Anda di halaman 1dari 3

Pelayanan Publik

A. DEFINISI BARANG PUBLIK


Apa perbedaan antara pertahanan nasional dan pizza? Pertanyaan itu tampaknya konyol,
tetapi apabila kita cermati, hal tersebut mengarah pada kerangka berfikir yang masuk akal
untuk menentukan yang mana penyediaan komoditas secara publik atau swasta.
Pertahanan nasional adalah contoh murni barang publik, yang didefinisikan sebagai berikut:
- Setelah disediakan, biaya sumber daya tambahan dari orang lain yang mengkonsumsi
barang adalah nol, atau konsumsi nonrival.
- Untuk mencegah siapa pun dari mengkonsumsi barang itu, karena sangat mahal atau tidak
mungkin, disebut juga konsumsi nonexludable.

Beberapa aspek definisi kita tentang barang publik:

1. Meskipun Setiap Orang Mengonsumsi Jumlah Barang yang Sama, Tidak Perlu Dinilai Sama
oleh Semua Orang. Artinya Barang Publik adalah barang yang apabila dikonsumsi oleh
individu tertentu tidak akan mengurangi konsumsi orang lain akan barang tersebut.
2. Klasifikasi Barang Publik itu tidak Mutlak; Itu bergantung pada Kondisi Pasar dan status
teknologinya. Artinya bisa saja sebuah barang public berubah statusnya menjadi barang
privat Hal tersebut bergantung pada kebutuhan dan sumberdaya yang dimiliki
penggunanya. Misal: Mercusuar, semua kapal mendapatkan keuntungan dari signal yang
dipancarkan untuk menentukan arah. Akan tetapi bisa jadi mercusuar tersebut menjadi
barang privat ketika yang menikmati signal tersebut hanya kapal yang membeli alat
tertentu sebagai penangkap signalnya.
3. Suatu Komoditas hanya memuaskan sebagian saja dari definisi Barang Publik dan tidak
semuanya.
Misalnya : Banyak orang dapat menikmati area pantai yang luas tanpa mengurangi
kesenangan orang lain. Terlepas dari kenyataan bahwa individu tidak saling menyaingi
dalam hal konsumsi, pengecualian sangat mungkin terjadi jika hanya ada beberapa jalan
akses. Sekali lagi, karakterisasi suatu komoditas tergantung pada keadaan teknologi dan
tentang aturan hukumnya
4. Beberapa Hal Yang Tidak Dipikirkan Secara Konvensional karena Komoditas Memiliki
Karakteristik Publik yang Baik. Distribusi pendapatan adalah barang publik. Jika
pendapatan didistribusikan “secara adil,” setiap orang mendapatkan kepuasan dari hidup
dalam masyarakat yang baik, dan tidak ada yang bisa dikecualikan dari memiliki kepuasan
itu. Tentu saja, karena perbedaan pendapat tentang konsep keadilan, orang mungkin
berbeda tentang bagaimana seharusnya distribusi pendapatan dinilai.
5. Barang-Barang Pribadi Tidak Diperlukan Secara Eksklusif oleh Sektor Swasta, karena ada
persaingan dengan pemerintah. Misalkan, layanan medis dan perumahan adalah dua
contoh barang pribadi yang terkadang disediakan untuk umum.
6. Ketentuan Publik atas Suatu Barang Tidak Perlu Berarti Diproduksi Juga oleh Sektor Publik.
Misalkan dalam hal mengelola sampah, ketentuan mengenai kebersihan sudah sangat
jelas. Namun tidak semua Pelayan public memfasilitasi/menyediakan sarana tersebut,
adakalanya pemerintah bekerjasama dengan swasta untuk mengatasi masalah
kebersihan.

B. KETENTUAN EFISIENSI BARANG PUBLIK

Contoh kurva permintaan pada suatu Barang

Contoh keseimbangan ketika penawaran dan permintaan sama

Penyediaan barang publik secara efisien

Kuantitas yang efisien ditemukan ketika total


kemauan membayar (diperoleh - dengan
menjumlahkan kurva permintaan individu
secara vertikal) memotong kurva penawaran.
C. Ketentuan Publik versus Pribadi
Terkadang layanan yang disediakan untuk umum dapat diperoleh secara pribadi. Misalkan
keamanan dapat diperoleh dari kepolisian yang melindungi segenap warganya. Namun
perlindungan juga dapat diperoleh dengan membeli kunci yang kuat, alarm pencuri, dan
pengawal yang diperoleh secara pribadi. Seiring waktu, gabungan antara mode penyediaan
publik dan swasta telah berubah secara substansial. Ada beberapa pertimbangan, diantaranya
1. Upah Relatif dan Biaya operasional Jika sektor publik dan swasta membayar jumlah yang
berbeda untuk tenaga kerja dan material, maka sektor yang lebih murah harus dipilih
berdasarkan efisiensi. Sebagai contoh, biaya operasional sekolah negeri di standarkan,
sementara sekolah swasta berbeda. Begitupula gaji seorang gursu pns ada standarnya,
namun berbeda dengan guru sekolah swasta, bergantung kemampuan sekolah
tempatnya bernaung.
2. Biaya Administrasi, Berdasarkan ketentuan publik, setiap biaya administrasi dapat
ditetapkan pemerintah dan disebarkan ke setiap instansinya. Namun berbagai upaya
peningkatan fasilitas dan pelayanan yang dilakukan oleh instansi pemerintah tersebut
sehingga berdampak pada bertambahnya biaya diluar ketentuan. Misalkan ada sekolah
yang menyediakan les privat diluar jam pelajaran, me
3.

Anda mungkin juga menyukai