Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Puji Syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT karena dengan ridha-Nya
Panduan Emergency Kode Biru Code Blue di Rumah Sakit Umum Bunga Melati
Lhokseumawe dapat dibuat. Panduan ini akan dijadikan sebagai peoman dalam
keseluruhan struktural maupun pegawai Rumah Sakit Umum Bunga Melati
Lhokseumawe dalam memberikan pelayanan yang aman dan bermutu kepada pasien.
Pada Kesempatan ini kami ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang
terlibat dalam penyusunan Panduan Emergency Kode Biru (Code Blue) di Rumah
Sakit Umum Bunga Melati Lhokseumawe, sehingga dapat meningkatkan mutu
pelayanan rumah sakit khususnya akses pelayanan dan kontinuitas sesuai standar.
Panduan ini akan terus mengalami perbaikan kedepan seiring dengan
peningkatan pengetahuan sumber daya manusia rumah sakit terhadap kesehatan yang
ada, sehingga kedepan masih perlu adanya perbaikan.
Akhirnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan
panduan code blue di Rumah Sakit Umum Bunga Melati Lhokseumawe ini, kami
sampaikan terima kasih dan penghargaan yang tinggi. Semoga amal kebaikan diterima
oleh Allah SWT.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Lhokseumawe, 2018
Seksi Pelayanan Medis Dan
Keperawatan

dr. Andri Rayhan

ii

Anda mungkin juga menyukai