Anda di halaman 1dari 2

D.

RENCANA KEPERAWATAN
Nama pasien : Tn. M Ruangan : Rindu B.3
Umur : 41 tahun Diagnosa Medis : Post Skeletal Traksi
Mal Union Tibia Fibula Fraktur
No DX Tujuan Intervensi Rasionalisasi
1 Dx I Nyeri berkurang  Kaji keluhan ketidaknyamanan,  Tingkat ansietas dapat
Kriteria Hasil: termasuk intensitas (skala 1-10) mempengaruhi persepsi/reaksi
Klien mampu istirahat dengan terhadap nyeri
rireks  Berikan arternatif tindakan  Meningkatkan sirkulasi umum
kenyamanan mis, pijatan
punggung
 Kolaborasi dengan dokter untuk  Menurunkan nyeri atau spasme
analgesik otot
2 Dx II Keterbatasan rentang gerak  Bantu/dorong perawatan  Meningkatkan kontrol pasien
teratasi diri/kebersihan (contoh : mandi, dalam situasi
Kriteria Hasil: mencukur)  Hipotensi postural adalah
Klien menunjukkan tekhnik  Awasi TD dengan melakukan masalah umum yang menyertai
yang memampukan aktifitas tirah baring lama
melakukan aktifitas
3 Dx III Ketidaknyamanan hilang  Kaji perubahan warna kulit  Memberikan inforamasi tentang
Kriteria Hasil: sirkulasi kulit
Mencapai penyembuhan luka  Kaji posisi cincin bebat pada  Posisi yang tidak tepat
sesuai waktu alat traksi menyebabkan cedera
kulit/kerusakan
 Observasi area yang tertekan,  Tekanan dapat menyebabkan
khususnya pada akhir dan ulserasi
bawah bebatan/gips
4 Dx IV Mempertahankan perfusi  Evaluasi kwalitas nadi perifer  Tidak adanya nadi
jaringan distal terhadap cidera melalui menggambarkan cedera vaskuler
Kriteria Hasil: palpasi
Kulit hangat, sensori biasa  Kaji aliran kapiler, warna kulit  Kembalinya warna harus cepat (3-
5 detik)
 Lakukan secara rutin latihan dan  Meningkatkan sirkulasi dan
pijatan pada jari/sendi distal menurunkan pengumpulan darah
cedera khususnya pada ekstremitas
bawah
 Ketidak adekuatan volume
 Awasi tanda vital sirkulasi akan mempengaruhi
sistem perfusi jaringan

5 Dx V Mencapai penyembuhan luka  Inspeksi kulit untuk adanya  Pen atau kawat tidak harus
sesuai waktu iritasi dimasukkan melalui kulit yang
Kriteria Hasil: terinfeksi/kemerahan
Tidak ada tanda infeksi  Berikan perawatan pen steril  Meminimalkan kesempatan untuk
kontaminasi
 Kalobarasi untuk pemberian  Antibiotik luas dapat digunakan
Antibiotik sebagai profilaksis
6 Dx VI Klien memahami kondisi,  Kaji ulang patologi, pronosis dan  Memberikan dasar pengetahuan
prognosis dan pengobatan harapan yang akan datang dimana pasien dapat membuat
Kriteria Hasil: pilihan informasi
Melakukan dengan benar  Buat daftar aktifitas yang dapat  Penyusunan daftar aktifitas sekitar
prosedur yang diperlukan dan dilakukan pasien kebutuhan dan yang memerlukan
menjelaskan alasan tindakan bantuan
 Identifikasi tersedianya sumber  Memberikan bantuan untuk
pelayanan di masyarakat memudahkan perawatan diri dan
contoh: tim rehabilitasi, mendukung kemandirian
pelayanan perawatan di rumah

Anda mungkin juga menyukai