Anda di halaman 1dari 2

No.

Indikator Soal Ranah Penilaian Ket


ketercapaian Bloom Skor
KD 1 2 3 4
1. 3.10.1 Jelaskan apa yang dimaksud C1
Mendefinisikan dengan momentum dan impuls!
konsep
momentum dan
impuls

2. 3.10.2 Perhatikan data atlet dibawah C4


Menganalisis ini
hubungan Nama Massa Kecepatan
antara (m) (v)
momentum dan Galuh 55 8 m/s
impuls Jessica 75 6 m/s
Mikha 77 6 m/s
Reuben 60 10 m/s
Dari data atlet pelari tersebut
tentukan atlet yang memiliki
momentum paling besar!

3 3.10.3 Sebutkan tiga peristiwa yang C3


Menerapkan merupakan aplikasi dari hukum
hukum kekekalan momentum!
kekekalan
momentum
pada kehidupan
sehari-hari
4 3.10.4 Benda A bermassa 6 kg ber C4
Menganalisis gerak dengan laju 2 m/s
tumbukan ke kanan dan menumbuk
lenting benda B bermassa 2 kg
sempurna yang sedang bergerak ke kiri
dengan laju 4 m/s. Jika
keduanya bertumbukan
lenting sempurna, Tentukan
kecepatan benda A sesaat
setelah tumbukan!

5 4.10.1 Perhatikan gambar dibawah ini! C2


Memecahkan
masalah dengan
menggunakan
metode ilmiah
terkait dengan Jika tumbukan lenting
konsep sempurna maka A diam dan B
tumbukan bergerak, tentukanlah kecepatan
B dan berikan alasannya!

Anda mungkin juga menyukai