Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

GERAK LURUS

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X/1
Alokasi Waktu : 4x4 JP

KOMPETENSI INTI :

KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli


(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

KI Kompetensi Dasar Indikator


1 1.1.Menyadari kebesaran Tuhan yang 1.1.1 Mengenali dan mengagumi
menciptakan dan mengatur alam keteraturan dan kompleksitas ciptaan
jagad raya melalui pengamatan Tuhan mengenai gerak dalam
fenomena alam fisis dan kehidupan sehari-hari
pengukurannya
2 2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah 2.1.1 Melakukan kegiatan
(memiliki rasa ingin tahu; objektif; pengamatan secara teliti, jujur, aktif,
teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggungjawab, peduli
bertanggungjawab; terbuka;kritis; lingkungan, kerjasama, hati-hati,
kreatif; inovatif dan peduli terbuka, kreatif, kritis, inovatif dan
lingkungan) dalam aktifitas sehari-hari tekun
sebagai wujud implementasi sikap
dalam melakukan percobaan,
melaporkan, dan berdiskusi
3 3.3. Menganalisis besaran-besaran Pertemuan Pertama
fisis pada gerak lurus beraturan 3.3.1 Mendefinisikan pengertian
gerak
3.3.2 Mendefinisikan jarak dan
perpindahan
3.3.5 Mendeskripsikan gerak lurus
beraturan dengan menggunakan
grafik
3.3.4 Menghitung besar jarak dan
perpindahan pada GLB
3.3.5 Menganalisis gerak dua buah
benda yang melakukan GLB secara
bersama
3.3.6 Menilai jarak suatu benda
berdasarkan grafik
3.3.7 Membedakan definisi
kecepatan, kelajuan dan percepatann
3.3.8 Menjelaskan kelajuan rata-rata
dan kecepatan rata-rata
3.3.9 Menganalisis kejadian yang
berhubungn dengan kelajuan rata-
rata
3.3.10 Menentukan besar kelajuan
rata-rata dan kecepatan rata-rata
3.3.11 Menghitung besar percepatan
3.3 Menganalisis posisi benda pada
waktu tertentu
Pertemuan Kedua
3.3.12 Menjelaskan karakteristik
gerak lurus beraturan
3.3.13 Menerapkan persamaan GLB
dalam pemecahan masalah fisika
3.3.14 Memberikan contoh gerak
lurus beraturan dalam kehidupan
sehari-hari
3.3.15 Menganalisis peristiwa yang
terjadi pada benda yang melakukan
perlambatan
3.3.16 Menginterpretasi gambar
tetesan oli
3.3.17 Menentukan ketinggian suatu
benda jika diketahui waktu
tempuhnya
3.3.18 Menyimpulkan ciri-ciri gerak
jatuh bebas
3.3.19 Membuat hipotesis tentang
waktu yang diperlukan kedua benda
untuk mencapai tanah jika benda
mengalami gerak jatuh bebas dari
ketinggian yang sama
4 4.1. Menyajikan hasil pengukuran 4.1.1 Melakukan percobaan untuk
besaran fisis dengan menggunakan memformulasikan besaran-besaran
peralatan dan teknik yang tepat untuk fisis pada gerak lurus kecepatan
penyelidikan ilmiah konstan
4.1.2 Mempresentasikan hasil kajian
demontrasi dan eksperimen tentang
gerak lurus dengan kecepatan
konstan
4.2. Menyajikan data dan grafik hasil 4.2.1 Menggambar grafik hubungan
percobaan untuk menyelidiki sifat v dengan t pada gerak lurus beraturan
gerak benda yang bergerak lurus 4.2.2 Menggambar grafik hubungan
dengan kecepatan konstan s dengan t pada gerak lurus beraturan

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui kegiatan pembelajaran tentang gerak lurus beraturan peserta didik diharapkan
dapat menyadari dan mengagumi kebesaran Tuhan lewat gerak dalam kehidupan
sehari-hari.
2. Melalui kegiatan percobaan, melaporkan dan berdiskusi peserta didik diharapkan
dapat menumbuhkan rasa ingin tahu terhadap masalah yang terjadi, objektif, jujur,
teliti, hati-hati, bertanggungjawab, terbuka, kritis dan peduli lingkungan
3. Melalui kegiatan percobaan dengan menggunakan pewaktu dan meteran peserta didik
dapat mendefinisikan pengertian gerak, jarak, perpindahan, kecepatan, dan kelajuan.
4. Melalui kegiatan diskusi dan tanya jawab, peserta didik dapat menjelaskan kelajuan
rata-rata, kecepatan rata-rata.
5. Melalui kegiatan diskusi dan tanya jawab dengan guru, peserta didik dapat
menghitung jarak, perpindahan, kecepatan, dan kelajuan.
6. Melalui kegiatan diskusi dan tanya jawab dengan guru, peserta didik dapat
menghitung besar kelajuan rata-rata dan kecepatan rata-rata.
7. Melalui kegiatan percobaan peserta didik dapat menjelaskan karakteristik gerak lurus
beraturan.
8. Setelah melakukan percobaan peserta didik dapat menggambar grafik hubungan
antara v dan t dan grafik hubungan antara s dan t.
9. Melalui kegiatan diskusi dan tanya jawab dengan guru peserta didik dapat
menggunakan persamaan GLB dalam pemecahan masalah fisika.

MATERI PEMBELAJARAN

Pertemuan Fakta Konsep Prinsip Prosedur


a. Bus yang a. Gerak a. Gera a. Percobaan
bergerak b. Posisi k gerak
meninggalk c. Perpindaha Luru
an terminal n s
I b. Rute d. Jarak
perjalanan e. Kelajuan
siswa dari f. Kecepatan
rumah ke g. percepatan
sekolah
a. Orang a. Gerak a. Kece a. Menyelidi
berjalan lurus patan ki gerak
b. Mobil b. Gerak konst lurus
II bergera lurus an beraturan
k beraturan dengan
mobil
mainan
PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN

Pertemuan Pendekatan Model Metode


Saintifik Inkuiri a. Demonstrasi
b. Eksperimen
I c. Diskusi
kelompok
d. Tanya jawab
Saintifik Inkuiri a. Demonstrasi
b. Eksperimen
II c. Diskusi
kelompok
Tanya jawab

MEDIA, ALAT, DAN SUMBER BELAJAR

Pertemuan Media Alat Sumber Belajar


Pewaktu
I (stopwatch) dan
Cetak dan meteran
elektronik (LCD, Mobil mainan BSE, Bahan Ajar
Laptop) berbaterai,
II
penggaris, beban,
stopwatch

MATERI AJAR

Gerak Lurus Beraturan

Gerak lurus beraturan (GLB) adalah gerak suatu benda yang menempuh lintasan garis
lurus dimana dalam setaip selang waktu yang sama benda menempuh jarak yang sama. Pada
gerak lurus beraturan kecepatan dimiliki benda tetap ( v = tetap ) sedangkan percepatannya
sama dengan nol ( a = 0 )
Kecepatan tetap artinya baik besar maupun arahnya tetap. Kecepatan tetap yaitu benda
menempuh jarak yang sama untuk selang waktu yang sama. Misalnya sebuah mobil bergerak
dengan kecepatan tetap 75 km/jsm atau 1,25km/menit, berarti setiap menit mobil itu
menempuh jarak 1,25 km. Karena kecepatan benda tetap, maka kata kecepatan pada gerak
lurus beraturan dapat diganti dengan kata kelajuan. Dengan demikian, dapat juga kita
definisikan, gerak lurus beraturan sebagai gerak suatu benda pada lintasan lurus dengan
kelajuan tetap.
dimana : v = kecepatan (m/s)
V=s/t s = jarak tempuh (m)
t = waktu tempuh (s)

Grafik Hubungan antara Jarak dengan Waktu

Grafik Hubungan antara Kecepatan dengan Waktu

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Pertemuan Pertama

Rincian Kegiatan Waktu


Pendahuluan 25 menit
1. Guru dan peserta didik saling memberi salam
2. Doa pembukaan pembelajaran
3. Merefleksi materi yang berkaitan dengan vektor
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran
5. Peserta didik dibagi dalam kelompok ( 1 kelompok terdiri dari 4 orang)
6. Guru membagikan LKS tentang gerak lurus
7. Guru bersama peserta didik menyiapkan alat dan bahan yang terdapat
dalam LKS 01
Kegiatan Inti 135 menit
Sintak Langkah/Kegiatan Pembelajaran
Tahap 1 Mengamati
Observasi untuk 1. Peserta didik mengamati
menemukan masalah video/animasi/simulasi tentang gerak benda
2. Guru menilai keterampilan peserta didik
dalam mengamati
Tahap 2 Menanya
Merumuskan masalah 3. Peserta didik berdiskusi (bertanya) tentang
Tahap 3 apa yang mereka amati
Mengajukan hipotesis 4. Peserta didik saling berdikusi untuk
menemukan jawaban atas pertanyaan-
pertanyaan yang mereka ajukan
5. Guru menilai kemampuan peserta didik
dalam berdikusi untuk menemukan masalah
dan membuat hipotesis
Tahap 4 Mencoba
Merencanakan pemecahan 1. Peserta didik berdiskusi bersama teman
masalah (melalui kelompok mereka masing-masing untuk
eksperimen atau cara lain) melakukan percobaan sesuai LKS untuk
Tahap 5 menguatkan jawaban mereka
Melaksanakan eksperimen 2. Peserta didik membagi tugas dalam
(atau cara pemecahan kelompok untuk melakukan pengukuran
masalah lain) (menentukan teman yang mengukur benda
Tahap 6 sesuai tugasnya masing-masing)
Melakukan pengamatan 3. Peserta didik melakukan percobaan tentang
dan pengumpulan data gerak
4. Peserta didik mengamati pembacaan skala
pada meteran dan lamanya waktu yang
terbca pada skala stopwatch
5. Guru menilai sikap peserta didik dalam
kerja kelompok dan membimbing/menilai
keterampilan mencoba, menggunakan alat,
dan mengolah data, serta menilai
kemampuan peserta didik menerapkan
konsep dan prinsip dalam pemecahan
masalah.
Tahap 7 Mengasosiasi
Analisis data 6. Peserta didik menentukan kecepatan dan
kelajuan dan percepatan
7. Dengan fasilitasi guru, peserta didik
menganalisis dan merumuskan hasil
pengukuran tersebut serta menjelaskan
tentang kecepatan rata-rata dan kelajuan
rata-rata
8. Guru menilai keterampilan mengolah dan
menalar
Tahap 8 Mengkomunikasikan
Penarikan kesimoulan dan 9. Perwakilan kelompok memaparkan hasil
penemuan diskusi pemecahan masalah yang mereka
dapatkan tentang jarak, perpindahan,
kecepatan, kelajuan, kecepatan rata-rata dan
kelajuan rata-rata serta percepatan
10. Guru menilai keterampilan menyaji dan
berkomunikasi
Penutup : 10 menit
1. Bersama peserta didik merangkum konsep gerak dan besaran-besaran
yang terkait
2. Melaksanakan postes
3. Memberikan tugas rumah tentang gerak
4. Salam dan doa penutup pembelajaran

Pertemuan Kedua

Rincian Kegiatan Waktu


Pendahuluan : 25 menit
1. Guru dan peserta didik saling memberi salam
2. Doa pembukaan pembelajaran
3. Merefleksikan ketercapaian materi (indikator) pertemuan sebelumnya
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran
5. Bertanya dan menagih tugas rumah tentang gerak
6. Peserta didik dibagi dalam kelompok (1 kelompok 4-5 orang)
7. Guru membagikan LKS 02 tentang Gerak Lurus Beraturan)
8. Guru bersama dengan peserta didik menyiapkan alat dan bahan yang
terdapat dalam LKS 02
Kegiatan Inti 135 menit
Sintak Langkah/Kegiatan Pembelajaran
Tahap 1 Mengamati
Observasi untuk menemukan 1. Peserta didik mengamati animasi yang
masalah berkaitan dengan GLB
2. Peserta didik menentukan cara
menggunakan alat ukur waktu stopwatch
3. Guru menilai keterampilan peserta didik
dalam mengamati
Tahap 2 Menanya
Merumuskan masalah Peserta didik berdiskusi (bertanya) tentang
percobaan yang harus dilakukan untung
mendapatkan hasil yang benar
Tahap 3
Mengajukan hipotesis Peserta didik saling berdiskusi untuk
menemukan jawaban atas pertanyaan-pertanyaan
yang mereka ajukan
Tahap 4 Mebcoba
Merencanakan pemecahan 1. Peserta didik berdiskusi bersama teman
masalah (melalui eksperimen kelompok mereka masing-masing untuk
atau cara lain) melakukan percobaan sesuai LKS untuk
Tahap 5 menguatkan jawaban mereka
Melaksanakan eksperimen 2. Peserta didik membagi tugas (peran)
(atau cara pemecahan dalam kelompok untuk melakukan
masalah) percobaan pertama dan kedua
Tahap 6 3. Peserta didik melakukan percobaan
Melakukan pengamatan dan tentang gerak lurus beraturan dengan
pengumpulan data menggunakan mobil-mobilan yang diberi
beban
4. Peserta didik mengamati gerakan mobil
5. Peserta didik menentukan panjang
lintasan yang dilalui mobil, dan
memperhatikan waktu yang dibutuhkn
serta hasilnya dimasukkan kedalam tabel
6. Guru menilai sikap peserta didik dalam
kerja kelompok dan
membimbing/menilai keterampilan
mengolah data, serta menilai kemampuan
peserta didik menerapkan konsep dan
prinsip dalam pemecahan masalah.
Tahap 7 Mengasosiasi
Analisis data 1. Dengan fasilitasi guru, peserta didik
menganalisis grafik v dengan t
2. Guru menilai keterampilan mengolah,
menalar serta menggambar grafik
Tahap 8 Mengkomunikasikan
Penarikan kesimpulan dan 1. Perwakilan kelompok memaparkan dan
penemuan menyajikan hasil diskusi pemecahan
masalah yang mereka dapatkan sesuai
percobaan yang dilakukan
2. Guru menilai keterampilan menyaji dan
berkomunikasi
Penutup : 10 menit
1. Bersama peserta didik merangkum karakteristik GLB
2. Memberikan tugas tentang GLB
3. Melaksanakan postes
4. Salam dan doa penutup pelajaran

PENILAIAN

a. Penilaian Sikap (KI. II)


a) Teknik penilaian : observasi
b) Bentuk instrumen : lembar observasi
c) Kisi-kisi:

No Aspek Sikap Indikator Butir Instrumen


1 Aktif Merumuskan masalah 1
Membuat hipotesis 2
Melakukan percobaan 3
Berdiskusi 4
Presentasi 5
2 Jujur Melakukan percobaan 6
Mengerjakan tes 7
3 Teliti Melakukan percobaan 8
Menganalisis data 9
4 Hati-hati Melakukan percobaan 10
5 Tanggung jawab Kegiatan pembelajaran 11

b. Penilaian Kognitif
a) Teknik penilaian : tes tulis
b) Bentuk instrumen : pilihan berganda
c) Kisi-kisi

No Indikator Butir Instrumen


1 Mendefinisikan jarak dan perpindahan soal pilihan berganda no. 1
2 Mendeskripsikan gerak lurus beraturan dengan Soal pilihan berganda no. 2
menggunakan grafik
3 Memberikan contoh gerak lurus beraturan dalam Soal pilihan berganda no. 3
kehidupan sehari-hari
4 Menghitung besar jarak perpindahan pada GLB Soal pilihan berganda no. 4
5 Menganalisis kejadian yang berhubungan dengan Soal pilihan berganda no. 5
kelajuan rata-rata
6. Menganalisis gerak dua buah benda yang melakukan Soal pilohan berganda no. 6
GLB secara bersamaan dan no. 7
7. Menilai jarak suatu benda berdasarkan grafik Soal pilihan berganda no. 8
8. Membuat hipotesis tentang perpindahan Soal pilihan berganda no. 9
9. Membuat hipotesis tentang kelajuan berdasarkan suatu Soal pilihan berganda no. 10
kejadian
10. Mengingat kembali pengertian gerak lurus berubah Soal pilihan berganda no. 11
beraturan
11. Menginterpretasi gambar tetesan oli Soal pilihan berganda no. 12
12. Menentukan jarak tempuh benda yang bergerak lurus Soal pilihan berganda no. 13
berubah beraturan
13. Menganalisis peristiwa yang terjadi pada benda yang Soal pilihan berganda no. 14
melakukan perlambatan
14. Menilai percepatan rata-rata suatu benda yang Soal pilihan berganda no. 15
bergerak berdasarkan grafik
15. Menyimpulkan ciri-ciri gerak jatuh bebas Soal pilihan berganda no. 16
16. Menentukan ketinggian suatu benda jika diketahui Soal pilihan berganda no. 17
waktu tempuhnya dan no. 20
17. Menganalisis posisi benda pada waktu tertentu Soal pilihan berganda no. 18
18. Membuat hipotesis tentang waktu yang diperlukan Soal pilihan berganda no. 19
kedua benda untuk mencapai tanah jika benda
mengalami gerak jatuh bebas dari ketinggian yang
sama
c. Penilaian psikomotorik (KI. IV)
a) Teknik penilaian : tes praktik
b) Bentuk instrumen : check list
c) Kisi-kisi

No Keterampilan Bentuk Instrumen


1 Merangkai alat yang digunakan dalam praktikum Tes praktik 2
2 Menggunakan peralatan praktikum Tes praktik 1 dan 2
3 Melakukan percobaan sesuai prosedur Tes praktik 1 dan 2
4 Mengambil data dalam praktikum Tes praktik 2
5 Menyajikan hasil pengamatan data Tes praktik 1 dan 2

Maret 2018

Mengetahui Kepala SMA Guru Mata Pelajaran Fisika

NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai