Anda di halaman 1dari 3

POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK

Lab.Teknik
Semester : 2
Elektronika NO. JOB
POLNEP
Jurusan Teknik 3
Waktu : 5 Jam
Elektro

RANGKAIAN RL PARALEL

I. Tujuan:
Setelah melakukan percobaan ini diharapkan mahasiswa dapat:
1. Menentukan nilai reaktansi induktif (XL), impedansi ( Z), dan sudut fasa
(θ) pada rangkaian RL parallel.
2. Menganalisa rangkaian RL paralel dengan digram fasor.

II. Tugas Pendahuluan


1. Diketahui rangkaian seperti gambar 1:
a. Hitunglah Reaktansi induktif (XL) dan Impedansi (Z) rangkaian
b. Hitunglah arus (IT) yang mengalir pada rangkaian
c. Hitunglah arus (IR) yang mengalir pada resisstor
d. Hitunglah arus (IL) yang mengalir pada Induktor
e. Hitunglah beda fase (θ)
f. Gambarkan dan jelaskan diagram fasor rangkaian RC parallel

f =10KHz
+
1mH 1k
20Vp-p
-

Gambar 1

9
III. Alat dan Bahan
1. Generator fungsi 1 buah
2. Multimeter Digital 2 buah
3. Osiloskop 1 buah
4. Resistor 1 KΩ 1 buah
2,2 KΩ 1 buah
3,3 KΩ 1 buah
5,6 KΩ 1 buah
6,8 KΩ 1 buah
10 KΩ 1 buah
5. Modul ED 2000E No. 06 1 buah
6. Kabel Secukupnya

IV. Gambar Rangkaian

NO DATA
DC A

1k 10mH
f 10KHz
+
10Vp-p
NO DATA

NO DATA
DC A

-
DC A

Gambar 2

V. Langkah Percobaan
1. Periksa kondisi peralatan dan komponen sebelum digunakan !
2. Aturlah keluaran generator fungsi = 10Vpp, 1Khz !
3. Buatlah rangkaian seperti gambar 2 !
4. Ukurlah arus (IT) yang mengalir pada rangkaian, masukan hasilnya dalam
tabel 1 !
5. Ukurlah arus (IR) yang mengalir pada resistor, masukan dalam tabel 1!

10
6. Ukurlah arus (IL) yang mengalir pada Induktor, masukan dalam tabel 1!
7. Hitunglah reaktansi Induktif (XL) dan Impedansi (Z) !
8. Hitunglah sudut fase (θ) !
9. Ulangi langkah 1 – 8 untuk nilai resistor seperti pada tabel 1 !
10. Setelah selesai kembalikan alat dan bahan praktek !

VI. Data Percobaan


Tabel 1
R(Ohm) IT(mA) IR(mA) IL(mA) XL(Ohm) Z(Ohm) θ0
1K
2K2
3K3
5K6
6K8
10K

VII. Analisa dan Kesimpulan


1. Hitunglah IT !
2. Hitunglah IR !
3. Hitunglah IL !
4. Bandingkan hasil perhitungan dengan hasil pengukuran ! Apa komentar
anda ?
5. Buatlah diagram fasor dari percobaan yang dilakukan !
6. Buatlah kesimpulan dari percobaan ini !

11

Anda mungkin juga menyukai