Anda di halaman 1dari 2

INSTRUMENT PENILAIAN PROSES

HASIL
KETERANG
NO PROSES YANG DINILAI PENGAMATAN
AN
YA TIDAK
A Kesesuaiaan Program
1 Materi layanan sesuai dengan kebutuhan konseli
2 Materi layanan mengacu pada sumber yang jelas
3 Materi layanan sesuai dengan perkembangan
konseli
B Keterlaksanaan program
1 Program terlaksana sesuai dengan satlan/RPP
2 Waktu pelaksanaan sesuai dengan satlan/RPP
3 Metode yang digunakan variatif dan menarik
4 Menggunakan media layanan Bk
5 Langkah-langkah pelaksanaan lengkap meliputti
pembukaan sampai evaluasi
C Konseli / peserta didik Antusias
Peserta didik bertanya pada guru
Peserta didik menjawab pertanyaan guru
Peserta didik mengerjakan tugas yg diberikan guru
D Kehadiran Peserta didik
1 Peserta didik hadir semua
2 Peserta didik hadir lebih dari 75 %
3 Peserta didik yang Tidak hadir lebih dari 25 %
E Ketersediaan sarana prasarana
1 Meja kursi tempat peserta didik lengkap dan
nyaman
2 Papan Tulis, alat tulis tersedia
3 Ruangan bersih dan nyaman
4 Instrumen dan buku sumber yang diperlukan
tersedia
5 Pencahayaan ruangan mencukupi
F. Dukungan terhadap mata pelajaran
1 Materi layanan mendukung semua mata pelajaran
2 Materi layanan hanya mendukung sebagian mata
pelajaran
INSTRUMENT EVALUASI HASIL
(Penilaian Segera)

A. Pemahaman Baru ( Understanding)

a. Bagaimana cara meningkatkan konsentrasi dalam belajar yang baik?


b. Sebutkan contoh-contoh konsentrasi dalam belajar!
c. Bagaimana konsentrasi belajar yang positif dan negatif?
d. Sebutkan penyebab konsentrasi belajar tidak baik!

B. Perasaan Positif ( Comfort)


Berilah tanda chek ( √ ) pada pernyataan yang sesuai
NO PERNYATAAN YA TIDAK
1 Saya sering merasa malas untuk belajar
2 Saya tidak bisa belajar di tempat bising
3 Saya sering tidak fokus dalam mengerjakan ujian
4 Saya tidak pernah belajar
5 Saya sering malas untuk belajar
6 Saya tidak bisa belajar dalam keadaan berisik
7 Saya kurang tahu bagaimana meningkatkan belajar yang baik
8 Saya tidak bisa semangat dalam belajar
9 Saya merasa tidak bisa konsentrasi untuk belajar
10 Saya senang berorganisasi
11 Saya belajar giat agar juara kelas
12 Saya lebih senang mendengarkan musik
13 Saya belajar dengan berkelompok
14 Kalau nilai ulangan saya jelek saya belajar lebih giat
15 Saya selalu rutin belajar dirumah walau tidak di suruh

Anda mungkin juga menyukai