Anda di halaman 1dari 7

7

PENENTUAN KAPASITAS TANDON


UNTUK KEPERLUAN AIR BERSIH
Langkah-langkah yang dilakukan untuk menentukan kapasitas tandon untuk keperluan
air bersih yaitu sebagai berikut:

1. Masukkan data soal sesuai yang telah diberikan oleh asisten

2. Hitung nilai kebutuhan air dalam satu hari dengan cara sebagai berikut

3. Konversikan nilai kebutuhan air dalam satu hari kedalam satuan lt/jam
4. Konversikan nilai kebutuhan air dalam satu hari kedalam satuan m 3

5. Masukkan nilai prosentase kebutuhan air bersih sesuai pada tabel 7.1 format tugas
besar waduk

6. Masukkan nilai waktu selama 1 hari (24 jam)


7. Masukkan nilai prosentase sesuai dengan soal yang telah diberikan

8. Tentukan nilai outflow dengan cara sebagai berikut


9. Tentukan nilai rata-rata dari outflow

10. Tentukan besarnya nilai inflow dengan cara sebagai berikut


11. Tentukan nilai kebutuhan kapasitas (kelebihan) dengan cara sebagai berikut

12. Tentukan nilai kebutuhan kapasitas (kekurangan) dengan cara sebagai berikut

13. Tentukan nilai volume kebutuhan dengan cara sebagai berikut (khusus apabila pada
waktu sebelumnya tidak mengalami kekurangan)
Apabila pada waktu sebelumnya juga mengalami kekurangan, maka cara yang
digunakan yaitu sebagai berikut

14. Tentukan kapasitas tandon yang dibutuhkan dengan cara sebagai berikut

ALHAMDULILLAH................................

KELAR JUGA PENGERJAAN 

TAPI BELUM TAU LAGI KALAU ADA


REVISI 

Anda mungkin juga menyukai