Anda di halaman 1dari 6

BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN

POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN


JALAN BINTARO UTAMA SEKTOR V BINTARO JAVA, TANGERANG SELATAN 15222
TELEPON (021)7361664-58; FAKSIMILE (021)7361653; SITUS www.pknstan.ac.id

UJIAN TENGAH SEMESTER(UTS)GENAP


TAHUN AKADEMIK 2016/2017
PROGRAM STUDI D III AKUNTANSI

Mata Kuliah Lab.Pengantar Akuntansi II


Tingkat/Semester I/II
Hari/Tanggal Selasa, 2 Mei 2017
Waktu 11.00 - 13.30 WIB (150 MENIT)
Sifat (Tutup Buku / Buka Buku)
Naskah Soal (Dikembalikan / Tidak)

Petunjuk:(contoh petunjuk untuk ujian tutup buku dan soal dikembalikan)


> Tidak boleh membuka buku, catatan dan sejenisnya;
> Boleh menggunakan kalkulator tetapi dilarang menggunakan ponsel (HP), tablet, dan
sejenisnya:
> Tulisan yang susah dibaca berisiko penilaian yang tidak akurat;
> Nilai akhir semester sebanyak-banyaknya 40 diberikan kepada mahasiswa yang terbukti
bekerjasama dengan mahasiswa lainnya;
> Jawaban ditulis pada kertas lembar jawaban yang disediakan dan soal ujian dikumpulkan
bersama lembar jawaban

PT. Satya Kencana, merupakan perusahaan dagang yang didirikan pada tahun 2011 di Kabupaten
Cianjur. Perusahaan selaku distributor ini menjual mesin dan peralatan pertanian kepada perusahaan
agen penjual yang terletak di cianjur, bogor, sukabumi. Lokasi kantor penjualan dan gudang perusahaan
terletak di tengah kota daerah penyumbang lumbung beras nasional ini. Berikut ini data saldo awal
buku besar perusahaan, beserta informasi dan transaksi yang terjadi pada tahun 2015.

No Nama Akun Jumlah No Nama Akun Jumlah

1 Cash on Hand 12 Unearned Rent Revenue 6.000.000


65.500.000
2 Cash on Bank 950.316.248 13 Account Payable 75.000.000
3 Prepaid Expense 31.250.000 14 Interest Payable - B/P 40.000.000
1^4 Account receivable 230.000.000 15 Current Portion of Mortgage Payable 2.982.096
5 Allowance for Doubtlul Account (3.450.000) 16 Bond Payable 445.973.111
6 Inventory 450.000.000 17 Mortgage Payable, 8%, due in Dec 2025 34.256.704
7 Vehicles 96.000.000 18 Share Capital - Preference, 10%, nilai par 1.000.000.000
Rpl00.000,-, kumulatif, 25 ribu saham
diotorisasi, 10 ribu saham diterbitkan dan
beredar
8 Accumulated Depreciation - Vehicle (60.000.000) 19 Share Premium - Preference 250.000.000
9 Building 625.000.000 20 Share Capital - Ordinary, nilai par Rp500,-, 1.750.000.000
lOjuta saham diotorisasi, 3,5 juta saham
diterbitkan dan beredar
10 Accumulated Depreciation - Building (110.000.000) 21 Share Premium - Ordinary 849.250.000
11 Land 3.554.200.000 22 Ordinary Share Dividen Distributable (135 67.500.000
ribu saham)
23 Retained Eaming 1.379.729.337
24 Treasury Share (125 ribu lembar) (71.875.000)

Hal 1 dari 4 hal

Anda mungkin juga menyukai