Anda di halaman 1dari 2

SOAL TRAINING AUTOCAD

1. Autocad adalah Kepanjangan dari ?

-AutoCAD berasal dari kata Auto dan CAD yang merupakan kepanjangan dari Computer
Aided Design (Merancang dengan bantuan komputer) atau Computer Aided Drawing
(Menggambar dengan bantuan Komputer)

2. Berapa ukuran Lebar dan Tinggi Sebuah Pintu Kamar Mandi ?

-± 85 cm – 95 cm & Tinggi 220 cm – 240 cm

3. Berapakah Ukuran Lebar Dan Tinggi Jendela Pada Umumnya ?

-Lebar 80 cm & Tinggi 120 cm

4. Sebutkan 3 Bagian Struktur Rumah Sederhana !

-PONDASI
-KOLOM
-SLOOF
-BALOK
-DINDING
-ATAP
-RINGBALK

5. Sebuah Bangunan Memiliki Tinggi 4 Meter, Jika Skala Yang Digunakan 1 : 100, Berapa
tinggi Bangunan Tersebut Pada Gambar ?

-Tinggi Bangunan Pada Gambar = 400 cm x 1/100 = 4 cm

6. Rumah Type 70/120, Artinya ?


-Rumah Tersebut Memiliki Luas Bangunan 70m2, & Luas Tanah 120 m2

7. Perintah Untuk Menggambar Garis Dalam Aplikasi AutoCad Adalah ?


-Line / L

Anda mungkin juga menyukai