Anda di halaman 1dari 1

Karawang, 06 Februari 2019

Yth.
Manager Personalia
di
Tempat

Hal : Lamaran pekerjaan

Dengan hormat,
Saya adalah alumnus pendidikan Strata Satu Teknik Informatika, Universitas Singaperbangsa
Karawang, dengan Indeks Prestasi Komulatif 3,01.

Berdasarkan pendidikan tersebut saya mengajukan lamaran pekerjaan sebagai Staff IT di


perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin. Berikut ini adalah data pribadi saya.

Nama : Muhamad Irfan Rifai


Tempat, Tanggal lahir : Tasikmalaya, 31 Agustus 1992
Alamat : Dusun Telukampel 1 RT 02 RW 01 Desa
Karyamakmur Kec. Batujaya Kab. Karawang
Telepon : 083814723237 atau 089631794490
Email : irfanrifai754@gmail.com

Saya memiliki keterampilan yang dibutuhkan oleh seorang Staff IT. Saya mampu dalam
pembuatan jaringan, pembuatan website, konfigurasi server pembuatan network share, setting
akses internet, troubleshooting komputer, programming, implementasi firewall, antivirus,
implementasi software bisnis kantor.

Meski saya belum mempunyai pengalaman kerja, tetapi berkat pendidikan dan latihan yang
intensif, saya yakin dapat mengerjakan tugas-tugas yang diberikan dengan baik.

Surat lamaran pekerjaan ini saya ajukan kepada Bapak/Ibu dengan harapan dapat diterima
bekerja di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin, atas perhatian yang diberikan saya
mengucapkan terimakasih.

Hormat saya,

Muhamad Irfan Rifai, S.Kom.

Lampiran:
1. Curriculum Vitae ( Daftar Riwatat Hidup )
2. Fotokopi Ijazah
3. Fotokopi Transkrip Akademik
4. Foto 4X6
5. Fotokopi Sertifikat Kompetensi

Anda mungkin juga menyukai