Anda di halaman 1dari 2

PEMASANGAN PIPA OROFARING

RS. PEKANBARU
MEDICAL CENTER

Nomor Dokumen : Nomor Revisi Halaman :

Ditetapkan oleh :
STANDAR Tanggal Terbit : Direktur RS. PMC
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO)
( Dr. Hj. Zurtias Suheimi, MARS )
PENGERTIAN
Pipa orofaring adalah alat yang dimasukkan melalui mulut, yang ujung
distalnya akan terletak di orofaring bila terpasang dengan benar,
berfungsi untuk menahan lidah agar tidak jatuh ke belakang (menutup
hipofaring)
.
TUJUAN
Pemasangan pipa orofaring yang benar dan tepat, sehingga jalan
nafas pasien dapat terjaga dengan baik.

KEBIJAKAN

PROSEDUR a. Masukkan pipa orofaring ke mulut dengan lengkungan


menghadap ke langit- langit
b. Setelah masuk separuh panjangnya, alat diputar 180°
hingga lengkungannya sekarang berada menempel pada
lengkungan lidah.
c. Pastikan setelah terpasang, udara pernafasan dapat
lewat dengan bebas melalui pipa orofaring
RS. PEKANBARU PEMASANGAN PIPA OROFARING
MEDICAL CENTER
Nomor Dokumen : Nomor Revisi Halaman :

PROSEDUR 1. selanjutnya lepas kabel-monitor (switch off). Kabel-kabel


monitor dapat ditinggalkan terpasang pada alat monitor atau
dilepaskan guna pemeliharaan/penyimpanan, tergantung
kebutuhan.

UNIT TERKAIT 1 Instalasi Rawat Inap


2. Instalasi Rawat Jalan
3. Instalasi Gawat Darurat

Anda mungkin juga menyukai