Anda di halaman 1dari 1

4.

BAHAN PEWANGI
A. Pengertian bahan pewangi
Pewangi merupakan bahan kimia yang biasanya terdapat dlam
parfumr, pengharum ruangan, pengharum lantai, pengharum pakaian ,dan
pengharum toilet. Kebanyakan pewangi menggunakan zat – zat kimia.
Bahan pewangi umumnya terdiri atas tiga bentuk yaitu, pewangi padat
(misalnya bedak), pewangi cair(misalnya deodoran) , dan pewangi aerosol
cair ( misalna parfume). Pewangi bisa dibuat dengan bahan alami misalnya
dengan menggunakan kulit jeruk dam lainnya.

B. Contoh bahan pewangi


 Alami
1. Pengharum Ruangan Anti Debu dan Asap Rokok Dengan Sistem
Penetralisir Sirkulasi Udara
2. Minyak Dryoblanops aromatica gaertn
 Sintesis
1. Pengharum Ruangan
2. Parfum
C. Dampak penggunaan bahan pewangi
1. Gangguan pernafsan
2. Respon alergi
3. Gejala yang tidak spesifik seperti sakit kepala, iritasi hidung dan mata.

Anda mungkin juga menyukai