Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa,
karena atas berkat dan rahmatNyalah proposal penelitian yang berjudul
“Implementasi Model Kooperatif Dengan Metode Eksperimen Pada Pembelajaran
IPA Materi Kalor Dikelas VII Semester I SMP Negeri 8 Palangka Raya Tahun
Ajaran 2015/2016” ini dapat terselesaikan.
Proses penyusunan karya tulis ini melibatkan banyak pihak yang terkait,
untuk itu, penulis mengucapkan terima kasih atas dukungan dan bantuan yang
diberikan dengan tulus, terutama kepada:
1. Bapak Dr.Andi Bustan, M.Si selaku Pembimbing Proposal.
2. Bapak Saulim D.T Huatahaean, M.Pd selaku Pembimbing Akademik.
3. Ibu Dra. Hj. Titik Utami, M.Si selaku Ketua Program Studi Pendidikan Fisika.
4. Bapak dan Ibu dosen Program Studi Pendidikan Fisika yang telah
memberikan pengetahuan, bimbingan dan pengalaman yang sangat berharga
dalam setiap perkuliahan.
5. Guru-guru dan Staf Tata Usaha SMP Negeri 8 Palangka Raya yang telah
membantu memberi info dan memberi izin penelitian.
6. Teman-teman mahasiswa yang terus-menerus memberikan semangat untuk
menyelesaikan proposal penelitian ini.
Penulis menyadari bahwa proposal ini masih terdapat kekurangan, oleh
karena itu saran dan kritik yang bersifat membangun demi kesempurnaan proposal
skripsi ini sangat diharapkan. Akhir kata penulis berharap semoga proposal skripsi
ini bermanfaat bagi kita semua.

Palangka Raya, Mei 2015


Penulis

iii

Anda mungkin juga menyukai