Anda di halaman 1dari 7

1.

1 Evaluasi

Tanggal Diagnosa Evaluasi Tanda


&Waktu Keperawatan Tangan
29 Gangguan nutrisi S:
oktober kurang dari 1. Klien mengatakan gangguan nutrisi
2018 kebutuhan tubuh kurang dari kebutuhan tubuh adalah suatu
17.00 pada Ny. E keadaan dimana individu mengalami
keluarga Tn. I penurunan berat badan akibat masukan
yang tidak adekuat.
2. Klien mengatakan penyebab perubahan
nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh adalah
kurangnya masukan nutrisi dan mual
muntah pada kehamilan.
3. Klien mengatakan tanda dan gejala ibu
hamil kurang gizi adalah kurang darah,
muka pucat, lesu, bibir dan kelopak mata
pucat.
4. Klien mengatakan akibat ibu hamil kurang
gizi adalah kurang darah.
5. Keluarga mengatakan selama ini hanya
menyajikan makanan yang biasa disantap
setiap hari, nasi, ikan dan tanpa sayur.
6. Keluarga mengatakan menu seimbang bagi
ibu hamil trimester III adalah nasi 3 piring,
tempe 5 potong, sayuran 3 mangkuk, susu
1 gelas dan minum 6 gelas sehari.
7. Klien mengatakan akan memanfaatkan
kebun di pinggir rumah tetapi tidak punya
benih sayuran yang akan digunakan.
O:
1. Ketika ditanya klien dapat menyebutkan
pengertian perubahan nutrisi kurang dari
kebutuhan tubuh.
2. Ketika ditanya klien dapat menyebutkan
penyebab perubahan nutrisi kurang dari
kebutuhan tubuh.
3. Ketika ditanya klien dapat menyebutkan
satu dari tiga tanda dan gejala ibu hamil
kurang gizi.
4. Ketika ditanya klien hanya mampu
menjawab satu dari dua akibat ibu hamil
kurang gizi.
5. Klien belum memutuskan untuk makan
lebih banyak dari porsi yang biasanya.
6. Keluarga dapat menyebutkan cara
menyusun menu seimbang bagi ibu hamil
trimester III.
7. Klien belum bisa memanfaatkan
lingkungan.
A:
1. Ketidakmampuan keluarga mengenal
masalah teratasi sebagian.
2. Ketidakmampuan keluarga dalam merawat
teratasi sebagian.
3. Ketidakmampuan keluarga mengambil
keputusan belum teratasi
4. Ketidakmampuan keluarga dalam
memodifikasi lingkungan belum teratasi.
P:
1. Berikan pendidikan kesehatan ulang
mengenai tanda dan gejala ibu hamil
dengan gangguan nutrisi.
2. Dorong keluarga untuk menyajikan
makanan seimbang bagi ibu hamil
trimester III.
3. Berikan pendidikan kesehatan ulang
mengenai akibat dari ibu hamil kurang gizi.
4. Diskusikan ulang dengan keluarga
pentingnya makan seimbang bagi ibu
hamil.
5. Diskusikan ulang mengenai pentingnya
pemanfaatan lingkungan.
6. Berikan benih sayuran yang dibutuhkan.
29 Risiko tinggi S:
oktober penyulit 1. Klien mengatakan perdarahan yaitu
2018 persalinan: keluarnya darah dari jalan lahir dan
17.00 perdarahan pada penyebabnya adalah anemia.
Ny. E keluarga Tn.
2. Klien mengatakan akibat dari perdarahan
I
banyak saat melahirkan adalah kematian
ibu karena syok.
3. Klien mengatakan mengerti tentang
pengertian, tanda dan gejala anemia pada
kehamilan serta pengaruh anemia terhadap
kehamilan, persalinan dan janin.
O:
1. Klien dapat menyebutkan pengertian
penyulit persalinan: perdarahan.
2. Klien dapat menyebutkan penyebab
penyulit persalinan yaitu perdarahan.
3. Ketika ditanya klien dapat menyebutkan
akibat dari penyulit persalinan: perdarahan.
4. Klien untuk melahirkan di rumah dengan
bantuan Bidan.
5. Ketika ditanya mengenai pengertian
anemia pada kehamilan, klien tidak bisa
menjawab dengan alasan lupa.
6. Klien menyebutkan 2 dari 5 penyebab
anemia pada kehamilan.
7. Klien menyebutkan 2 dari 7 tanda dan
gejala anemia pada kehamilan.
8. Klien tidak dapat menyebutkan pengaruh
anemia terhadap kehamilan, persalinan dan
janin.
9. Klien dapat menyebutkan cara perawatan
ibu hamil dengan anemia adalah dengan
obat penambah darah, makan sayuran dan
jangan minum teh atau kopi.
A:
1. Ketidakmampuan keluarga mengenal
masalah teratasi.
2. Ketidakmampuan keluarga mengambil
keputusan teratasi sebagian.
3. Ketidakmampuan keluarga dalam merawat
teratasi sebegian.
P:
1. Intervensi hentikan.
2. Diskusikan ulang dengan klien dan
keluarga mengenai tempat persalinan di
pelayanan kesehatan.
3. Berikan pendidikan kesehatan ulang
mengenai pengertian, penyebab, tanda dan
gejala serta pengaruh anemia terhadap
kehamilan.
29 Potensial keluarga S:
oktober untuk menjadi 1. Klien mengatakan mengerti tentang
2018 aseptor KB setelah pengertian alat kontrasepsi, macam-macam
Ny. E melahirkan
17.00 keuntungan dan kerugian, serta
kontraindikasi dan efek samping dari
masing-masing alat kontrasepsi.
2. Klien mengatakan masih bingung akan
menggunakan KB apa.
O:
1. Ketika ditanya klien dapat menyebutkan
pengertian alat kontrasepsi.
2. Ketika ditanya klien dapat menyebutkan
macam-macam alat kontrasepsi efektif.
3. Ketika ditanya klien tidak dapat
menyebutkan keuntungan dan kerugian
masing-masing alat kontrasepsi.
4. Ketika ditanya klien tidak dapat
menyebutkan efek samping dan
kontraindikasi dari masing-masing alat
kontrasepsi.
5. Klien belum dapat memutuskan jenis
kontrasepsi yang akan digunakan setelah
melahirkan.
A:
1. Ketidakmampuan keluarga mengenal
masalah teratasi sebagian.
2. Ketidakmampuan keluarga mengambil
keputusan belum teratasi.
P:
1. Berikan pendidikan kesehatan ulang
mengenai keuntungan dan kerugian
masing-masing alat kontrasepsi.
2. Berikan pendidikan kesehatan ulang
mengenai kontraindikasi dan efek samping
dari masing-masing alat kontraasepsi.
3. Bantu keluarga dalam merencanakan jenis
alat kontrasepsi yang akan digunakan
setelah Ny.E melahirkan.
4. Diskusikan ulang dengan keluarga
mengenai manfaat menggunakan alat
kontrasepsi.

Anda mungkin juga menyukai