Anda di halaman 1dari 1

2.2.

2 Ras
Seperti halnya jenis kelamin, ras juga mempengaruhi baik ukuran gigi maupun
ukuran rahang individu. Suku Batak termasuk ras Paleomongoloid atau ras Melayu
yang mendominasi populasi masyarakat di Indonesia. Ras Paleomongoloid terdiri
atas Proto4Melayu (Melayu tua) dan Deutro4Melayu (Melayu muda). Yang termasuk
suku bangsa Proto4Melayu adalah Batak, Gayo, Sasak, Nias, dan Toraja, sedangkan
yang termasuk suku bangsa Deutro4Melayu adalah Aceh, Minangkabau, Rejang
Lebong, Lampung, Jawa, Madura, Bali, Bugis, Manado, Sunda kecil timur dan
Melayu. Kedua kelompok suku bangsa ini memiliki perbedaan fisik maupun dimensi
gigi dan lengkung geliginya.
13
Suku Batak termasuk dalam kelompok suku bangsa Proto4Melayu.
13
Simanjuntak melaporkan bahwa lebar mesiodistal gigi suku Batak lebih besar dari
suku Jawa dan Madura, tetapi lebih kecil dibandingkan

Anda mungkin juga menyukai