Anda di halaman 1dari 2

 Soal Pilihan ganda

1) Mmanajemen adalah proses yang khas yang terdiri dari tidakan planning, organizing,
actualting dan controlling yang dilakukan untuk menentukan serta mencapai sasaran-
sasaran yang telah ditentukan melalui pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber-
sumber lainnya. Adalah pengertian menurut....
A. GEORGE R. TERRY
B. JOHN D. MILLET
C. OEI LIANG LEE
D. C.F PETERSON
E. HENRY FAYYOL
2) Yang bukan termasuk unsur-unsur manajemen dari GEORGE R. TERRY adalah...
A. Man (manusia)
B. Machines (mesin-mesin)
C. Modal (modal)
D. Methods (metode)
E. Money (uang)
3) Kegiatan produksi dan membuat produk, meliputi, merencanakan dan mengorganisasi
produk termasuk dalam kegiatan ?
A. Technical
B. Commercial
C. Financial
D. Security
E. Michinical
4) Teori Douglas McGregor adalah....
A. Y dan Z
B. X dan Y
C. A dan B
D. C dan D
E. X dan Z
5) Yang bukan merupakan pendekatan ilmu manajemen atau manajemen science adalah
A. Merumuskan masalah
B. Menyusun model matematik
C. Menganalisis hasil dan model yang tidak diperoleh dari model
D. Menetapkan pengawasan atas hasil-hasil
E. Mengadakan implementasi kegiatan
6) Implementasi dari pendekatan kontingensi telah banyak dipergunakan pada fungsi
organisasi dan bidang seperti , kecuali.....
A. Motivasi
B. Strategi
C. Pemasaran
D. Penyeludupan
E. Penetapan keputusan-keputusan penting
7) 4 tahapan management objective, kecuali...
A. Membicarakan tugas dan hasil apa yang dibutuhkan
B. Menyetujui pelaksanaan jangka pendek
C. Berkumpul secara periodik untuk membahas tujuan
D. Mengevaluasi hasil kerja bawahan dan menentukan tujuan baru
E. Menyetujui pelaksanaan jangka panjang
8) Yang bukanLingkungan input dalam manajemen sebagai suatu sistem...
A. SDM
B. Uang
C. Material
D. Teknologi
E. Barang dan jasa
9) Yang termasuk jenis-jenis manajer adalah....
A. Manajer lini kanan
B. Manajer lini kiri
C. Manajer lini belakang
D. Manajer lini pertama
E. Manajaer lini ujung
10) Fungsi manajemen menurut Koontz nan O’Donnel...
A. Organizing, Staffing, Directing, Planning, Controling.
B. Leading, Planning, Organizing, Controlling.
C. Forecasting, Planning, Organizing, Actuating.
D. Planning, Dececion making, Directing, Coordinating, Controlling, Improving.
E. Planning, Organizing, Controlling.

 Soal Essay

1. Kenapa manajemen sangat diperlukan di dalam perusahaan?


2. Sebutkan Fungsi manajer dilihat dari sudut proses ?
3.

Anda mungkin juga menyukai