak terpenuhi, setiap kali kesal pasien sering merasakan
dada terasa kencang, nafas sesak, tangan mengepal, mata melotot, nada
suara tinggi dan mengancam. Pasien memdapat terapi CPZ 1xsetengah mg,
trihexyphenidyl 2xsetengah mg dan troilex 2x5 mg . dalam kesehariannya
pasien cenderung mengisolasikan diri, konfagulasi data diri jelek dan pasien
malas merawat diri.

Anda mungkin juga menyukai