Anda di halaman 1dari 4

HOME SITE MAP

Pabriktea Blog
Berbagi Informasi Seputar Blogging.

Home> Domain and Hosting , Tutorial > Cara Pindah Hosting Super Cepat [Manual Tanpa Pendaftaran dibuka lagi, diskon 40%
Download Upload]
gunakan kupon 40NINJA, baca review

Cara Pindah Hosting Super Cepat [Manual


Tanpa Download Upload]
 On Wednesday, February 01, 2012 by : Beni Sunandar  Label: Domain and Hosting, Tutorial

Tips cara pindah server super cepat ini ane dapetin dari forum adsense-id.com.
Awal kisah blog ane tancep di fatcow n posting baru ratusan tapi entah kenapa
suka error melulu, mungkin karena banyaknya file gambar atau ada sebab lainnya
yang ane sendiri ga tahu. Akhirnya ane putusin pindah ke hostgator. Buat agan
yang punya kendala yang sama! mungkin cara pindah hosting super cepat [Manual]
ini bisa membantu.. cekitbrot :D
Recent Posts
PHP Sortir Keyword Berdasarkan
Okeh langsung ajah, berikut Cara
Jumlah Kata
Pindah Hosting Super Cepat [Manual
Tanpa Download Upload] Cara Membuat Random Google
Trends di Wordpress Khusus AGC
Pertama-tama, balikin dulu
file .htaccess ke format default VPS Windows 2012 / VPS Linux Gratis
6 Bulan
I. Hosting Lama
Membuat Web Travel dari Affiliate
- Full Backup (data-data wordpress &
Wego White List
SQL, keduanya jadiin satu zip)
- copy atau pindahin zip backup ke
Cara Memblokir Inject Iklan Telkom
folder yang bisa di akses lewat browser Speedy

II. Hosting Baru PHP Newegg Deals Untuk Page


- Buat script dibawah ini: Wordpress

<?php $foo = system('wget http://www.domain.com/file.zip ~',$output); ?> Generate Filename dalam Satu folder

Cara Bulk Rename File dalam Satu


Ganti URL diatas dengan nama domain dan lokasi zip yg barusan agan buat, dan
Folder
kasih nama terserah agan, contohnya: pindah.php. Lalu upload ke hosting baru file
pindah.php tersebut
Cara Memperkecil Ukuran Gambar
JPG PNG JPEG GIF BMP TIFF
- Akses URL http://www.domain.com/pindah.php via browser kalo halaman BLANK,
berarti transfer file lagi diproses, tungguin aja. Kalo halaman muncul "Not Found"! Bulk Image Downloader
artinya agan musti ganti dulu file .htaccess ke default setelah itu coba lagi.
Cara Sederhana Membuat Image Link
Pengalaman ane file zip 150 mb bisa cepet pindah ke hosting baru Scraper

Plugin AGC Super Cadas Buat


- Setelah transfer selesai, unzip file tersebut dan kita punya direktori yang sama
Wordpress
kaya di hosting lama plus satu file database sql
- Untuk mempercepat proses import file database bisa dilakukan pake bigdump
Cara Membuat Autoblog dengan Full
tapi sebelumnya... Feed RSS
- Buat user dan database baru
- Catat informasi server, database, username, password 8 Video Iklan Lucu Banget
- Download file bigdump di http://www.ozerov.de/bigdump.php
- Edit bigdump.php dan sesuaikan konfigurasinya, bagian other settings (optional) Cara Membuat Thumbnail di
pengisian filename ga usah full URL, cukup name file aja. Contoh: database.sql. Wordpress Tanpa Upload Gambar

Simpan
- Upload bigdump.php ke direktori yang sama dengan file database sql
- Akses via browser: http://www.domain.com/bigdump.php
Beni Sunandar
Akan keluar tampilan seperti dibawah ini..
Ikuti

127 pengikut

Popular Posts

Ganti DNS Buat Buka Situs Yang Di


perhatikan pada [database.sql] into [database] at [server], kalo udah yakin tinggal
Blokir
klik "start import" dan keluar seperti ini..

Cara Menghilangkan Iklan Saat


Browsing dengan AdBlock

Cara Memperkecil Ukuran Gambar


JPG PNG JPEG GIF BMP TIFF

Plugin AGC Super Cadas Buat


Wordpress

Cara Memblokir Inject Iklan Telkom


Speedy

- Siiip file data base udah di import, cek lewat PhpMyAdmin


- Ganti dan samakan konfigurasi wp-config.php
- Kalo udah bener tinggal ganti Name Server
- Untuk addon domains, masuk cPanel klik addon domains, masukan domain lalu
bagian Document Root samain kaya nama folder yang pertama di unzip
- Cek result, biasanya permalink rada ngaco, masuk ke setting > update permalink
- Rebes gan

Semoga artikel singkat tentang Cara Pindah Hosting Super Cepat [Manual Tanpa
Download Upload] bisa bermanfaat. Happy blogging guys :D
4.5

Related Post:
Manage Your Website Now
Have you ever dream to have a website? You may dream to advertise your
store throughout the world and also introduce it to public quickly without
you do not need to spend much money for the advertisement and also
publicity cost like banner, posters, … Read More

Promo Diskon 40% dari Hostgator


Dalam rangka merayakan ulang tahun yang ke 10, hostgator ngasih promo
diskon 40% disemua plan. 40% diskon ini hanya berlaku 24 jam aja, kalo
waktu lokalnya mulai dari hari senin 22 oktober jam 12 siang sampai selasa
23 oktober jam 11:59 wib. Mangkany… Read More

Blog Hosting Service Reviews


Many individuals believe that blogging is simply as simple as composing
down on the private diary. Even though blogging initially employed for
individual functions of posting material online, it's now grow to be a method
for marketing enterprise and … Read More

Best Company in Web Hosting Business


For many years, Webhostingrating.com served us. During that period, the
company never loses its satisfaction services and reputation. The site
maintains customers’ satisfaction carefully with providing only trusted
information and the best web hosts … Read More

Web Hosting Shopping Center


So you are about to build a new website for your company or business? Be
sure you get the high quality web hosting service for the best support. As we
all know that within the developed of your business, there will be increased
traffic as well. And a… Read More

11 comments:

Supplier Tas Bandung 2/2/12, 1:37 PM

Wah bermanfaat sekali nih gan, tapi apa berlaku juga buat yang lainnya
nih?

Reply

Chute 2/3/12, 1:46 PM

Artikel yg sngat menarik...


Terimakasih bnyak,sngat berguna sekali nich...

Reply

flathonix 2/3/12, 4:51 PM

mantab, ane baru tau cara yang seperti ini, terima kasih gan atas infonya,
kebetulan ane juga mau buat blog baru, sekali lagi terima kasih, salam
kenal.

Reply

sapnu 2/3/12, 9:42 PM

mantab sekali nih gan , ane langsung cek dah, kebetulan ane punya web
erorr mulu

Reply

cerita anak kost 2/14/12, 8:30 PM

gan ane masih newbie ni. klo pindah pindah gitu, apakah kita harus bangun
dari awal lagi, kaya alexa PR dan lain sebagainya. termasuk link yang sudah
tertanam? ane pengen si ganti...

Reply

rita dewi 3/2/12, 12:21 PM

Menurut saya pindah hosting yg paling cepat and simple pakai toolnya nya
wordpress, nggak pakai kode php tambahan, tapi boleh juga infonya,
planning 3 blog lagi mau migrasi ke hosgator, thanks

Reply

Indoparabola 5/30/12, 10:07 AM

Terimakasih boss...
gak salah google melempar saya ke website anda.
Smg dpt pahala ya boss.... hehehehe...
Reply

Kukuh 6/1/12, 6:37 AM

Sepertinya tidak semua hosting bisa cara diatas..


Saya sudah coba di hosting dari i*webhost tidak bisa.. tapi ketika dicoba
dari hosting lain bisa..

Reply

Tenda Uhuy 6/2/12, 9:00 AM

duh ko aq belum ngerti ya? nubi banget... pdhl perlu banget soalnya mo
pindah hosting

Reply

skripsi informatika 6/19/12, 9:29 AM

sippp mantab infonya..


maksih banyak

Reply

grocery 6/22/12, 7:31 AM

wah kebetulan saya hari ini mau pindah hosting.. thank u gan

Reply

Enter your comment...

Comment as: iks and (Google) Sign out

Publish Preview Notify me

Older Post Home Newer Post

© Pabriktea Blog, powered by Blogger.com. All Right Reserved.

Anda mungkin juga menyukai