Anda di halaman 1dari 1

POSMA (Pekan olahraga Sekolah Menengah Atas)

Gambaran umum:
Pekan olahraga siswa soloraya adalah ajang kompetensi olahraga tingkat sma sederajat solo raya.
Tidak hanya satu bidang olahraga di dalam pekan olahraga ini diantaranya futsal, badminton,
basket. Selain berguna untuk meningkatkan kebugaran tubuh olahraga juga dapat dijadikan
sebagai sarana untuk meraih prestasi, salah satunya dengan mengikuti ajang pekan olahraga ini.
Tidak hanya siswa yang terlibat dalam pekan olahraga ini namun juga para UKM yang berada di
ISI Surakarta terlibat dalam kelangsungan acara.

Anda mungkin juga menyukai