Anda di halaman 1dari 2

APA SAJA CONTOH NAPZA

TAHUKAH ANDA
NAPZA APA ITU NAPZA? TERSEBUT???
- Heroin/ putaw
- Kokain
Napza adalah singkatan dari - Ganja
narkotika, psikotropika dan zat - Morfin
Oleh: -Kodein
Harris Apriyanto adiktif lainnya. - ekstasi
Napza adalah bahan zat -Shabu
- Amfetamin
atau obat yang bila masuk ke - Benzodiazepin
dalam tubuh manusia akan - Nikotin
- Alkohol
mempengaruhi tubuh terutama
otak/ susunan saraf pusat,
sehingga menyebabkan gangguan
PROGRAM STUDI ILMU
KEPERAWATAN kesehatan fisik, psikis, dan fungsi
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MALAHAYATI social karena terjadi kebiasaan,
2019 ketagihan dan ketergantungan
terhadap NAPZA.
AKIBAT PENGGUNAAN
BAHAYA NAPZA
PENGGOLONGAN NAPZA NAPZA
Penggunaan NAPZA jenis apapun
Berdasarkan efeknya terhadap perilaku, 1. Menimbulkan tindakan kriminal.
secara terus menerus dapat merusak
NAPZA digolongkan menjadi 3: 2. Menggangu keamanan dan ketertiban
FISIK dan MENTAL seseorang. Akan
1. GOLONGAN DEPRESAN masyarakat.
terjadi intoksikasi, sindrom
Efeknya: Merasa tenang, pendiam, 3. Menimbulkan aib di keluarga.
ketergantungan dan juga gejala akibat
membuat tertidur dan sampai tidak 4. Merusak generasi muda
putus zat.
sadarkan diri.

2. GOLONGAN STIMULAN

Efeknya: meningkatkan kegairahan

kerja, menjadi aktif, segar dan

bersemangat.

3. GOLONGAN HALUSINOGEN

Efeknya : menimbulkan halusinasi.

Anda mungkin juga menyukai