Anda di halaman 1dari 5

Nama Obat, Indikasi kontraindikasi Efek samping Mekanisme kerja obat Konsiderasi perawat

Frekuensi
Pemberian, Dosis,
Cara Pemberian
Propofol 100mg Obat ini berfungsi Hipersensitivitas pada 1. Ruam, Gatal, Propofol bekerja 1. Identifikasi adanya
IV untuk Propofol adalah sebuah Iritasi pada area dengan mengganggu alergi terhadap
menenangkan dan kontraindikasi. Sebagai kulit yang sinyal di dalam otak kandungan obat
menurunkan tambahan, Propofol disuntik, yang merespon rasa 2. Memakai prinsip 12
tingkat kesadaran tidak boleh dikonsumsi Trigliserida sakit dan ingatan benar pemberian obat
pasien selama jika Anda memiliki tinggi selama prosedur
tindakan kondisi berikut: 2. Gangguan berlangsung.
pembedahan 1. Anak-anak di pernapasan,
berlangsung. bawah enam belas Propofol
tahun infusion
2. Ginjal atau hati syndrome, yaitu
masalah kondisi di mana
3. Hamil terjadi
4. Kesulitan bernafas gangguan pada
5. Reaksi alergi otot, ginjal,
6. Kejang jantung, dan
7. Menyusui tingginya kadar
8. Penyakit protein dalam
mitokondria darah,
9. Terapi 3. Denyut jantung
electroconvulsive melambat,
tekanan darah
rendah,
mKejang,
PankreatitisKad
ar sel darah
putih rendah
dalam darah,
Trombositopeni
a dan Demam

Fentanyl 100mg Fentanyl adalah 1. Concurrent 1. Sesak napas Fentanyl bekerja 1. Identifikasi adanya
IV obat pereda nyeri penggunaan 2. Irama jantung dengan mengubah alergi terhadap
yang digunakan monoamine oxidase melambat respon otak dan sistem kandungan obat
untuk meredakan inhibitor 3. Otot kaku saraf pusat terhadap 2. Memakai prinsip 12
rasa sakit yang 2. Hipovolemia atau 4. Pusing rasa sakit. benar pemberian obat
hebat. Obat ini juga hipotensi 5. Gangguan
digunakan sebagai 3. Laktasi panglihatan
salah satu obat bius 4. Myasthenia gravis 6. Mual dan
ketika pasien akan 5. Peningkatan muntah
menjalani operasi. tekanan intrakranial 7. Gatal
6. Depresi pernafasan 8. Berkeringat
7. Penyakit saluran 9. Tekanan darah
napas obstruktif tinggi
Roculax 60mg Sebagai tambahan Hipersensitif terhadap Mual, muntah, Bersaing terhadap 1. Identifikasi adanya
IV pada anestesi rocuronium bromide bronkospasme, reseptor kolinergik pada alergi terhadap
umum untuk atau ion bromide. reaksi alergi, motor end-plate. kandungan obat
mempermudah edema pada lokasi Pemulihan fungsi
2. Memakai prinsip 12
intubasi endotrakea injeksi, nyeri pada neuromuskuler baik.
dan memberikan lokasi injeksi. Mula kerja cepat benar pemberian obat
relaksasi otot sampai sedang
rangka selama tergantung dosisnya,
pembedahan. dan lama kerjanya
sedang. Terutama
dieliminasi oleh hati.
Asam Tranexamat Asam traneksamat 1. Memiliki 1. Sakit kepala. Asam traneksamat 1. Identifikasi adanya
500mg adalah obat yang hipersensitif atau 2. Nyeri otot dan bekerja dengan cara alergi terhadap
digunakan untuk alergi terhadap sendi. menghambat hancurnya kandungan obat
mengurangi atau asam traneksamat. 3. Hidung bekuan darah yang
menghentikan 2. Penderita tersumbat. sudah terbentuk, 2. Memakai prinsip 12
perdarahan perdarahan 4. Nyeri perut. sehingga perdarahan benar pemberian obat
subaraknoid 5. Nyeri tidak terus terjadi
(pendarahan di punggung.
otak). 6. Mual dan
3. Penderita muntah.
pendarahan dengan 7. Diare
riwayat 8. Lemas.
tromboembolik 9. Anemia.
(penyumbatan 10. Migrain.
pembuluh darah). 11. Pusing.
4. Penderita dengan
kelainan pada
penglihatan warna.
5. Mengalami cedera
kepala.
6. Memiliki masalah
pembuluh darah.
7. Penderita
Hematuria (darah
dalam urin).
8. Mengalami Kejang.

Lidocain 60mg Obat yang Hipersensitivitas 1. Bradikardia Obat ini bekerja dengan 1. Identifikasi adanya
digunakan untuk terhadap obat atau jenis 2. Kolaps cara menghambat sinyal alergi terhadap
menghilangkan anestesi amida kardiovaskular penyebab nyeri kandungan obat
rasa sakit pada area 3. Edema sehingga mencegah
2. Memakai prinsip 12
tertentu, obat ini 4. Hipotensi timbulnya rasa sakit.
juga digunakan 5. Blok jantung benar pemberian obat
untuk merawat 6. Agitasi
penderita takikardi 7. Koma
ventrikuler. 8. Kebingungan
9. Kantuk
10. Pusing
Paracetamol 1gr Parasetamol atau 1. Alergi terhadap obat 4. Penurunan Paracetamol 1. Identifikasi adanya
asetaminofen anti-inflamasi non- jumlah sel-sel menghalangi produksi alergi terhadap
diindikasikan untuk steroid (AINS), darah, seperti prostaglandin, sehingga kandungan obat
mengurangi rasa menderita hepatitis. sel darah putih rasa sakit dan demam
2. Memakai prinsip 12
nyeri ringan sampai 2. Gangguan hati atau atau trombosit. berkurang.
sedang, seperti ginjal, dan 5. Muncul ruam, benar pemberian obat
sakit kepala, sakit alkoholisme. terjadi
gigi, nyeri otot, dan 3. Pemberian pembengkakan,
nyeri setelah parasetamol juga atau kesulitan
pencabutan gigi tidak boleh bernapas
serta menurunkan diberikan berulang karena alergi.
demam kali kepada 6. Tekanan darah
penderita anemia rendah
dan gangguan (hipotensi) dan
jantung, paru, dan jantung
ginjal. berdetak cepat
(takikardia).

Ondansentron 8mg Obat yang Ondansetron sebaiknya 1. Sakit kepala Ondansetron akan 1. Identifikasi adanya
digunakan untuk tidak diberikan kepada: dan pusing. menghambat serotonin alergi terhadap
mencegah serta 1. Penggunaan 2. Mudah bereaksi pada reseptor kandungan obat
mengobati mual bersamaan dengan mengantuk. 5HT3 sehingga
2. Memakai prinsip 12
dan muntah yang apomorphine 3. Kepanasan. membuat kita tidak
disebabkan oleh 2. Hipersensitivitas 4. Pusing ketika mual dan berhenti benar pemberian obat
efek samping terhadap seluruh berdiri. muntah.
kemoterapi, komponen produk 5. Mudah lelah.
radioterapi, atau atau ondansetron. 6. Konstipasi.
operasi. 7. Sakit perut.
Antrain 1000mg Metamizole atau Hipersensitivitas Ruam pada kulit Cara kerja natrium 1. Identifikasi adanya
dipiron merupakan metamizole, wanita dan risiko metamizole adalah alergi terhadap
anti nyeri kuat dan hamil dan menyusui, penggunaan dengan menghambat kandungan obat
anti demam pasien bertekanan darah metamizole yang rangsangan nyeri pada 2. Memakai prinsip 12
rendah (sistolik <100 berbahaya adalah susunan saraf pusat dan benar pemberian obat
mmHg), pasien bayi di agranulositosis atau perifer.
bawah 3 bulan atau bayi pemecahan sel
dengan berat badan darah putih non-
kurang dari 5 kg, pasien granul, risiko ini
dengan gangguan ginjal meningkat dengan
dan hati berat, serta penggunaan jangka
gangguan kelainan panjang.
darah.

Anda mungkin juga menyukai