Anda di halaman 1dari 17

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KAPUAS

PUSKESMAS TAMBAN CATUR


KECAMATAN TAMBAN CATUR
Jalan :KaryaBaktiDesaWarnasari

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS TAMBAN CATUR
NOMOR: B/5.2.1.4/SK/03/2018/
TENTANG
KEGIATAN POSYANDU UPT PUSKESMAS TAMBAN CATUR
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPT PUSKESMAS TAMBAN CATUR

Menimbang: a. bahwadalamrangkapemberianpelayananpublik yang berkualitas


danmampumemberikankepuasanbagimasyarakatmerupakan
kewajiban yang harusdilakukanolehpemerintah;
b. bahwaPuskesmassebagaiujungtombakdansekaligussebagaitolok
ukurpelayananpublikdibidangkesehatan, merupakansalahsatu
pilardalammemenuhituntutanreformasibirokrasi;
c. bahwaberdasarkanpertimbangansebagaimanadimaksuddalam
huruf a dan b, perlumenenapkanKegiatanPosyanduUPT Puskesmas
TambanCatur
Mengingat: 1. Undang-UndangNomor 36 tahun 2009 tentangKesehatan
2. PeraturanMenteriKesehatan No. 75 Tahun 2014 tentangPusat
KesehatanMasyarakat
3. Keputusan Menteri Kesehatan RI nomor 1529 tahun 2010 tentang
Pedoman Umum Pengembangan Desa dan Kelurahan Siaga Aktif

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS TAMBAN CATUR


TENTANG KEGIATAN POSYANDU UPT PUSKESMAS TAMBAN
CATUR
Kesatu : Kegiatan posyandu Puskesmas Tamban Catur sebagaimana tercantum dalam
lampiran merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan inI.
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari
terjadi dan atau terdapat kesalahan dalam Keputusan ini akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkandi : TambanCatur
Pada tanggal :

KEPALA UPT PUSKESMAS TAMBAN CATUR

MUKHTAR ARIFIN
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KAPUAS
PUSKESMAS TAMBAN CATUR
KECAMATAN TAMBAN CATUR
Jalan :KaryaBaktiDesaWarnasari

KERANGKA ACUAN
KEGIATAN POSYANDU
PUSKESMAS TAMBAN CATUR

I. PENDAHULUAN
PosyandumerupakansalahsatubentukUpayaKesehatanBersumberdayaMasyara
kat (UKBM) yang dikeloladari, oleh,
danuntukmasyarakatgunamemberdayakanmasyarakatdalammemperolehpelayanankes
ehatandasaruntukmempercepatpenurunanangkakematianibudanbayi.
Pelayanankesehatandasar di posyandumencakup 5
kegiatanyaituKesehatanIbudananak, KB, imunisasi, gizidanpenanggulangandiare.
Dalamkeadaantertentumasyarakatdapatmenambahkegiatanposyandumisalnyaperbaika
nkesehatanlingkungan, pengendalianpenyakitmenular, dan program
pembangunanlainnya

II. LATAR BELAKANG


Pengintegrasianlayanansosialdasar di
posyanduadalahupayamensinergikan berbagailayanan yang
dibutuhkanmasyarakatmeliputiperbaikankesehatandangizi, pendidikandanperkembang
ananak, layanan ibu hamil, ibu menyususi dan ibu nifas bayi dan anak balita,
peningkatanekonomikeluargadankesejahteraansosial.
Kegiatanrutinposyandudilakukan minimal 1 x dalamsebulandenganjumlahminimal 5
orang kader. Pemberdayaan masyarakat adalah segala upaya fasilitasi yang bersifat
non instruktif, guna meningkatkan pengetahuan dan kemampuan masyarakat agar
mampu mengidentifikasi masalah yang dihadapi, potensi yang dimiliki,
merencanakan dan melakukan pemecahannya dengan memanfaatkan potensi
setempat.

III. TUJUAN UMUM DAN TUJUAN KHUSUS


a. Tujuan umum: menurunkan angka kematian ibu (AKI) dan angka kematian bayi
(AKB) melalui upaya pemberdayaan masyarakat
b. Tujuan khusus:
- Meningkatkan peran masyarakat dalam upaya penurunan AKI dan AKB
- Meningkatkan peran lintas sektor
- Meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan dasar
IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN
Kegiatanposyanduterdiridari 5 langkahyaitu
a. meja 1 pendaftaran,
b. meja 2 penimbangan,
c. meja 3 pencatatan,
d. meja 4 penyuluhan,
e. meja 5 pelayanankesehatan.
f. Pencatatan dan pelaporan
Setelahpelayananposyanduselesaikadermelengkapipencatatandanmembahashasilk
egiatantadidanrencanatindaklandut. Kader selanjutnyamembuat diagram balok SKDN
berdasarkan data dari KMS di Buku KIA. Berdasarkanbuku register
pencatatandiperolehinformasi jumlahbalita yang hadirdanditimbangsertajumlahbalita
yang naikdantidaknaikberat badannya, jumlahbalitagizibaik,
gizikurangmaupungiziburuk. Setelah pencatatan selesai ,aka hasil kegiatan posyaandu
tersebut dilaporkan ke puskesmas, dengan data balok SKDN
tersebutdapatdilakukanpemantauanpertumbuhanbalitasetiapbulan.
Keberhasilan pemantauanpertumbuhan di
posyandumemerlukandukungandarisektorterkait, para kader, petugaskesehatan,
ibuhamildanibubalita.

Kegiatan utama posyandu adalah:

1. kesehatan ibu dan anak (KIA)


- ibu hamil (tablet fe, imunisasi TT, ANC, kelas ibu hamil)
- ibu nifas dan menyusui (penyuluhan, pemberian vitamin A)
- bayi dan anak balita (penimbangan BB, penentuan status pertumbuhan, penyuluhan,
imunisasi, DDTK)
2. KB (pelayanan KB dengan pil dll, dan konseling KB)
3. Imunisasi ( BCG, DPT, Polio, Campak, TT)
4. Gizi (penimbangan BB, Penyuluhan, PMT, pemberian Vitamin A/tablet fe,
pemantauan pertumbuhan)
5. Pencegahan dan penanggulangan diare

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


Pengelolaan posyandu dipilih dari dan oleh masyarakat pada saat musyawarah
pembentukan posyandu. Pengurus posyandu sekurang kurangnya terdiri dari seorang
ketua, sekretaris, dan bendahara.
BAGAN KEPENGURUSAN POSYANDU

Kepala
Desa/
Kelurahan

Pengelola Posyandu
-Ketua
-Sekretaris
-bendahara

Posyandu A Posyandu C
Posyandu B
-Ketua kader -Ketua kader
-Ketua kader
-Sekretaris -Sekretaris
-Sekretaris
-bendahara -bendahara
-bendahara

Satu posyandu melayani sekitar 80-100 balita, dalam keadaan tertentu seperti
lokasi geografis, perumahan penduduk yang terlalu berjauhan dan atau jumlah balita
lebuh dari 100 orang dapat dibentuk posyandu baru.

VI. SASARAN
Sasaran dari kegiatan posyandu: Bayi, anak balita, ibu hamil dan menyusui serta
pasangan usia subur (PUS),

VII. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN


Jadwal pelaksanaan kegiatan dilakukan setiap bulan dengan tanggal yang telah
disepakati bersama

N Kegiatan 2017
o
ja Fe ma ap me ju ju ag se ok no de
n b r r i n l t p t p s
POSYAND V V V V V V V V V V V V
U

VIII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN


Evaluasi pelaksanaan posyandu dapat dipantau melalui jumlah balita yang ditimbang
atau SKDNTOB, balita yang mengalami gangguan pertumbuhan seperti BGM, T, 2T,
serta bayi atau anak yang mendapat imunisasi, dan ibu hamil yang dilakukan ANC.

IX. PENCATATAN, PELAPORAN, DAN EVALUASI KEGIATAN


Pencatatan dan pelaporan kegiatan posyandu dibuat setiap bulan sekali dan
pelaporannya di kirim ke dinas kesehatan kabupaten kapuas, antara lain pelaporan
Iminisasi, Gizi dan KIA.

Ketua kelompok Kerja Yang membuat,


Upaya Kesehatan Masyarakat

.............................................. ..................................

Mengetahui
Kepala UPT PuskesmasTambanCatur

MUKHTAR ARIFIN.SKM.
NIP. 19631119 198603 1 014
KEGIATAN POSYANDU
No.Dokumen
B/5214/SOP/03/2018/
SOP No Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
UPT Puskesmas Tamban MUKHTAR
Catur ARIFIN SKM
NIP 19631119
198603 1 014
1. Pengertian Kegiatan yang dilakukan di posyandu yaitu KIA, KB,
Imunisasi, Gizi dan pencegahan penanggulangan diare
dengan lima meja/pelayanan
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Kegiatan
Posyandu
3. Kebijakan SK Kepala UPT Tamban Catur nomor…. Tentang
Kegiatan Posyandu
4. Referensi Pedoman umum pengelolaan posyandu, Kementrian
Kesehatan RI, 2011
5. Prosedur 1. Alat
Buku register, dacin kit, imunisasi kit, ANC kit,
konseling kit
2. Bahan
ATK
6. Langkah-langkah 1. Petugas kesehatan mempersiapkan alat dan bahan
2.Kader Posyandumelakukan
a. meja 1 pendaftaran,
b. meja 2 penimbangan,
c. meja 3 pencatatan,
d. meja 4 penyuluhan/konseling
e. meja 5 pelayanankesehatan ( pemberian PMT dan
imunisasi)
f. Pencatatan dan pelaporan
3. petugaskesehatanmelaksanakanpemberianimunisasi,
memantaukegiatan
danmelakukanpencatatanpelaporankegiatanposyandu
7. BaganAlir
Pencatatan
Pendaftaran Penimbangan

Penyuluhan

Pelayanan
kesehatan
8. Hal-hal yang
perludiperhatikan

9. Unit terkait Lintas program dan lintas sektor

10. Dokumenterkait
11. Rekamanhistorisperubahan No Yang diubah Isi Tanggal mulai
Perubahan diberlakukan
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KAPUAS
PUSKESMAS TAMBAN CATUR
KECAMATAN TAMBAN CATUR
Jalan :KaryaBaktiDesaWarnasari

NOTULEN
1. TEMPAT PENYELENGGARAAN:
2. HARI/TGL/WAKTU:
3. PIMPINAN RAPAT:
4. PESERTA RAPAT:
5. AGENDA RAPAT:
6. PEMBUKAAN:
7. PEMBAHASAN PERTEMUAN RAPAT YANG LALU:
.............................................................................

8. PEMBAHASAN PERTEMUAN RAPAT HARI INI:


.........................................................................

9. PEMBAHASAN:
..............................................................................

10. KESIMPULAN:
.....................................................................

11. RENCANA TINDAK LANJUT/RTL:

Kepala UPT. PuskesmasTambanCatur

MUKHTAR ARIFIN, SKM


NIP. 19631119 198603 1 014

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KAPUAS


PUSKESMAS TAMBAN CATUR
KECAMATAN TAMBAN CATUR
Jalan :KaryaBaktiDesaWarnasari

Tamban Catur,
UNDANGAN
Nomor:
Lampiran:
Perihal : Kepada
Yth,
di-
Tempat

Sehubungan dengan pelaksanaan Akreditasi Puskesmas Tamban Catur tahun 2018,


maka dengan ini kami akan mengadakan kegiatan........................................, dimohon
bapak/ibu untuk dapat berhadir di acara tersebut yang akan dilaksanakan pada:
Hari :
Tanggal:
Pukul :
Tempat:

Demikian undangan ini kami sampaikan, mengingat pentingnya acara tersebut kami mohon
kehadiran Saudara tepat pada waktunyaatas dukungan dan kehadirannya diucapkan terima
kasih.

Kepala UPT. PuskesmasTambanCatur


MUKHTAR ARIFIN, SKM
NIP. 19631119 198603 1 014
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KAPUAS
PUSKESMAS TAMBAN CATUR
KECAMATAN TAMBAN CATUR
Jalan :KaryaBaktiDesaWarnasari

Tanggal :
Kegiatan:

No Nama NIP Jabatan Alamat TTD

Kepala UPT. PuskesmasTambanCatur

MUKHTAR ARIFIN, SKM


NIP. 19631119 198603 1 014

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KAPUAS


PUSKESMAS TAMBAN CATUR
KECAMATAN TAMBAN CATUR
Jalan :KaryaBaktiDesaWarnasari

Agenda Rapat/jadwal......

No Hari/tgl/waktu Isi Pemberimateri tempat Ketr


Hari Tanggal Pukul Durasi Acara
1 Senin 3mei2018 0800 1 jam Materi Reni PD Balai
resiko desa
bumil braya
2 dst

Kepala UPT. PuskesmasTambanCatur

MUKHTAR ARIFIN, SKM


NIP. 19631119 198603 1 014
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KAPUAS
PUSKESMAS TAMBAN CATUR
KECAMATAN SELAT
Jalan :KaryaBaktiDesaWarnasari

Nomor : 10 Maret 2018


Lampiran :-
Perihal : Undangan Loka Karya Mini Lintas Program

Yang terhormat,
………………..
Di-
Tamban Catur

Sehubungan dengan Pelaksanaan Akreditasi Puskesmas Tamban Catur Tahun


2018, kami mengundang Saudara untuk hadir pada :

Hari : Senin
Tanggal : 12 Maret 2018
Waktu : 12.00 sampai selesai

Tempat : Puskesmas Tamban Catur


Acara : Sosialisasi kegiatan UKM

Mengingat pentingnya acara tersebut, kami mohon kehadiran Saudara tepat


pada waktunya. Atas perhatian dan kehadiran Saudara diucapkan terima kasih.
Ketua Pokja UKM

RINI SRI RAHAYU


NIP19690612 199102 2 003
Daftar Undangan:
Hari : Senin
Tanggal : 12 Maret 2018
Waktu : 12.00 sampai selesai

Tempat : Puskesmas Tamban Catur


Acara : Sosialisasi kegiatan UKM

1. Kepala UPT Puskesmas Tamban Catur


2. Wakil Manajemen Mutu dan anggota
3. Ketua Tim Audit dan anggota
4. Ketua Tim FMEA dan anggota
5. Ketua Pokja UKP dan anggota
6. Ketua Pokja Adman dan anggota
7. Anggota UKM

Agenda Rapat:
Hari : Senin
Tanggal : 12 Maret 2018
Waktu : 12.00 sampai selesai

Tempat : Puskesmas Tamban Catur


Acara : Sosialisasi kegiatan UKM

1. Pembahasan masalah berkas/dokumen yang harus dibawa pada


pelaksanaan kegiatan Puskesmas Tamban Catur
2. Setiap kegiatan dari bulan Januari 2018 mengumpulkan foto kegiatan,
daftar hadir, laporan kegiatan, serta laporan masalah dan analisis resiko
lingkungan.

Mengetahui,
Kepala UPT Puskesmas Tamban Catur

MUKHTAR ARIFIN.SKM.
NIP. 19631119 198603 1 014
LAPORAN PERJALANAN DINAS

1. Dasar Pelaksanaan : Sesuai dengan Surat Tugas dari Kepala UPT.


Puskesmas Tamban Catur Nomor

2. Nama yang melaksanakan :


3. Pangkat/gol :
4. Jabatan :
5. Maksud perjalanan dinas :

6. Lokasi tujuan :
7. Tanggal pejalanan dinas :
8. Hasil perjalanan dinas :

....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
9. Saran
.....................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................
TambanCatur,
Yang melapor,
1. Nama
NIP
2. Nama
NIP:
3. Nama
NIP:
4. Nama
NIP:
5. Nama
NIP:
6. Nama
NIP

Anda mungkin juga menyukai