Anda di halaman 1dari 13

PAKET 1

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER


MATERI PRAKTIKUM CUKA APEL
PILIHAN GANDA
1. Nama ilmiah dari buah apel adalah…..
a. Pylus silvetris
b. Malus sylvetris. Mill
c. Prunus sylvetris domestica
d. Prunus Rosaceae
e. Pyrus M. domestica
2. Berikut adalah kandungan yang terdapat didalam apel, kecuali
a) Provitamin A
b) Vitamin B
c) Vitamin C
d) Vitamin K
e) Pektin
3. Berikut adalah produk olahan apel yang bernilai tinggi, yaitu
a) Selai
b) Madu
c) Srikaya
d) Sereal
e) Pempek
4. Alasan utama penggunaan apel Malang dalam pembuatan cuka apel adalah….
a. Kandungan pati apel Malang yang sangat tinggi
b. Kurangnya minat terhadap apel Malang dan untuk meningkatkan
nilai ekonomisnya
c. Kandungan alkohol yang sangat tinggi dalam apel Malang
d. Apel Malang lebih mudah didapat dengan harga murah
e. Rasa apel Malang yang lebih masam cocok untuk pembuatan cuka
5. Yang bukan merupakan manfaat cuka apel , yaitu
a) Menstabilkan gula darah
b) Mencegah kanker usus
c) Melancarkan pencernaan
d) Membunuh virus infeksi
e) Mencegah hepatitis
6. Fermentasi yang mengubah glukosa menjadi ethanol dan karbondioksida
disebut dengan
a) Fermentasi alkohol
b) Fermentasi aerob
c) Fermentasi anaerob
d) Fermentasi asam laktat
e) Fermentasi asam cuka
7. Fermentasi yang dilakukan oleh bakteri asam cuka dengan substrat ethanol
merupakan
a) Fermentasi alkohol
b) Fermentasi aerob
c) Fermentasi anaerob
d) Fermentasi asam laktat
e) Fermentasi asam cuka
8. Fermentasi yang tidak memerlukan bantuan oksigen disebut dengan
a) Fermentasi alkohol
b) Fermentasi aerob
c) Fermentasi anaerob
d) Fermentasi asam laktat
e) Fermentasi asam cuka
9. Bakteri yang digunakan pada proses fermentasi buah apel menjadi cuka apel
adalah
a) Lactobacillus bulgaricus sp
b) Rhizopus oryzae sp
c) Rhizopus oligosporus
d) Saccaromyces Cereviseae
e) Papain
10. Alat yang digunakan pada praktikum pembuatan cuka apel adalah sebagai
berikut, kecuali
a) Hot plate
b) Beaker Gelas
c) Pipet Tetes
d) Labu didih
e) Batang Pengaduk
11. Bahan yang digunakan pada praktikum pembuatan cuka apel adalah sebagai
berikut, kecuali
a) Apel malang
b) Gula Pasir
c) Air
d) Ragi
e) Air santan
12. Proses fermentasi tahap pertama dalam pembuatan cuka apel adalah….
a. Fermentasi gula menjadi asam asetat
b. Fermentasi alkohol menjadi asam asetat
c. Fermentasi gula menjadi alkohol
d. Fermentasi pati menjadi piruvat
e. Fermentasi alkohol menjadi glukosa
13. Senyawa yang dihasilkan saat fermentasi cuka apel tahap pertama adalah…
a. Alkohol dan asam asetat
b. Alkohol dan CO
c. Alkohol dan CO2
d. Asam asetat dan piruvat
e. Asam dan Basa
14. Waktu yang dibutuhkan untuk membentuk alkohol dalam pembuatan cuka
apel adalah…
a. 2 minggu
b. 3 hari hingga 7 hari
c. Kurang dari 3 hari
d. 2 hari
e. 1 hari
15. Pada proses pembuatan cuka apel, setelah dipanaskan sari apel didinginkan
terlebih dahulu baru ditambahkan dengan ragi, hal tersebut bertujuan untuk
a) Memberi makan bakteri
b) Agar bakteri tidak mati
c) Agar bakteri cepat berkembang biak
d) Agar tidak panas
e) Tidak ada pengaruh yang signifikan

ESSAY

1. Sebutkan kandungan gizi yang terdapat didalam apel !


2. Sebutkan minimal 3 manfaat apel
3. Mengapa sebelum ditambahkan ragi , sari apel yang dipanaskan harus
didinginkan terlebih dahulu ?
4. Proses apa yang digunakan dalam pembuatan asam cuka dari buah apel ?
5. Sebutkan manfaat dari cuka apel yang ditambahkan dengan madu menurut
research from national Cancer Institure USA

Jawaban :

1. - Provitamin A, Vitamin B dan Vitamin C


- Mineral besi, kalsium, fosfor dan potassium
- Zat anti kanker
- Pektin
- Serat
2. - Menurunkan kadar kolesterol
- Menurunkan tekanan darah
- Menstabilkan gula darah
- Membunuh virus infeksi
- Melancarkan pencernaan
- Merawat kulit, rambut dan kuku
- Mencegah kanker usus
3. Agar bakteri yang terdapat didalam ragi tidak mati atau tidak rusak
4. Fermentasi
5. - Mengobati asam urat, ostheoporosis , reumatik
- Mencegah kegemukan
- Mengobati darah tinggi, diabetes, asma, kolesterol, maag, jerawat, kulit
kering
- Melancarkan pencernaan
PAKET 2
SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER
MATERI PRAKTIKUM CUKA APEL
PILIHAN GANDA
1. Kandungan dalam apel yang dapat membantu pembuangan zat yang tidak
berguna dalam tubuh (memperlancar buang air besar) adalah….
a. Pektin
b. Vitamin B
c. Sorbitol
d. Asam klorogenik
e. Kalium
2. Berikut ini jenis apel yang digunakan sebagai bahan pembuatan cuka apel,
kecuali…
a. Apel Manalagi
b. Apel Anna
c. Apel Prunus
d. Apel Granny Smith
e. Apel Romebeauty
3. Proses fermentasi tahap pertama dalam pembuatan cuka apel adalah….
a. Fermentasi gula menjadi asam asetat
b. Fermentasi alkohol menjadi asam asetat
c. Fermentasi gula menjadi alkohol
d. Fermentasi pati menjadi piruvat
e. Fermentasi alkohol menjadi glukosa
4. Buah yang dapat dijadikan sebagai cuka harus memiliki kandungan
persentase gula sebesar…..
a.10%
b. 9 %
c. 15%
d. 20%
e. 1%
5. Senyawa yang dihasilkan saat fermentasi cuka apel tahap pertama adalah…
a. Alkohol dan asam asetat
b. Alkohol dan CO
c. Alkohol dan CO2
d. Asam asetat dan piruvat
e. Asam dan Basa
6. Waktu yang dibutuhkan untuk membentuk alkohol dalam pembuatan cuka
apel adalah…
a. 2 minggu
b. 3 hari hingga 7 hari
c. Kurang dari 3 hari
d. 2 hari
e. 1 hari
7. Apa fungsi utama Saccharomyces cereviceae dalam pembuatan cuka apel?
a. Untuk memecah gula menjadi asam asetat
b. Untuk merombak protein menjadi lipoprotein
c. Untuk memecah gula menjadi alkohol
d. Untuk mengubah alkohol menjadi asam asetat
e. Untuk memecah bela kandungan alkohol
8. Proses fermentasi akhir atau fermentasi tahap kedua dalam pembuatan cuka
apel adalah….
a. Fermentasi gula menjadi asam asetat
b. Fermentasi alkohol menjadi asam asetat
c. Fermentasi gula menjadi alkohol
d. Fermentasi pati menjadi piruvat
e. Fermentasi alkohol menjadi glukosa
9. Apel yang dipotong tipis-tipis bertujuan untuk….
a. Untuk mempercepat proses pembentukan alkohol
b. Untuk memperluas permukaan apel sehingga sari apel mudah
keluar
c. Untuk mempercepat proses pemecahan gula
d. Untuk merombak gula dalam apel menjadi alkohol
e. Untuk mengubah kandungan gula dalam apel menjadi lebih sederhana
10. Kandungan dalam apel yang mampu memelihara kesehatan tulang adalah….
a. Sorbitol
b. Pektin
c. Posfor
d. kalsium
e. Serat
11. Berikut ini yang termasuk dalam kandungan apel, kecuali…..
a. Vitamin A
b. Mineral kalium
c. Pektin
d. Serat
e. Piruvat
12. Berikut ini yang termasuk produk heterofermentatif, kecuali….
a. Tape
b. Cuka apel
c. Miso
d. Yoghurt
e. Tauco
13. Berikut ini cuka apel yang direkomendasikan harus memenuhi persyaratan,
kecuali…
a. Terbuat dari daging buah apel saja
b. Unfiltered dan mengandung probiotik aktif
c. Alami dan tanpa ditambah zat aditif lainnya
d. Berbau tajam khas cuka apel, untuk merangsang enzim-enzim
pencernaan
e. Terbuat dari seluruh bagian apel (daging buah serta kulit)
14. Fungsi penambahan gula dalam percobaan pembuatan cuka apel?
a. Untuk merombak pati menjadi alkohol
b. Sebagai nutrien bagi ragi
c. Untuk mempercepat proses pembuatan cuka apel
d. Untuk membantu ragi dalam memecah alkohol menjadi cuka apel
e. Sebagai penambah rasa dalam produk cuka apel
15. Berikut adalah kandungan yang terdapat didalam apel, kecuali
a. Provitamin A
b. Vitamin B
c. Vitamin C
d. Vitamin K
e. Pektin

ESSAY

1. Tuliskan syarat-syarat cuka apel yang direkomendasikan untuk kesehatan!


2. Tuliskan dan jelaskan perbedaan heterofermentatif dan homofermentatif,
serta berikan contoh!
3. Apa fungsi gula dalam proses pembuatan cuka apel? Dan jelaskan mengapa
gula tidak ditambahkan langsung setelah air perebusan apel mendidih?
4. Jelaskan pembuatan cuka apel dengan menggunakan bakteri Saccharomyces
cereviceae dan Zymomonas mobilis!
5. Jelaskan pengaruh jumlah ragi dalam proses pembuatan cuka apel?
PAKET 3
SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER
MATERI PRAKTIKUM CUKA APEL
PILIHAN GANDA
1. Zymomonas mobilis dapat memfermentasikan substrat berupa, kecuali….
a. Glukosa
b. Silosa
c. Fruktosa
d. Pati
e. Sukrosa
2. Pada saat pembentukan alkohol, endapan yang terbentuk di bagian bawah
adalah berupa…
a. Sisa ragi yang sudah tidak aktif lagi
b. Gula yang tidak larut sempurna
c. Kandungan sirosa yang terbentuk
d. Kandungan piruvat yang terbentuk tak sempurna
e. Kandungan pati yang mengendap
3. Fermentasi alkohol pada pembuatan cuka apel terjadi secara…
a. terpisah
b. manual
c. automatis
d. aerob
e. anaerob
4. jenis ragi yang digunakan pada proses fermentasi alkohol pada pembuatan
cuka apel adalah…
a. saccharomyces cerevisiae
b. Acetobacter A.
c. Apple vinegar
d. Enzime Papain
e. Enzime Bromelin
5. Kandungan dalam apel yang dapat membantu pembuangan zat yang tidak
berguna dalam tubuh (memperlancar buang air besar) adalah….
a. Pektin
b. Vitamin B
c. Sorbitol
d. Asam klorogenik
e. Kalium
6. Kandungan buah apel yang bermanfaat untuk mencegah pembentukan sel-sel
kanker, kecuali….
a. Asam klorogenik
b. Pektin
c. Sorbitol
d. Vitamin C
e. Serat
7. jenis ragi yang digunakan pada proses fermentasi asam asetat pada pembuatan
cuka apel adalah…
a. saccharomyces cerevisiae
b. Acetobacter A.
c. Apple vinegar
d. Enzime Papain
e. Enzime Bromelin
8. Berikut ini yang termasuk dalam kandungan apel, kecuali…..
a. Vitamin A
b. Mineral kalium
c. Pektin
d. Serat
e. Piruvat
9. Berikut ini yang termasuk produk heterofermentatif, kecuali….
a. Tape
b. Cuka apel
c. Miso
d. Yoghurt
e. Tauco
10. Kandungan dalam apel yang mampu memelihara kesehatan tulang adalah….
a. Sorbitol
b. Pektin
c. Posfor
d. kalsium
e. Serat
11. Berikut ini cuka apel yang direkomendasikan harus memenuhi persyaratan,
kecuali…
a. Terbuat dari daging buah apel saja
b. Unfiltered dan mengandung probiotik aktif
c. Alami dan tanpa ditambah zat aditif lainnya
d. Berbau tajam khas cuka apel, untuk merangsang enzim-enzim pencernaan
e. Terbuat dari seluruh bagian apel (daging buah serta kulit)
12. Fermentasi asam asetat pada pembuatan cuka apel terjadi secara…
a. terpisah
b. manual
c. automatis
d. aerob
e. anaerob
13. Fungsi penambahan gula dalam percobaan pembuatan cuka apel?
a. Untuk merombak pati menjadi alkohol
b. Sebagai nutrien bagi ragi
c. Untuk mempercepat proses pembuatan cuka apel
d. Untuk membantu ragi dalam memecah alkohol menjadi cuka apel
e. Sebagai penambah rasa dalam produk cuka apel
14. Berikut adalah kandungan yang terdapat didalam apel, kecuali
a. Provitamin A
b. Vitamin B
c. Vitamin C
d. Vitamin K
e. Pektin
15. Berikut ini jenis apel yang digunakan sebagai bahan pembuatan cuka apel,
kecuali…
a. Apel Manalagi
b. Apel Anna
c. Apel Prunus
d. Apel Granny Smith
e. Apel Romebeauty

ESSAY

1. Tuliskan dan jelaskan perbedaan pembuatan cuka apel dan cuka putih (cuka
makan)?
2. Pada proses fermentasi tahap pertama pembuatan cuka apel dengan
Saccharomyces cereviceae, jelaskan apakah alkohol dapat terbentuk dengan
proses fermentasi aerob (dengan oksigen)?
3. Jelaskan fungsi oksigen dalam proses fermentasi alkohol menjadi asam
asetat (cuka)?
4. Tuliskan jenis starter apa saja yang digunakan pada pembuatan cuka apel?
5. Jelaskan pengaruh temperatur dalam pembuatan cuka apel?

Anda mungkin juga menyukai