Anda di halaman 1dari 1

PENYULUHAN KELOMPOK

LUAR GEDUNG
No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP Ditetapkan oleh Kepala
Puskesmas Kembang
UPT Tanggal Terbit :
PUSKESMAS
dr.Abdul Wahab,MM
KEMBANG Halaman :
NIP. 19670708 200701 1 019

1. Pengertian Penyuluhan Luar Gedung adalah penyampaian pesan atau informasi


yang dilakukan diluar gedung bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan
sehingga masyarakat menjadi tahu ,mau,dan mampu melaksanakan pesan
yang disampaikan.
2. Tujuan Petugas dapat melaksanakan penyuluhan kelompok diluar gedung sesuai
dengan prosedur yang baik dan benar.
3. Kebijakan Memberikan penyuluhan luar gedung sesuai dengan langkah- langkah
SOP .
4. Referensi Pelatihan Penyuluhan Kesehatan untuk Petugas Puskesmas, Diklat
Propinsi Jawa Tengah dan BKD Jepara, tahun 2009.
5. Prosedur 1. Petugas menentukan sasaran penyuluhan
2. Petugas membuat jadwal penyuluhan
3. Petugas menyusun materi penyuluhan
4. Petugas melakukan koordinasi dengan pihak terkait (
Desa,Sekolah,Kelompok tertentu )
5. Petugas menyiapkan Surat Tugas
6. Petugas mendatangi tempat penyuluhan
7. Petugas menyiapkan media penyuluhan 10 menit sebelum
penyuluhan dimulai
8. Petugas memperkenalkan diri
9. Petugas memberitahukan tujuan penyuluhan
10. Petugas melakukan penyuluhan dihadapan peserta dimulai dari
penjelasan poin poin isi materi
11. Petugas menjelaskan isi materi dengan bahasa sederhana dan
tatapan mata mengarah seluruh peserta
12. Petugas memberikan kesempatan untuk bertanya
13. Petugas menjawab pertanyaan peserta
14. Petugas mengevaluasi hasil penyuluhan dengan menanyakan
kembali materi penyuluhan yang sudah diberikan
15. Petugas menyampaikan kesimpulan dari materi yang disampaikan
16. Petugas mengucapkan terimakasih atas perhatian peserta
17. Petugas mengucapkan salam penutup pada peserta
18. Petugas mengisi presensi penyuluhan
19. Petugas mencatat hasil penyuluhan kedalam buku laporan
20. Petugas menyampaikan hasil penyuluhan pada kepala Puskesmas
21. Petugas mendokumentasikan hasil penyuluhan

5 Distribusi Promkes dan Admen


6 Dokumen Terkait Laporan Hasil

Anda mungkin juga menyukai