Anda di halaman 1dari 1

Kampung Kota

Kampung Limba Kota Gorontalo

Masalah
kondisi fisik bangunan dan lingkungan kurang baik dan tidak beraturan, kerapatan bangunan dan penduduk tinggi, sarana pelayanan dasar serba
kurang, seperti air bersih, saluran air limbah dan air hujan, pembuangan sampah.

Penyelesaian

Pembinaan peran serta masyarakat dalam mengembangkan huniannya sendiri diperkotaan.

Kesadaran dari pemerintah dalam mencari gambaran tentang perilaku warga kampung kota agar dapat memilih kebijakan yang tepat untuk
penganganan nya.

Meningkatkan minat masyarakat dalam membina kampung huniannya

Dengan mengadakan event kampung bersih,kampung indah atau kampung inovatif dengan tujuan meningkatkan peran dari warga kampung dan
bahkan dapat menjadikan kampung tersebut menjadi ikon kota nya

Anda mungkin juga menyukai