Anda di halaman 1dari 1

PENDIDIKAN ORGANISASI UNTUK KESIAPAN SMA SEDERAJAT

MENUJU DUNIA KERJA


Dewangga Trisna Pradipta, Teknik Mesin
Fadyah Yulita Anggraeni, Teknik Mesin

ABSTRAK

Menurut fakta bahwa karyawan pabrik di Indonesia didominasi oleh lulusan dari
jenjang SMA sederajat. Pada lingkungan industri, karyawan yang berlabel lulusan
SMA sederajat biasanya tidak memiliki kemampuan dalam mengutarakan
pendapat serta penyampaian gagasan. Oleh sebab itu pentingnya Pendidikan
Organisasi sejak di level Sekolah Dasar harus ditanamkan kepada siswa agar
dapat mengungkapkan pendapat dengan baik. Dengan cara mewajibkan kegiatan
yang dahulunya ekstra menjadi wajib. Kegiatan seperti pramuka maupun olahraga
di seolah juga dapat menumbuhkan rasa percaya diri, apabila level SMP (Sekolah
Menengah Pertama) dan SMA (Sekolah Menengah Atas) di wajibkan mengikuti
kegiatan ekstra ataupun mengembangkan skill organisasi dengan bergabung ke
OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) karena dalam organisasi apapun dapat
melatih kemampuan dalam tanggung jawab tugas, mengelola kegiatan,
berpendapat, bermusyawarah, melatih kedewasaan. Hasilnya diharapkan dapat
meningkatkan kemampuan dalam mengemukakakn pendapat didepan umum yang
nantinya sangat berguna bagi diri sendiri ke jenjang pekerjaan. Dengan keberanian
mengungkapkan pendapat nantinya memudahkan dalam penyampaian aspirasi
kepada perusahaan maupun penyampaian inovasi ke mesin perusahaan selain
menguntungkan diri sendiri juga menguntungkan perusahaan pula.
Kata kunci: Organisasi, OSIS, Perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai