Anda di halaman 1dari 8

1. Hasil dari 3.850 + 1.435 – 1.350 = . . . .

A. 3.985
B. 3.935
C. 2.925
D. 2.150
2. Suhu udara dikota A setiap jamnya mengalami penurunan 30 C . Pada pukul 12.00 suhu
dikota A besarnya sama dengan tiga kali suhu udara di kota B. Suhu udara kota B pada
pukul 12.00 adalah -80 C. Pada pukul 09.00 suhu udara kota A adalah . . . .
A. -15
B. 15
C. -16
D. 16
3. Ani les matematika setiap 2 hari sekali, Ruli setiap 3 hari sekali dam Edo setiap 4 hari
sekali. Jika mereka berangkat les bersama pada tanggal 25 Maret. Mereka akan berangkat
les lagi pada tanggal . . . .
A. 10 Maret
B. 13 April
C. 14 Mei
D. 15 mei
4. Perbandingan jumlah kucing dan burung yang dimilki Ani adalah 4 : 6. Jika jumlah
kedua jenis hewan tersebut 120 ekor. Maka jumlah kucing yang dipelihara adalah . . .
.
A. 72
B. 56
C. 48
D. 36
5. Hasil dari 125 x (145 - 67 ) = . . . .
A. 6.740
B. 7.890
C. 8.767
D. 9.750
6. Hasil dari -125 x ( 38 – 25 ) : 25 = . . . .
A. 65
B. - 65
C. 70
D. - 85
7. Hasil dari 252 + 123 - 52 =
A. 2.244
B. 2.328
C. 2.328
D. 3.438
3 2
8. √3375 - √144 = . . . .
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
9. Urutkan pecahan yang benar dari nilai terkecil hingga terbesar adalah . . . .

2 3
𝐴. ; 53 % ; 0,45 ; 1 4
5

2 3
B. 0,45 ; ; 53% ; 1 4
5
2 3
𝐶. ; 53% ; 1 4 ; 0,45
5

2 3
𝐷. ; 0,45 ; 53% ; 1 4
5

10. Seorang penjual kue memiliki persediaan telur 48 kg, gula pasir 24 kg, dan 56 kg terigu.
Ia akan membuat beberapa pesanan kue bolu. Bahan tersebut harus dibuat adonan kue
bolu sama banyak. Jumlah banyak adonan yang dapat dibuat kue bolu adalah . . . .
A. 6
B. 8
C. 18
D. 24
11. Kakek menanam 1500 pohon mangga, 279 pohon durian dan 3000 pohon rambutan,
setelah setelah satu bulan kemudian pohon yang ditanam kakek tidak tumbuh semua ada
beberapa pohon yang mati, diantaranya 200 pohon mangga, 9 pohon durian dan 250
pohon rambutan. Berapa jumlah pohon yang tidak mati ?
A. 5460
B. 4779
C. 4320
D. 3320
12. Hasil dari 75 + (-25) – 35 = . . . .
A. 15
B. -15
C. 20
D. 32
13. Andi membeli 1 gros piring, 3 lusin gelas dan 144 buah sendok, setelah sampai
dirumah piring tersebut pecah 8 buah, berapa jumlah barang semua yang tersisa ?
A. 136
B. 181
C. 261
D. 316
14. Ibu membeli 4 bungkus terigu dan 6 bungkus mentega. Berat tiap bungkus terigu 1000
gram, dan mentega 250 gram. Berapa kg berat seluruh tepung terigu dan mentega Aung
dibeli ibu ?
A. 3 kg
B. 4,5 kg
C. 5,5 kg
D. 6 kg
15. Perhatikan sifat – sifat bangun datar berikut !
1. Memiliki 4 sisi, dengan sisi yang berhadapan sejajar dan sama panjang
2. Keempat sudutnya siku-siku
3. Memiliki 2 diagonal yang sama panjang dan saling membagi dua sama panjang

Berdasarkan keterangan di atas, bangun apakah yang dimaksud . ..

A. Persegi panjang
B. persegi
C. belah ketupat
D. trapesium
16. Perhatikan gambar berikut !
15 cm
20 cm
Berapakah keliling bangun di atas . . . . .
A. 70 cm
B. 85 cm
C. 90 cm
D. 95 cm
17. Sebuah rubik yang memiliki volume 1.728 𝑐𝑚3 . Panjang rusuk rubik tersebut adalah . .
..
A. 12
B. 14
C. 16
D. 18
18. Jarak dari Bandung ke Jakarta 120 km, Doni berangkat dari Bandung menggunakan
mobil pukul 06.30 sampai di Jakarta pukul 09.00. Kecepatan rata-rata mobil yang
dikendarai Doni
adalah . . . .
A. 48 km/jam
B. 50 km/jam
C. 60 km/jam
D. 65 km/jam
19. Perhatikan gambar berikut!

28

Luas lingkaran bangun tersebut adalah . . . .


A. 154 cm
B. 308 cm
C. 616 cm
D. 2464cm
20. Perhatikan gambar berikut ! P

Percerminan yang tepat terhadap garis p adalah . . . .

A.
B.

C.

D.

21. Perhatikan gambar berikut!


40

20
15

Luas permukaan bangun tersebut adalah . . . .

A. 2600
B. 3400
C. 3600
D. 400
22. Diketahui titik koordinat A (-4,0), B (-1,-2), C (1,0), D (-1,2). Jika keempat titik tersebut
dihubungkan akan berbentuk bangun . . . .
A. Persegi panjang.
B. Layang-layang.
C. Trapesium.
D. Belah ketupat
23. Perhatikan gambar di bawah ini !

15 cm

10 cm

Volume tabung tersebut adalah . . . .

A. 3.710 cm2
B. 4.710 cm2
C. 6.280 cm2
D. 8.707 cm2
24. Sebuah bak mandi memiliki sisi 18 meter. luas permukaan bak mandi adalah . . . .
A. 2.567 meter
B. 2.980 meter
C. 4.382 meter
D. 5.832 meter
25. Perhatikan tabel data hasil nilai ulangan matematika kelas VI !
Banyak siswa Nilai
12 10
10 8
15 6
7 5
2 2
Rata – rata hasil nilai ulangan matematika kelas VI adalah . . . .
A. 8,0
B. 7,0

C. 6,0
D. 5,0
26. Perhatikan data kegemaran siswa kelas VI padatabel berikut !
Nama buah Banyak siswa

Apel 10

Jeruk 4

Mangga 15

Semangka 4

Nanas 3

Modus buah kegemaran siswa adalah buah . . . .


A. Apel
B. Mangga
C. Jeruk
D. Nanas
27. Perhatikan diagram batang banyak hewan yang dimiliki peternak berikut !
Hewan Ternak
80
70
60
50
40
30
20
10
0
Ayam Kerbau Sapi Kambing

Selisih banyak sapi dan kambing yang dimiliki adalah . . . .


A. 10
B. 20
C. 30
D. 40

28. Perhatikan diagram berikut !

bola voli
72⁰
musik
renang
84⁰
sepak
bola
144⁰

Diagram tersebut merupakan kegemaran siswa siswi SDN I Cijawa. jika jumlah seluruh

siswa SDN I Cijawa 270 orang, maka banyak siswa yang gemar musik adalah . . . .
A. 45 0rang
B. 54 orang
C. 63 orang
D. 108 orang
29. Perhatikan tabel berikut !
NO Berat badan Banyak siswa
kg
1 30 5

2 31 2

3 32 3

4 33 4

5 34 2

6 35 1

Rata-rata berat badan siswa kelas IV adalah . . . .


A. 31,9
B. 31,8
C. 31,7
D. 31,6
30. Siswa kelas mempunyai hobi olahraga sebagai berikut.Voli 8 siswa, tenis meja 6 siswa,
futsal 13 siswa, catur 5 siswa, dan bulu tangkis 10 siswa.
Modus dari hobi siswa kelas VI adalah . . . .
A. Voli
B. Bulu tangkis
C. Futsal
D. Tenis meja

Anda mungkin juga menyukai