Anda di halaman 1dari 24

PAPER

ANALISIS NUMERIK
( Metode Secant, Metode Regula-Falsi, Interpolasi Metode Newton, Metode
Euler dan Metode Runge – Kutta)

OLEH

IRWANSYAH
G1D007018

PROGRAM STUDI MATEMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS MATARAM

2009
A. Pencarian Akar.
1. Metode Secant.

1.1. Penurunan Rumus.

Ilustrasi ;

Misalkan diberikan suatu fungsi f(x) dan dua taksiran awal untuk α diketahui
yaitu x0 dan x1. Posisi dari x0 dan x1 dapat berada di sisi yang sepihak ( seperti pada
gambar 1 ) ataupun berada di sisi yang bereseberangan ( seperti pada gambar 2 ).

Titik – titik ( x0, f(x0) ) dan ( x1, f(x1) ) pada kurva y = f(x) menentukan sebuah garis
lurus yang disebut dengan garis secant ( secant line ).

Garis secant merupakan aproksimasi ( hampiran ) dari y = f(x) dan akar dari persamaan
garis ini ( x2 pada gambar ) adalah aproksimasi untuk akar dari y = f(x) yaitu α.

Perhatikan bahwa, gradien ( kemiringan ) garis yang melalui titik ( x0, f(x0) ) dan ( x1,
f(x1) ) adalah sama dengan gradien garis yang melalui titik ( x1, f(x1) ) dan ( x2, 0 ).
Sehingga ;

𝑓𝑓 (𝑥𝑥1 ) − 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 ) 0 − 𝑓𝑓(𝑥𝑥1 )


= (1.1.1)
𝑥𝑥1 − 𝑥𝑥0 𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥1

Atau dapat ditulis,

0 − 𝑓𝑓(𝑥𝑥1 )
𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥1 = (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) (1.1.2)
𝑓𝑓(𝑥𝑥1 ) − 𝑓𝑓 (𝑥𝑥0 ) 1

Jika persamaan ( 1.1.2 ) diselesaikan untuk x2, maka diperoleh ;

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 2
𝑓𝑓(𝑥𝑥1 )
𝑥𝑥2 = 𝑥𝑥1 − (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) (1.1.3)
𝑓𝑓(𝑥𝑥1 ) − 𝑓𝑓 (𝑥𝑥0 ) 1

Setelah diperoleh x2, selanjutnya x1 dan x2 dapat digunakan sebagai aproksimasi awal
untuk α ( seperti halnya x0 dan x1 pada langkah pertama ), sehingga nantinya diperoleh ;

𝑓𝑓 (𝑥𝑥2 )
𝑥𝑥3 = 𝑥𝑥2 − (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) (1.1.4)
𝑓𝑓(𝑥𝑥2 ) − 𝑓𝑓 (𝑥𝑥1 ) 2

Proses ini dapat terus diulang sampai beberapa iterasi ( pengulangan ) dengan,

𝑓𝑓 (𝑥𝑥𝑛𝑛 )
𝑥𝑥𝑛𝑛+1 = 𝑥𝑥𝑛𝑛 − (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥𝑛𝑛−1 ) (1.1.5)
𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑛𝑛 ) − 𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑛𝑛−1 ) 𝑛𝑛

1.2. Algoritma metode Secant.

Diberikan y = f(x). Maka algoritma metode secant ;

1. Input x0 dan x1 serta iterasi maksimum.


2. Hitung f(x0) dan f(x1).
𝑓𝑓 (𝑥𝑥 1 )
3. 𝑥𝑥2 ∶= 𝑥𝑥1 − 𝑓𝑓(𝑥𝑥 (𝑥𝑥1 − 𝑥𝑥0 ) .
1 )−𝑓𝑓 (𝑥𝑥 0 )
4. x0 := x1.
5. x1 := x2.
6. Ulangi langkah 2 - 5 hingga sejumlah iterasi maksimum.
7. x2 adalah akar dari f(x) = 0.
8. Selesai.

Khusus di pascal ( TPW 1.5 ), untuk mencegah Run time error, langkah ke – 4
boleh ditiadakan atau dengan kata lain diset x0 tetap.

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 3
2. Metode Regula-Falsi.

2.1. Penurunan Rumus.

Ilustrasi ;

Gambar 1. Proses pengambilan keputusan dalam metode Regula-Falsi.

Diberikan fungsi y = f(x) dan dua buah titik awal a dan b.

Diasumsikan f(a) dan f(b) memiliki tanda yang berlawanan ( opposite sign ).

Perhatikan pada gambar ( ilustrasi ), gradien garis yang menghubungkan titik (


a, f(a) ) dengan titik ( b, f(b) ) adalah sama dengan gradien garis yang
menghubungkan antara titik ( c, 0 ) dengan ( b, f(b) ). Sehingga diperoleh ;

𝑓𝑓(𝑏𝑏) − 𝑓𝑓(𝑎𝑎) 0 − 𝑓𝑓(𝑏𝑏)


= (2.1.1)
𝑏𝑏 − 𝑎𝑎 𝑐𝑐 − 𝑏𝑏

Persamaan ( 2.1.1 ) di atas dapat ditulis dalam bentuk ;

𝑓𝑓 (𝑏𝑏)(𝑏𝑏 − 𝑎𝑎)
𝑐𝑐 − 𝑏𝑏 = − (2.1.2)
𝑓𝑓 (𝑏𝑏) − 𝑓𝑓(𝑎𝑎)
Paper Analisis Numerik
Irwansyah 4
Jika persamaan ( 2.1.2 ) diselesaikan untuk c, maka diperoleh ;

𝑓𝑓(𝑏𝑏)(𝑏𝑏−𝑎𝑎)
𝑐𝑐 = 𝑏𝑏 −
𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑓𝑓(𝑎𝑎)

𝑏𝑏 �𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑓𝑓(𝑎𝑎)�−𝑓𝑓(𝑏𝑏)(𝑏𝑏−𝑎𝑎)
=
𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑓𝑓(𝑎𝑎)

𝑏𝑏 𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑏𝑏 𝑓𝑓(𝑎𝑎)−𝑏𝑏 𝑓𝑓(𝑏𝑏)+𝑎𝑎 𝑓𝑓(𝑏𝑏)


=
𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑓𝑓(𝑎𝑎 )

𝑎𝑎 𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑏𝑏 𝑓𝑓(𝑎𝑎)
=
𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑓𝑓(𝑎𝑎)

Dengan demikian,

𝑎𝑎 𝑓𝑓(𝑏𝑏) − 𝑏𝑏 𝑓𝑓(𝑎𝑎)
𝑐𝑐 = (2.1.3)
𝑓𝑓 (𝑏𝑏) − 𝑓𝑓(𝑎𝑎)

2.2. Algoritma Metode Regula-Falsi.

Diberikan y = f(x). Maka ;

1. Input a, b dan epsilon.


2. Hitung nilai f(a) dan f(b).
3. Cek f(a) x f(b) < 0. Jika tidak, maka input ulang a dan b sampai memenuhi
syarat f(a) x f(b) < 0.
4. Pilih a dan b.
𝑎𝑎 𝑓𝑓(𝑏𝑏)−𝑏𝑏 𝑓𝑓(𝑎𝑎)
5. 𝑐𝑐 ∶= 𝑓𝑓 (𝑏𝑏)−𝑓𝑓(𝑎𝑎)
.
6. Hitung nilai f(c).
7. Cek f(c) < epsilon. Jika ya, maka lanjut ke langkah 12.
8. Cek if f(a) x f(c) < 0. Jika tidak lanjut ke langkah 10.
9. a := c.
10. b := c.
11. Ulangi langkah 5 – 10 hingga diperoleh f(c) < epsilon.
12. Maka c adalah akar dari f(x) = 0.
13. Selesai.

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 5
B. Interpolasi Metode Newton.

1. Penurunan Rumus.

Polinonial Newton memiliki bentuk rekursif sebagai berikut ;

(1.1) 𝑃𝑃1 (𝑥𝑥) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )

(1.2) 𝑃𝑃2 (𝑥𝑥) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + 𝑎𝑎2 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )

(1.3) 𝑃𝑃3 (𝑥𝑥) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + 𝑎𝑎2 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )

+𝑎𝑎3 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥2 )

(1.4) 𝑃𝑃𝑁𝑁 (𝑥𝑥 ) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + 𝑎𝑎2 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )
+𝑎𝑎3 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥2 )

+𝑎𝑎4 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥2 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥3 ) + …

… + 𝑎𝑎𝑁𝑁 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) … (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥𝑁𝑁−1 )

Persamaan (1.4) di atas dapat ditulis dalam bentuk,

(1.5) 𝑃𝑃𝑁𝑁 (𝑥𝑥 ) = 𝑃𝑃𝑁𝑁−1 (𝑥𝑥 ) + 𝑎𝑎𝑁𝑁 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) … (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥𝑁𝑁−1 )

Persamaan (1.4) dan persamaan (1.5) disebut polinomial Newton dengan N buah titik
pusat x0, x1, ... , xN-1.

Perhatikan bahwa, persamaan (1.4) melibatkan jumlah dari perkalian faktor –


faktor linear aN (x-x0) (x-x1) . . . (x-xN-1) , sehingga PN(x) akan berupa polinomial
dengan derajat ≤ N.

Menentukan nilai dari koefisien ak , k = 0, 1, 2, . . . , N untuk semua polinomial


P1(x), P2(x), . . . , PN(x) yang menghampiri f(x) yang diberikan.

Karena polinomial Newton berbentuk rekursif, sehingga untuk polinom Pi(x)


dan Pj(x) dengan i < j, nilai – nilai konstanta ak yang didapatkan pada Pi(x) akan tetap
sama dengan ak pada Pj(x) ( contohnya, a0 pada P1(x) akan sama dengan a0 pada P2(x),
P3(x), dan seterusnya ).

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 6
Diketahui sebelumya, Pk(x) bergantung pada titik – titik pusat x0, x1, . . ., xk dan
titik – titik simpul x0, x1, . . . , xk, xk+1 .

Pandang

(1.6) 𝑃𝑃1 (𝑥𝑥0 ) = 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 ) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑃𝑃1 (𝑥𝑥1 ) = 𝑓𝑓(𝑥𝑥1 )

Dengan mensubtitusikan persamaan (1.1) ke persamaan (1.6) diperoleh ;

(1.7) 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 ) = 𝑃𝑃1 (𝑥𝑥0 ) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥0 − 𝑥𝑥0 ) = 𝑎𝑎0

Dengan demikian, 𝑎𝑎0 = 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 ).

Selanjutnya, dengan menggunakan persamaan (1.1), (1.6), dan (1.7), dapat diperoleh ;

𝑓𝑓 (𝑥𝑥1 ) = 𝑃𝑃1 (𝑥𝑥1 ) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥1 − 𝑥𝑥0 ) = 𝑓𝑓 (𝑥𝑥0 ) + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥1 − 𝑥𝑥0 )

Akibatnya,
𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
(1.8) 𝑎𝑎1 =
𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0

Kemudian, dengan mengevaluasi persamaan (1.2) pada simpul x2 diperoleh ;

(1.9) 𝑓𝑓(𝑥𝑥2 ) = 𝑃𝑃2 (𝑥𝑥2 ) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥0 ) + 𝑎𝑎2 (𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥1 )

Dengan mensubtitusikan nilai dari a0 dan a1 yang telah didapatkan sebelumnya ke


persamaan (1.9) akan diperoleh ;
𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
(1.10) 𝑓𝑓(𝑥𝑥2 ) = 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 ) + (𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥0 ) + 𝑎𝑎2 (𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥1 )
𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0

Jika persamaan (1.10) diselesaikan untuk a2, maka akan diperoleh ;

𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )− (𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )
𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0
𝑎𝑎2 = (𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 7
𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 ) 𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
=� (𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )
− ��(𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥1 )
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )

Atau dapat pula ditulis,

(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )�𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )�−(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 ))


𝑎𝑎2 =
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )−(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )+(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
=
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )+((𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )−(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 ))𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
=
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−�(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )−𝑥𝑥 1 +𝑥𝑥 1 �𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )+(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
=
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−((𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )+(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 ))𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )+(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
=
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )+(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
=
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )�𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )�−(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )(𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 ))


=
(𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 0 )(𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 )

𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 ) 𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )


=� − ��(𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥0 )
𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 8
Dengan demikian,
𝑓𝑓(𝑥𝑥 2 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 ) 𝑓𝑓(𝑥𝑥 1 )−𝑓𝑓(𝑥𝑥 0 )
(1.11) 𝑎𝑎2 = � − ��(𝑥𝑥2 − 𝑥𝑥0 )
𝑥𝑥 2 −𝑥𝑥 1 𝑥𝑥 1 −𝑥𝑥 0

Untuk tujuan komputasi, persamaan (1.11) yang digunakan.

Sedangkan untuk pencarian a3 dan seterusnya juga dilakukan dengan cara yang
serupa. Untuk mempermudah dalam pencarian nilai – nilai koefisien ini, perhatikan
bentuk matriks berikut yang diperoleh dari Sistem persamaan linear pada persamaan
(1.1) sampai dengan (1.4) :

Dengan ck = ak dan fk = f(xk), untuk semua k = 0,1,2,...,n.

Nilai dari ak , k = 0,1,2,...,n dapat diperoleh dengan melakukan subtitusi dari atas ke
bawah.

Namun, agar mempermudah penulisan dan perhitungan di dalam proses komputasi,


diperkenalkan istilah selisih terbagi ( divided difference ) dari suatu f(x) sebagai berikut
;

𝑓𝑓[𝑥𝑥𝑘𝑘 ] = 𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 )

𝑓𝑓[𝑥𝑥𝑘𝑘 ] − 𝑓𝑓[𝑥𝑥𝑘𝑘−1 ]
𝑓𝑓 [𝑥𝑥𝑘𝑘−1 , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] =
𝑥𝑥𝑘𝑘 − 𝑥𝑥𝑘𝑘−1

𝑓𝑓[𝑥𝑥𝑘𝑘−1 , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] − 𝑓𝑓[𝑥𝑥𝑘𝑘−2 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−1 ]


𝑓𝑓 [𝑥𝑥𝑘𝑘−2 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−1 , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] =
𝑥𝑥𝑘𝑘 − 𝑥𝑥𝑘𝑘−2

𝑓𝑓[𝑥𝑥𝑘𝑘−2 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−1 , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] − 𝑓𝑓[𝑥𝑥𝑘𝑘−3 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−2 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−1 ]


𝑓𝑓 [𝑥𝑥𝑘𝑘−3 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−2 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−1 , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] =
𝑥𝑥𝑘𝑘 − 𝑥𝑥𝑘𝑘−3

(1.12).

Bentuk umum, aturan rekursif untuk mengkonstruksi divided difference adalah ;

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 9
𝑓𝑓�𝑥𝑥 𝑘𝑘 −𝑗𝑗 +1 ,…. ,𝑥𝑥 𝑘𝑘 �−𝑓𝑓[𝑥𝑥 𝑘𝑘 −𝑗𝑗 ,𝑥𝑥 𝑘𝑘 −𝑗𝑗 +1 ,…. ,𝑥𝑥 𝑘𝑘 −1 ]
(1.13) 𝑓𝑓�𝑥𝑥𝑘𝑘−𝑗𝑗 , 𝑥𝑥𝑘𝑘−𝑗𝑗 +1 , …. , 𝑥𝑥𝑘𝑘 � = 𝑥𝑥 𝑘𝑘 −𝑥𝑥 𝑘𝑘 −𝑗𝑗

Ilustrasi perhitungan divided difference :

Dimana nilai divided difference yang diinginkan, berada di kolom paling kanan di
setiap barisnya.

Selanjutnya, telah diketahui sebelumnya bahwa koefisien ak pada PN(x) bergantung


pada f(xj), j = 0, 1, 2, . . ., k. Sehingga,

(1.14) 𝑎𝑎0 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 ] 𝑎𝑎1 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 ] 𝑎𝑎2 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 , 𝑥𝑥2 ]

Akibatnya, akan diperoleh bentuk umum sebagai berikut ;

(1.15) 𝑎𝑎𝑘𝑘 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ]

Berikut bukti untuk persamaan (1.15) di atas dengan menggunakan induksi


matematika.

i. Basis induksi ( n = 0 dan n = 1 ).


Telah diketahui dari hasil di atas :
𝑎𝑎0 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 ] 𝑎𝑎1 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 ]

Sehingga, benar untuk n = 0 dan n = 1.

ii. Hipotesa induksi


Anggap benar untuk n = k, yaitu :
𝑎𝑎𝑘𝑘 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] .

iii. Langkah induksi


Akan dibuktikan berlaku untuk n = k + 1 yaitu 𝑎𝑎𝑘𝑘+1 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘+1 ].
Bukti
Misalkan Pk adalah polinomial interpolasi untuk f(x) pada titik x0,
x1,...,xk dan Qk adalah polinomial interpolasi dari f(x) pada titik x1, x2,...,xk+1.

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 10
Sehingga Pk dan Qk dapat ditulis dalam bentuk :

𝑃𝑃𝑘𝑘 (𝑥𝑥 ) = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥2 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ]𝑥𝑥 𝑘𝑘 + 𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 1

𝑄𝑄𝑘𝑘 (𝑥𝑥 ) = 𝑓𝑓[𝑥𝑥1 , 𝑥𝑥2 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘+1 ]𝑥𝑥 𝑘𝑘 + 𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 2

(1’).

Dengan L.D.T.1 dan L.D.T.2 berturut – turut menunjukkan suku – suku


berderajat kurang dari k untuk Pk dan Qk.
Definisikan bentuk berikut :

𝑥𝑥−𝑥𝑥 𝑘𝑘 +1
𝑃𝑃𝑘𝑘+1 (𝑥𝑥) = 𝑄𝑄𝑘𝑘 (𝑥𝑥 ) + [ 𝑄𝑄𝑘𝑘 (𝑥𝑥 ) − 𝑃𝑃𝑘𝑘 (𝑥𝑥 )] (2′ )
𝑥𝑥 𝑘𝑘 +1 −𝑥𝑥 0

Dapat ditunjukkan bahwa :

𝑥𝑥 −𝑥𝑥 𝑘𝑘 +1
𝑃𝑃𝑘𝑘+1 (𝑥𝑥0 ) = 𝑄𝑄𝑘𝑘 (𝑥𝑥0 ) + 𝑥𝑥 0 [ 𝑄𝑄𝑘𝑘 (𝑥𝑥0 ) − 𝑃𝑃𝑘𝑘 (𝑥𝑥0 )]
𝑘𝑘 +1 −𝑥𝑥 0
= 𝑄𝑄𝑘𝑘 (𝑥𝑥0 ) − [ 𝑄𝑄𝑘𝑘 (𝑥𝑥0 ) − 𝑓𝑓 (𝑥𝑥0 )] ( 𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘 𝑃𝑃𝑘𝑘 (𝑥𝑥0 ) = 𝑓𝑓 (𝑥𝑥0 ) )
= 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 )
Dan

𝑥𝑥 −𝑥𝑥 𝑘𝑘 +1
𝑃𝑃𝑘𝑘+1 �𝑥𝑥𝑗𝑗 � = 𝑄𝑄𝑘𝑘 �𝑥𝑥𝑗𝑗 � + 𝑥𝑥 𝑗𝑗 � 𝑄𝑄𝑘𝑘 �𝑥𝑥𝑗𝑗 � − 𝑃𝑃𝑘𝑘 �𝑥𝑥𝑗𝑗 ��
𝑘𝑘 +1 −𝑥𝑥 0

= 𝑄𝑄𝑘𝑘 �𝑥𝑥𝑗𝑗 � (𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘 𝑄𝑄𝑘𝑘 �𝑥𝑥𝑗𝑗 � − 𝑃𝑃𝑘𝑘 �𝑥𝑥𝑗𝑗 � 𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢 𝑘𝑘 = 1, … , 𝑘𝑘 + 1 )


= 𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑗𝑗 )
𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢 𝑘𝑘 = 1, … , 𝑘𝑘 + 1 .

Sehingga Pk+1 adalah polinomial interpolasi untuk f(x) pada x0, ... , xk+1.

Dari bentuk umum polinomial Newton dan persamaan (1’) dapat diketahui
bahwa :

𝑃𝑃𝑘𝑘+1 (𝑥𝑥) = 𝑃𝑃𝑘𝑘 (𝑥𝑥 ) + 𝑎𝑎𝑘𝑘+1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) … (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥𝑘𝑘 ) (3′ )

Sedangkan persamaan (2’) dapat ditulis dalam bentuk :

𝑥𝑥−𝑥𝑥 0
𝑃𝑃𝑘𝑘 +1 (𝑥𝑥 ) = ( 𝑓𝑓[𝑥𝑥1 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘+1 ]𝑥𝑥 𝑘𝑘 + 𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 2 )
𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 −𝑥𝑥 0

𝑥𝑥 −𝑥𝑥 𝑘𝑘+1
− ( 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥2 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ]𝑥𝑥 𝑘𝑘 + 𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 1 ) (4′ )
𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 −𝑥𝑥 0
Atau

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 11
𝑓𝑓[𝑥𝑥 1 ,… ,𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 ]−𝑓𝑓[𝑥𝑥 0 ,𝑥𝑥 2 ,… ,𝑥𝑥 𝑘𝑘 ] 𝑥𝑥 0
𝑃𝑃𝑘𝑘 +1 (𝑥𝑥 ) = 𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 − (𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 2)
𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 −𝑥𝑥 0 𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 −𝑥𝑥 0

𝑥𝑥 𝑘𝑘+1
− (𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 1) (5′ )
𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 −𝑥𝑥 0

Dan perhatikan juga bahwa, suku

𝑎𝑎𝑘𝑘+1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) … (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥𝑘𝑘 ) = 𝑎𝑎𝑘𝑘+1 𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 + 𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 3 (6′ )

Dengan L.D.T.3 adalah suku – suku dengan derajat kurang dari k+1.

Sehingga persamaan (3’) menjadi :

𝑃𝑃𝑘𝑘+1 (𝑥𝑥 ) = 𝑃𝑃𝑘𝑘 (𝑥𝑥 ) + 𝑎𝑎𝑘𝑘 +1 𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 + 𝐿𝐿. 𝐷𝐷. 𝑇𝑇. 3 (7′ )

Dengan membandingkan suku – suku yang memiliki x dengan pangkat yang


sama pada persamaan (5’) dan (7’), diperoleh :

𝑓𝑓[𝑥𝑥 1 ,… ,𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 ]−𝑓𝑓[𝑥𝑥 0 ,𝑥𝑥 2 ,… ,𝑥𝑥 𝑘𝑘 ]


𝑎𝑎𝑘𝑘+1 = = 𝑓𝑓 [𝑥𝑥0 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘+1 ]
𝑥𝑥 𝑘𝑘+1 −𝑥𝑥 0

Dengan demikian, berdasarkan (i), (ii) dan (iii) terbukti bahwa

𝑎𝑎𝑘𝑘 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ]

Pada akhirnya,

𝑃𝑃𝑁𝑁 (𝑥𝑥 ) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + 𝑎𝑎2 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) + 𝑎𝑎3 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥2 )

+𝑎𝑎4 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥2 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥3 ) + …

… + 𝑎𝑎𝑁𝑁 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) … (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥𝑛𝑛−1 )

Dengan 𝑎𝑎𝑘𝑘 = 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] untuk k = 0, 1, . . . , N.

Yang melalui N+1 titik. ∎

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 12
2. Algoritma Interpolasi Metode Newton.

a. Input sejumlah titik (x0, f(x0)), (x1, f(x1)), dan seterusnya ( tergantung yang diketahui
).
b. 𝑎𝑎𝑘𝑘 ∶= 𝑓𝑓[𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥1 , … , 𝑥𝑥𝑘𝑘 ] , k = 0, 1, 2, . . ., n ( tergantung berapa n yang diketahui ),
dengan aturan perhitungan divided diference seperti pada persamaan (1.12) atau
seperti pada tabel ilustrasi perhitungan di atas.
c. 𝑃𝑃 (𝑥𝑥) = 𝑎𝑎0 + 𝑎𝑎1 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + ⋯ + 𝑎𝑎𝑛𝑛 (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥1 ) … (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥𝑛𝑛−1 ).
d. Cetak polinom Newton.
e. Selesai.

C. Solusi Numerik Persamaan Diferensial.

1. Metode Euler.

1.1. Penurunan Rumus.

Metode Euler digunakan untuk menyelesaikan persamaan diferensial dengan nilai


awal ( initial value problem ).

Ilustrasi metode Euler,

Diberikan persamaan diferensial dengan nilai awal ( Initial Value ) ;

(1.1.1) 𝑦𝑦 ′ = 𝑓𝑓(𝑥𝑥, 𝑦𝑦) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑦𝑦(𝑎𝑎) = 𝑦𝑦0


Paper Analisis Numerik
Irwansyah 13
Misalkan [a, b] adalah interval dimana akan dicari solusi dari persamaan
diferensial (1.1.1).

Apabila interval [a, b] dibagi ke dalam M buah sub interval yang sama besar, maka
akan diperoleh titik – titik
𝑏𝑏−𝑎𝑎
(1.1.2) 𝑥𝑥𝑘𝑘 = 𝑎𝑎 + 𝑘𝑘ℎ 𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢 𝑘𝑘 = 0, 1, … , 𝑀𝑀 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 ℎ =
𝑀𝑀

Di persamaan di atas dapat diihat bahwa, 𝑥𝑥0 = 𝑎𝑎 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑥𝑥𝑀𝑀 = 𝑏𝑏 .

Di titik – titik inilah nilai dari y(x) akan diaproksimasi ( dihampiri ), yaitu 𝑦𝑦(𝑥𝑥𝑘𝑘 ) ≈
𝑦𝑦𝑘𝑘 .

Tulis kembali persamaan (1.1.1),

(1.1.3) 𝑦𝑦 ′ (𝑥𝑥) = 𝑓𝑓(𝑥𝑥, 𝑦𝑦(𝑥𝑥)) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝 [𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥𝑀𝑀 ], 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑦𝑦(𝑥𝑥0 ) = 𝑦𝑦0

Asumsikan 𝑦𝑦 ∈ 𝐶𝐶 2 [𝑥𝑥0 , 𝑥𝑥𝑀𝑀 ].

Sehingga, dengan penderetan Taylor pada x = x0, dapat ditulis

𝑦𝑦 ′′ (𝑐𝑐1 )
(1.1.4) 𝑦𝑦(𝑥𝑥 ) = 𝑦𝑦(𝑥𝑥0 ) + 𝑦𝑦 ′ (𝑥𝑥0 )(𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )2 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑥𝑥0 < 𝑐𝑐 < 𝑥𝑥
2!

Dari persamaan (1.1.3) dapat diketahui bahwa,

(1.1.5) 𝑦𝑦 ′ (𝑥𝑥0 ) = 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 , 𝑦𝑦(𝑥𝑥0 ))

Dan pilih,

(1.1.6) ℎ = 𝑥𝑥1 − 𝑥𝑥0

Jika persamaan (1.1.5) dan (1.1.6) disubtitusikan ke persamaan (1.1.4) dengan x =


x1, maka akan diperoleh ;
𝑦𝑦 ′′ (𝑐𝑐1 ) 2
(1.1.7) 𝑦𝑦(𝑥𝑥1 ) = 𝑦𝑦(𝑥𝑥0 ) + 𝑦𝑦 ′ (𝑥𝑥0 )ℎ + 2!

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 14
Kemudian, jika pada persamaan terakhir, h dipilih cukup kecil, maka suku terakhir
di sebelah tanda sama dengan dapat diabaikan ( karena h2 akan menjadi sangat
kecil ). Akibatnya, diperoleh ;

(1.1.8) 𝑦𝑦1 = 𝑦𝑦0 + ℎ 𝑓𝑓(𝑥𝑥0 , 𝑦𝑦0 )

Yang merupakan aproksimasi Euler untuk y(x1).

Apabila langkah di atas dilakukan untuk mencari y2, y3 dan seterusnya, maka
akan diperoleh titik – titik yang menghampiri y = y(x). Dan diperoleh rumusan
umum untuk metode Euler,

(1.1.9) 𝑥𝑥𝑘𝑘 = 𝑥𝑥0 + 𝑘𝑘ℎ 𝑎𝑎𝑎𝑎𝑎𝑎𝑎𝑎 𝑥𝑥𝑘𝑘+1 = 𝑥𝑥𝑘𝑘 + ℎ , 𝑦𝑦𝑘𝑘 +1 = 𝑦𝑦𝑘𝑘 + ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 )

𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢𝑢 𝑘𝑘 = 0, 1, … , 𝑀𝑀 − 1.

1.2. Algoritma Metode Euler.

Diberikan PD 𝑦𝑦 ′ = 𝑓𝑓(𝑥𝑥, 𝑦𝑦) dengan y0 = f(x0) pada [a,b].

1. Input x0 = a ( ujung kiri interval ), b ( ujung kanan interval ) ,y0 , dan


banyaknya partisi interval ( m ).
𝑏𝑏−𝑎𝑎
2. ℎ ≔ .
𝑚𝑚
3. x := a dan y := y0.
4. Set k = 1.
5. Hitung f ( x, y ).
6. y := y + h f ( x, y ).
7. x := x + h.
8. Cetak y dan x serta k.
9. Set k := k + 1.
10. Ulangi langkah 5 – 9 sampai x = b.
11. Selesai.

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 15
2. Metode Runge – Kutta.

2.1. Penurunan Rumus.

Ilustrasi,

Keterangan :
1
 𝐹𝐹 = (𝑘𝑘1 + 2𝑘𝑘2 + 2𝑘𝑘3 + 𝑘𝑘4 ) untuk metode Runge-Kutta orde 4 , dan
6ℎ
1
 𝐹𝐹 = (𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 ) + 𝑓𝑓�𝑥𝑥𝑘𝑘 + ℎ, 𝑦𝑦𝑘𝑘 + ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 )�) untuk metode Runge –
2
Kutta orde 2.

Metode Runge – Kutta memiliki berbagai macam jenis, tergantung orde yang
diinginkan di dalam penggunaan metode. Oleh karena itu, berikut ini hanya akan
dibuktikan rumus metode Runge – Kutta untuk orde 2 dan orde 4. Yang
merupakan jenis dari metode Runge – Kutta yang paling sering digunakan.
Sedangkan bukti untuk orde – orde yang lain adalah serupa ( similar ).

Sebelum membuktikan, ada beberapa hal yang perlu diketahui sehingga dapat
membantu di dalam pembuktian nantinya. Di antaranya adalah sebagai berikut :

1. Definisi dari himpunan O(hn) . Yakni sebagai berikut ;

𝑂𝑂(ℎ𝑛𝑛 ) = {𝑓𝑓 ; 𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡 𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘𝑘 𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝 𝐶𝐶 𝑦𝑦𝑦𝑦𝑦𝑦𝑦𝑦 𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏𝑏 |𝑓𝑓| ≤ 𝐶𝐶ℎ𝑛𝑛 }

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 16
Atau dengan kata lain O(hn) merupakan himpunan semua f ( fungsi ) yang
memenuhi |𝑓𝑓| ≤ 𝐶𝐶ℎ𝑛𝑛 untuk konstanta positif C.

O(hn) sering digunakan untuk pembatasan error pada metode Runge - Kutta,
dimana untuk h yang semakin kecil dan n semakin besar akan berakibat
error akan semakin kecil.

2. Teorema Taylor untuk fungsi dengan dua variabel.


Misalkan f(t,y) dan turunan parsialnya yang berorde (n+1) adalah fungsi
yang kontinu pada domain 𝐷𝐷 = {(𝑡𝑡, 𝑦𝑦)|𝑎𝑎 ≤ 𝑡𝑡 ≤ 𝑏𝑏, 𝑐𝑐 ≤ 𝑦𝑦 ≤ 𝑑𝑑}.
Maka

𝜕𝜕𝜕𝜕 𝜕𝜕𝜕𝜕
𝑓𝑓(𝑡𝑡, 𝑦𝑦) = 𝑓𝑓(𝑡𝑡0 , 𝑦𝑦0 ) + �(𝑡𝑡 − 𝑡𝑡0 ) (𝑡𝑡 − 𝑡𝑡0 ) + (𝑦𝑦 − 𝑦𝑦0 ) (𝑦𝑦 − 𝑦𝑦0 )� + ⋯
𝜕𝜕𝜕𝜕 𝜕𝜕𝜕𝜕

1 𝑛𝑛 𝜕𝜕 𝑛𝑛 𝑓𝑓
+� ∑𝑛𝑛ℎ =0 � � (𝑡𝑡 − 𝑡𝑡0 )𝑛𝑛−𝑖𝑖 (𝑦𝑦 − 𝑦𝑦0 )𝑖𝑖 𝑛𝑛 −𝑖𝑖 𝑖𝑖 (𝑡𝑡0 , 𝑦𝑦0 )� + 𝑅𝑅𝑛𝑛 (𝑡𝑡, 𝑦𝑦)
𝑛𝑛 ! 𝑖𝑖 𝜕𝜕𝜕𝜕 𝜕𝜕𝜕𝜕

(2.1.1’).

Dengan 𝑅𝑅𝑛𝑛 (𝑡𝑡, 𝑦𝑦) adalah suku sisa setelah n-suku dan melibatkan turunan
parsial berorde (n+1).

Penurunan rumus metode Runge – Kutta adalah sebagai berikut ;

Pandang persamaan diferensial orde 1 dengan nilai awal yang diberikan berikut ;

𝑦𝑦 ′ = 𝑓𝑓(𝑥𝑥, 𝑦𝑦) 𝑦𝑦(𝑎𝑎) = 𝑦𝑦0 , 𝑎𝑎 ∈ [𝑎𝑎, 𝑏𝑏] (2.1.1)


𝑏𝑏−𝑎𝑎
Definisikan 𝑥𝑥𝑘𝑘 = 𝑥𝑥0 + 𝑘𝑘ℎ, 𝑘𝑘 = 0, 1, 2, … , 𝑛𝑛 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 ℎ = dan diasumsikan y dan
𝑛𝑛
f adalah Smooth Function.

Dengan penderetan Taylor untuk y, diperoleh ;

𝑦𝑦 ′ (𝑥𝑥0 ) 𝑦𝑦 ′′ (𝑥𝑥0 ) 2
𝑦𝑦 ′′′ (𝑥𝑥0 )
𝑦𝑦(𝑥𝑥 ) = 𝑦𝑦(𝑥𝑥0 ) + (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 ) + (𝑥𝑥 − 𝑥𝑥0 )3 + ….
1! 2! 3!

Dengan memilih x = xk+1 dan x0 = xk , diperoleh

𝑦𝑦 ′ (𝑥𝑥 𝑘𝑘 ) 𝑦𝑦 ′′ (𝑥𝑥 𝑘𝑘 ) 𝑦𝑦 ′′′ (𝑥𝑥 𝑘𝑘 )


𝑦𝑦(𝑥𝑥𝑘𝑘+1 ) = 𝑦𝑦(𝑥𝑥𝑘𝑘 ) + 1!
ℎ+ 2!
ℎ2 + ℎ3 + ….
3!

(𝑐𝑐𝑐𝑐𝑐𝑐: 𝑥𝑥𝑘𝑘+1 − 𝑥𝑥𝑘𝑘 = ℎ )

(2.1.2)

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 17
Penurunan rumus untuk orde 2:

Untuk k = 0, 1, 2, . . ., n-1, pandang

𝑦𝑦𝑘𝑘 +1 = 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑝𝑝𝑘𝑘1 + 𝑞𝑞𝑘𝑘2 (2.1.3) ,

dimana 𝑘𝑘1 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 ) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑘𝑘2 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + 𝛼𝛼ℎ, 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝛽𝛽𝑘𝑘1 ) dan α, β, p dan q
adalah konstanta.

Perhatikan bahwa, jika q = 0 maka akan berbentuk metode Euler.

Akan dipilih α, β, p dan q sehingga error dari metode akan berupa O(h3).

Berdasarkan bentuk dasar k2 dan teorema Taylor untuk fungsi dengan dua variabel
( persamaan 2.1.1’) dengan n = 2, dapat dituliskan :
𝑘𝑘 2

= 𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + 𝛼𝛼ℎ, 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝛽𝛽𝑘𝑘1 )

𝛼𝛼 2 ℎ 2 𝛽𝛽 2 𝑘𝑘 1 2
= 𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 ) + 𝛼𝛼ℎ 𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝛽𝛽𝑘𝑘1 𝑓𝑓𝑦𝑦 + 𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥 + 𝛼𝛼𝛼𝛼ℎ𝑘𝑘1 𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥 + 𝑓𝑓𝑦𝑦𝑦𝑦 + 𝑂𝑂(ℎ3 )
2 2

(2.1.4)

Dimana 𝑓𝑓𝑥𝑥 , 𝑓𝑓𝑦𝑦 berturut – turut menyatakan turunan parsial f terhadap x dan y.

Dengan mensubtitusikan nilai k2 pada persamaan (2.1.4) ke persamaan (2.1.3) dan


selanjutnya nilai k1 juga disubtitusikan diperoleh :

𝛼𝛼 2 ℎ 2
𝑦𝑦𝑘𝑘 +1 = 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑝𝑝𝑘𝑘1 + 𝑞𝑞ℎ(𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 ) + 𝛼𝛼ℎ 𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝛽𝛽𝑘𝑘1 𝑓𝑓𝑦𝑦 + 𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥 + 𝛼𝛼𝛼𝛼ℎ𝑘𝑘1 𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥
2

𝛽𝛽 2 𝑘𝑘 1 2
+ 𝑓𝑓𝑦𝑦𝑦𝑦 + 𝑂𝑂(ℎ3 ) )
2

𝑞𝑞𝛼𝛼 2 ℎ 3
= 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑝𝑝𝑘𝑘1 + 𝑞𝑞ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 ) + 𝑞𝑞𝑞𝑞ℎ2 𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝑞𝑞ℎ𝛽𝛽𝑘𝑘1 𝑓𝑓𝑦𝑦 + 𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥
2

𝑞𝑞ℎ 𝛽𝛽 2 𝑘𝑘 1 2
+𝑞𝑞𝑞𝑞𝑞𝑞ℎ2 𝑘𝑘1 𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥 + 𝑓𝑓𝑦𝑦𝑦𝑦 + 𝑞𝑞ℎ 𝑂𝑂(ℎ3 )
2

= 𝑦𝑦𝑘𝑘 + (𝑝𝑝 + 𝑞𝑞 )𝑓𝑓 + 𝑞𝑞ℎ2 �𝛼𝛼𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝛽𝛽𝛽𝛽𝑓𝑓𝑦𝑦 � + 𝑞𝑞ℎ3

𝛼𝛼 2 𝛽𝛽 2
+� 𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥 + 𝛼𝛼𝛼𝛼𝛼𝛼𝑓𝑓𝑥𝑥𝑥𝑥 + 𝑓𝑓 2 𝑓𝑓𝑦𝑦𝑦𝑦 � + 𝑂𝑂(ℎ4 )
2 2

(2.1.5)

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 18
Karena 𝑦𝑦 ′ = 𝑓𝑓 , sehingga dengan menyamakan persamaan (2.1.2) ( dibatasi sampai
h2 ) atau deret Taylor orde 2 dengan persamaan (2.1.5) dapat diperoleh :

𝑦𝑦′′
𝑝𝑝 + 𝑞𝑞 = 1 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑞𝑞�𝛼𝛼𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝛽𝛽𝑓𝑓𝑓𝑓𝑦𝑦 � = (2.1.6)
2

Perlu dicatat bahwa ,

𝑦𝑦 ′′ = 𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝑓𝑓𝑓𝑓𝑦𝑦

Sehingga persamaan (2.1.6) menjadi

𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝑓𝑓𝑓𝑓𝑦𝑦
𝑝𝑝 + 𝑞𝑞 = 1 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑞𝑞�𝛼𝛼𝑓𝑓𝑥𝑥 + 𝛽𝛽𝑓𝑓𝑦𝑦 � = (2.1.7)
2
Akibatnya dapat dipilih ,

1
𝑝𝑝 = 𝑞𝑞 = 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝛼𝛼 = 𝛽𝛽 = 1
2
Agar persamaan (2.1.7) terpenuhi.

Dengan demikian diperoleh :


𝑦𝑦𝑘𝑘+1 = 𝑦𝑦𝑘𝑘 + (𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 ) + 𝑓𝑓�𝑥𝑥𝑘𝑘 + ℎ, 𝑦𝑦𝑘𝑘 + ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 )�) (2.1.8)
2

Persamaan (2.1.8) adalah rumus untuk metode Runge – Kutta Orde 2.

Penurunan rumus untuk orde 4.

Pandang

𝑦𝑦𝑘𝑘 +1 = 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑤𝑤1 𝑘𝑘1 + 𝑤𝑤2 𝑘𝑘2 + 𝑤𝑤3 𝑘𝑘3 + 𝑤𝑤4 𝑘𝑘4 (2.1.9)

Dengan

𝑘𝑘1 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 )

𝑘𝑘2 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + 𝑎𝑎1 ℎ, 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑏𝑏1 𝑘𝑘1 )

𝑘𝑘3 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + 𝑎𝑎2 ℎ , 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑏𝑏2 𝑘𝑘1 + 𝑏𝑏3 𝑘𝑘2 )

𝑘𝑘4 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + 𝑎𝑎3 ℎ , 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑏𝑏4 𝑘𝑘1 + 𝑏𝑏5 𝑘𝑘2 + 𝑏𝑏6 𝑘𝑘3 )

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 19
Dengan menggunakan teorema Taylor untuk fungsi dengan dua variabel
dengan n = 4 untuk k2, k3 dan k4 ( seperti yang telah dilakukan pada penurunan
rumus orde 2 ) kemudian dicocokkan dengan deret Taylor berorde 4 atau
persamaan (2.1.2) , akan diperoleh sistem persamaan :

𝑏𝑏1 = 𝑎𝑎1

𝑏𝑏2 + 𝑏𝑏3 = 𝑎𝑎2

𝑏𝑏4 + 𝑏𝑏5 + 𝑏𝑏6 = 𝑎𝑎3

𝑤𝑤1 + 𝑤𝑤2 + 𝑤𝑤3 + 𝑤𝑤4 = 1


1
𝑤𝑤2 𝑎𝑎1 + 𝑤𝑤3 𝑎𝑎2 + 𝑤𝑤4 𝑎𝑎3 =
2

1
𝑤𝑤2 𝑎𝑎1 2 + 𝑤𝑤3 𝑎𝑎2 2 + 𝑤𝑤4 𝑎𝑎3 2 =
3

1
𝑤𝑤2 𝑎𝑎1 3 + 𝑤𝑤3 𝑎𝑎2 3 + 𝑤𝑤4 𝑎𝑎3 3 =
4

1
𝑤𝑤3 𝑎𝑎1 𝑏𝑏3 + 𝑤𝑤4 (𝑎𝑎1 𝑏𝑏5 + 𝑎𝑎2 𝑏𝑏6 ) =
6

1
𝑤𝑤3 𝑎𝑎1 𝑎𝑎2 𝑏𝑏3 + 𝑤𝑤4 𝑎𝑎3 (𝑎𝑎1 𝑏𝑏5 + 𝑎𝑎2 𝑏𝑏6 ) =
8

1
𝑤𝑤3 𝑎𝑎12 𝑏𝑏3 + 𝑤𝑤4 (𝑎𝑎12 𝑏𝑏5 + 𝑎𝑎22 𝑏𝑏6 ) =
12

1
𝑤𝑤4 𝑎𝑎1 𝑏𝑏3 𝑏𝑏6 =
24

(2.1.10)

Sistem persamaan (2.1.10) di atas melibatkan 11 persamaan dan 13 variabel


yang akan dicari nilainya. Karena banyaknya persamaan lebih kecil dari banyaknya
variabel, maka sistem memiliki solusi banyak dan haruslah diberikan nilai awal
untuk 2 di antara variabelnya. Ditentukan :

1
𝑎𝑎1 = 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑏𝑏2 = 0 (2.1.11)
2
Maka solusi untuk 11 variabel lainnya adalah :

1 1 1
𝑎𝑎2 = 𝑎𝑎3 = 1 𝑏𝑏1 = 𝑏𝑏3 = 𝑏𝑏4 = 0 𝑏𝑏5 = 0 𝑏𝑏6 = 1
2 2 2
1 1 1 1
𝑤𝑤1 = 𝑤𝑤2 = 𝑤𝑤3 = 𝑤𝑤4 =
6 3 3 6

(2.1.12)

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 20
Dengan mensubtitusikan nilai – nilai pada persamaan (2.1.11) dan (2.1.12) ke
persamaan (2.1.9) diperoleh rumus untuk barisan solusi metode Runge-Kutta orde
4 seperti berikut :

1
𝑦𝑦𝑘𝑘 +1 = 𝑦𝑦𝑘𝑘 + (𝑘𝑘1 + 2𝑘𝑘2 + 2𝑘𝑘3 + 𝑘𝑘4 ) (2.1.13)
6
Dengan

𝑘𝑘1 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 , 𝑦𝑦𝑘𝑘 )


1 1
𝑘𝑘2 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + ℎ, 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑘𝑘1 )
2 2

1 1
𝑘𝑘3 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + ℎ , 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑘𝑘2 )
2 2

𝑘𝑘4 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + ℎ , 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑘𝑘3 )

2.2. Algoritma metode Runge – Kutta.

Diberikan persamaan diferensial orde 1 dengan nilai awal

𝑦𝑦 ′ = 𝑓𝑓(𝑥𝑥, 𝑦𝑦) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑦𝑦0 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑥𝑥0 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝𝑝 𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖𝑖 [𝑎𝑎, 𝑏𝑏]

a. Algoritma untuk orde 2.

1. Input nilai awal y0, x0 = a ( ujung kiri interval ) , b ( ujung kanan


interval ), dan banyaknya partisi interval ( m ).
𝑏𝑏 −𝑎𝑎
2. ℎ≔ .
𝑚𝑚
3. k := 1, x := a dan y := y0.
4. Hitung 𝑘𝑘1 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥, 𝑦𝑦) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑘𝑘2 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥 + ℎ, 𝑦𝑦 + 𝑘𝑘1 ).
1
5. 𝑥𝑥 ≔ 𝑥𝑥 + ℎ , 𝑦𝑦 ≔ 𝑦𝑦 + (𝑘𝑘1 + 𝑘𝑘2 ) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑘𝑘 ≔ 𝑘𝑘 + 1.
2
6. Cetak x dan y serta k.
7. Ulangi langkah 4 – 6 sampai terpenuhi x = b.
8. Selesai.

b. Algoritma untuk orde 4.

1. Input nilai awal y0, x0 = a ( ujung kiri interval ) , b ( ujung kanan


interval ), dan banyaknya partisi interval ( m ).
𝑏𝑏 −𝑎𝑎
2. ℎ≔ .
𝑚𝑚
3. k := 1, x := x0 dan y := y0.
1 1
4. Hitung 𝑘𝑘1 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥, 𝑦𝑦) , 𝑘𝑘2 = ℎ𝑓𝑓 �𝑥𝑥 + ℎ, 𝑦𝑦 + 𝑘𝑘1 � ,
2 2
1 1
𝑘𝑘3 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥𝑘𝑘 + ℎ , 𝑦𝑦𝑘𝑘 + 𝑘𝑘2 ) dan 𝑘𝑘4 = ℎ𝑓𝑓(𝑥𝑥 + ℎ, 𝑦𝑦 + 𝑘𝑘3 ).
2 2

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 21
1
5. 𝑥𝑥 ≔ 𝑥𝑥 + ℎ , 𝑦𝑦 ≔ 𝑦𝑦 + (𝑘𝑘1 + 𝑘𝑘2 ) 𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑𝑑 𝑘𝑘 ≔ 𝑘𝑘 + 1.
2
6. Cetak x dan y serta k.
7. Ulangi langkah 4 – 6 sampai terpenuhi x = b.
8. Selesai.

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 22
Referensi

Atkinson, Kendall. 1993. Elementary Numerical Analysis, 2-nd Edition. Canada : John Wiley
and Sons, Inc.

Anonim. Interpolation and approximation. Sumber : http://www.math.ku.edu/~xu/09f-


Math781w/Lec11.pdf. Download : tanggal 27 – 12 – 2009, pukul 01:08.

Anonim. Interpolation. Sumber : http://math.tut.fi/~piche/numa1/lecture0506.pdf. Download


: tanggal 27 – 12 – 2009, pukul 00:31.

Datta ,Biswa Nath. Lecture notes on Numerical Differential Equation : IVP. Sumber :
http://www.math.niu.edu/~dattab/math435.2009/CHAPTER_IVP_REVISED.pdf.
Download : tanggal 27 – 12 – 2009, pukul 01:22.

Datta, Biswa Nath. Lecture notes on interpolations. Sumber :


http://www.math.niu.edu/~dattab/math435.2009/INTERPOLATION.pdf. Download :
tanggal 27 – 12 – 2009, pukul 01:16.

Finan, Marcel B. 2001. Lecture Notes on Discrete Mathematic. Arkansas Tech University.

Greenspan, Donald. 2006. Numerical Solution of Ordinary Differential Equation for


classical, Relativistic and nano systems. Weinheim : Wiley – VCH Verlag GmbH and
Co. KGaA.

Mathews, John H.. The Regula falsi method. Sumber :


http://www.ecs.fullerton.edu/~mathews/n2003/RegulaFalsiProof.html. Download :
tanggal 27 – 11 – 2009, pukul 23:58.

http://dmpeli.mcmaster.ca/Matlab/Math4Q3/NumMethods/Lecture2-2.html. Download : 27 -
12 – 2009, pukul 01:23.

Mathews, John H.. Runge – Kutta Method. Sumber :


http://www.ecs.fullerton.edu/~mathews/n2003/RungeKuttaProof.html. Download :
tanggal 28 – 11 – 2009, pukul 00:03.

http://www.nptel.iitm.ac.in/courses/Webcourse-contents/IIT-KANPUR/mathematics-
2/node126.html. Download : tanggal 13 – 12 – 2009, pukul 21:53.

http://www.nptel.iitm.ac.in/courses/Webcourse-contents/IIT-KANPUR/mathematics-
2/node127.html. Download : tanggal 13 – 12 – 2009, pukul 21:55.

http://www.nptel.iitm.ac.in/courses/Webcourse-contents/IIT-KANPUR/mathematics-
2/node128.html. Download : tanggal 13 – 12 – 2009, pukul 21:55.

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 23
Mathews, John H.. Euler Method. Sumber :
http://www.ecs.fullerton.edu/~mathews/n2003/Euler%27sMethodProof.html.
Download : tanggal 28 – 11 – 2009, pukul 00:01.

Simarona, Nuri. Metode Numerik. Sumber : www.scribd.com. Download : tanggal 13 -12 –


2009, pukul 21:33.

Paper Analisis Numerik


Irwansyah 24

Anda mungkin juga menyukai