Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN HASIL OBSERVASI

KULIAH KERJA NYATA MUHAMMADIYAH PALEMBANG

ANGKATAN KE 49 TAHUN 2018

Unit/Kelompok: 204 Lokasi: DesaSeterio

KetuaKelompok : 1. Lepta Destori NIM : 50.2014.034

AnggotaKelompok : 2. WindaMaulidyaAstuti NIM : 50.2014.157

3. AdeliaPuspaAndini NIM : 22.2014.277

4. ItaPurnama Sari NIM : 21.2014.448

5. Dian PutriUtami NIM : 50.2014.298

6. Arizaldy NIM : 21.2014.282

7. ZeniOktari NIM : 44.2014.019

8. Romi Mandala Putra NIM : 21.2014.456

9. Ropiko NIM : 50.2014.429

10. RollynDanelsa NIM : 11.2014.259

11. Egi AnugrahRamadhan NIM : 71.2016.033


BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Istilah observasi berasal dari bahasa latin yang berarti “melihat” dan
“memperhatikan”. Istilah observasi diarahkan pada kegiatan memperhatikan
secara akurat, mencatat fenomena yang muncul, dan mempertimbangkan
hubungan antar aspek dalam fenomena tersebut. Observasi menjadi bagian dalam
penelitian berbagai disiplin ilmu, baik ilmu eksakta maupun ilmu-ilmu sosial,
observasi dapat berlangsung dalam konteks laboratorium (experimental) maupun
konteks alamiah.
Observasi yang berarti pengamatan bertujuan untuk mendapatkan data
tentang suatu masalah sehingga diperoleh pemahaman atau pembuktian terhadap
informasi/ keterangan yang diperoleh sebelumnya. Sebagai metode ilmiah
observasi biasanya diartikan sebagai pengamatan dan pencatatan fenomena-
fenomena yang di selidiki secara sistematik. Dalam arti yang luas observasi
sebenarnya tidak terbatas kepada pengamatan yang dilakukan, baik secara
langsung maupun tidak langsung misalnya melalui questionnaire dan tes.

B. Tujuan Observasi
Pada dasarnya observasi bertujuan untuk mendiskripsikan setting yang
dipelajari, aktivitas-aktivitas yang berlangsung, orang-orang yang terlibat dalam
aktivitas, dan makna kejadian dilihat dan perspektif mereka terlibat dalam
kejadian yang diamati tersebut. Deskripsi harus kuat, faktual, sekaligus teliti tanpa
harus dipenuhi berbagai hal yang tidak relevan.
Observasi perlu dilakukan karena beberapa alasan :
1. Memungkinkan untuk mengukur banyak perilaku yang tidak dapat di ukur
dengan menggunakan alat ukur psikologis yang lain (alat tes). Hal ini
banyak terjadi pada anak-anak.
2. Prosedur testing formal sering kali tidak ditanggapi serius oleh anak-anak
sebagaimana orang dewasa, sehingga sering observasi menjadi metode
pengukur utama.
3. Observasi dirasakan lebih mudah dari pada cara pengumpulan data yang
ain. Pada anak-anak observasi menghasilkan informasi yang lebih akurat
dari pada orang dewasa. Sebab, orang dewasa akan memperlihatkan
perilaku yang dibuat-buat bila merasa sedang di observasi.

Tujuan mahasiswa KKN melakukan observasi ini adalah untuk mengetahui :


 Sumber daya alam, yaitu :
 Letak Wilayah
 Luas Wilayah
 Pembagian administrasi dan pemerintahan
 Sumber daya manusia
 Kependudukan
 Sarana dan Prasarana
 Potensi kelembagaan
 Ekonomi masyarakat
BAB II
GAMBARAN UMUM DESA/KELURAHAN

A. Karakteristik Desa/Kelurahan
Kelurahan Karya Baru terletak di Kecamatan Alang - Alang Lebar, Kota
Palembang, Provinsi Sumatera Selatan. Adapun Sumber daya alam ditunjang
oleh berbagai sektor ril antara lain : pertanian tanaman pangan dan hortikultura,
perkebunan, kehutanan, perkanan, perternakan, dan industri.

B. Penduduk
Jenis kelamin : 21.836 orang
1. Perempuan : 10.930 orang
2. Laki-laki : 10.906 orang
NO JENIS PEKERJAAN JUMLAH
1 PNS 2620
2 ABRI 1122
3 SWASTA 3103
4 BUMN 1584
5 PENSIUNAN 1262
6 WRK WURI 127
7 TANI 429
8 DAGANG 2951
9 JASA 379
10 PELAJAR 3063
11 MAHASISWA 657
12 WIRASWASTA 786
13 LAINNYA 3580

Komposisi penduduk menurut kelompok umur sebagai berikut :


1. 0-14 tahun : 560 orang
2. 15-64 tahun : 1.875 orang
3. 65 ke atas : 645 orang

NO TINGKAT KEPENDUDUKAN JUMLAH PERSENTASE


(ORANG) (%)
1 BUTA HURUF 18 0.18
2 TIDAK TAMAT SD 676 6.76
3 TAMAT SD 1180 11.8
4 TAMAT SMP 538 5.38
5 TAMAT SMA 420 4.20
6 TAMAT PERGURUAN TINGGI 248 2.48
(S1)
7 TAMAT PERGURUAAN TINGGI 18 0.18
(S2)
8 TAMAT PERGURUAN TINGGI - -
(S3)
9 PROFESSOR/ILMUAN - -
10 RATA-RATA LAMA SEKOLAH - -

C. Pembangunan
Luas Wilayah Kecamatan Alang – Alang Lebar Kelurahan Karya Baru terbagi
dalam :
 Perumahan/ bedeng
 Tanah Perkarangan
 Pertokoan
 Perkantoran
 Masjid
 Sarana olahraga
 Lain-lain

NO ADMINISTRASI/ PEMERINTAHAN ADA/ KONDISI/ JUMLAH


1 KANTOR LURAH KARYA BARU 1
2 BALAI DESA -
3 STRUKTUR ORGANISASI 1
4 RUANG KERJA Ada
5 KARTU URAIAN TUGAS Ada
6 RW 8
7 RT 3 RT
8 LISTRIK Ada
9 AIR BERSIH Ada
10 KEPALA KELUARGA 5465 KK
11 LAIN-LAIN -

NO KEPERCAYAAN/AGAMA SARANA IBADAH


1 ISLAM 22
2 KRISTEN KATOLIK 2
3 KRISTEN PROTESTAN -
4 HINDU -
5 BUDHA 7
BAB III
RUMUSAN HASIL OBSERVASI

A. Keadaan Fisik dan Non Fisik


Keadaan Fisik :
1. Sarana dan Prasarana
1. Pendidikan : TK/PAUD, SD, SMP, SMA
2. Transportasi Umum : Angkot, ojek
3. Transportasi pribadi : Mobil, Motor
4. Peribadatan : Masjid, Mushola, Gereja, Wihara
5. Kesehatan : Puskesmas
6. Air Bersih : PDAM
7. Penerangan : PLN
8. Komunikasi : Internet, HP
9. Olahraga : Lapangan Volly
10. Koperasi :-

2. Potensi Kelembagaan
Dikelurahan Karya Baru mempunyai beberapa kelembagaan antara lain seperti :
Posyandu, RT, RW, organisasi pemuda, kelompok gotong royong dan
sebagainya.

Keadaan Non Fisik :


1. Ekonomi Masyarakat
a. PNS
b. ABRI
c. Swasta
d. BUMN
e. Pensiunan
f. WRK WURI
g. Tani
h. Dagang
i. Jasa

B. Letak Geografi
1. Letak Wilayah
Secara administratif Kecamatan Alang – Alang Lebar berbatasan dengan :
a. Sebelah utara dengan Kecamatan Sukarami dan Kabupaten Banyuasin
b. Sebelah selatan dengan Kecamatan Ilir Barat I
c. Sebelah barat dengan Kabupaten Banyuasin
d. Sebelah timur dengan Kecamatan Ilir Timur I
2. Luas Wilayah
Luas wilayah Kelurahan Karya Baru terbagi atas: 760,55 ha
a. Tanah sawah/ pertanian
b. Tanah perkarangan
c. Tanah perkebunan
d. Lain-lain

C. Rumusan Program Kerja


Bedasarkan hasil observasi atau pengamatan langsung di lapangan terdapat
beberapa permasalahan di wilayah Kelurahan Karya Baru maka dibuatlah program
dan rencana kegiatan Kuliah Kerja Nyata Muhammadiyah untuk mengembangkan
SDM yang terdiri dari berbagai bidang diantaranya bidang keilmuan, bidang
keagamaan, bidang seni dan olahraga serta tematik dan non tematik. Untuk uraian
rumusan program kerja KKN dapat dilihat dibawah ini :
Tabel1. Rumusan Program Kerja
N Rencana
Permasalahan Penyebab
o Kegiatan
Kurangnyapengetahuanakade Kurangnyafasilitaspembelajar
1 Bimbel gratis
miksekolah an
Mengadakan
Tidak ada pelayanan kesehatan Tidakadatenagamedis yang
2. pelayanan
setiap hari bertempattinggaltetap
kesehatan

Kurangnya pengetahuan Tidak ada pengetahuan Sosialisasi Gizi


3 lengkap tentang gizi seimbang lengkap tentang gizi seimbang Seimbang

4 KurangMinatMenabunganak- Kurangnyapengetahuanuntuk PenyuluhanMen


anakkecil menabung abung
Kurangnya pengetahuan Kurangnya kesadaran
Sosialisasi
5 tentang potensi dari masyarakat dan minimnya
Kewirausahaan
berwirausaha pengetahuan dan informasi
Sosialisasi dan
Kurangnya pengetahuan Penanaman
6 Tidak ada taman obat keluarga
tanaman obat dan manfaatnya Tanaman Obat
Keluarga
Jembatan
Kurangnya kemampuan Tidak ada media belajar dan
7 Keledai/Teknik
menghafal anak-anak berlatih
Menghafal
Kurangnya kemampuan Tidak ada media belajar dan
8 Main Maping
berfikir kreatif anak-anak berlatih

Pelatihan
Kurangnya kemampuan anak-
Tidak ada media belajar dan pemecahan
9 anak dalam pemecahan
berlatih masalah bagi
masalah sederhana
anak-anak

1 Kondisi prilaku anak-anak Kurang nya pengetahuan


Token Ekonomi
0. yang kurang baik tentang pola asuh yang baik

1 Tidak ada tenaga pengajar Pendampingan


Tidak Aktifnya TPA
1 TPA TPA

1 Masjid yang sering kotor Pembersihan


Kurang terawatnya masjid
2 berdebu dll. masjid

1 Penyelenggaraan
Tidak ada kegiatan olahraga Tidak ada tenaga ahli
3 senam pagi sehat

Pelatihan
pembuatan bros,
bunga dari
kertas, bunga
1 Tidak ada sarana kegiatan seni Tidak ada tenaga pengajar dari limbah
4 untuk anak-anak seni plastik, kerajinan
dari limbah
sedotan, serta
pelatihan gerak
dan lagu islami
Tidak ada fasilitas yang
1 Tidak ada sarana kegiatan
memadai dan tidak ada tenaga Palatihan tonis
5 olahraga
ahli
Tidak ada perhatian khusus Jumat Bersih
1 Lingkungan yang kurang terhadap kebersihan
6 bersih lingkungan

Pemanfaatan
Banyak penggunaan kemasan
1 Limbah kaleng yang tidak limbah kaleng
kaleng namun tidak ada
7 terpakai bekas menjadi
penanganan
industri kreatif
Pemanfaatan
lingkungan
sekitar dengan
1 Tidak adanya lahan untuk menanam
Tidak adanya tenaga ahli
8 sayuran tingkat rumah tangga holtikultura
(sayuran) untuk
tingkat rumah
tangga
Palembang, Januari 2019

Ketua Kelompok Sekretaris

A.M. Suryajaya Sahuri Astri Handayani


NIM : NIM : 122017058P

Mengetahui,
Dosen Pembimbing Lapangan

Erni Suartini, S.H., M.H.


NIDN :

Anda mungkin juga menyukai