Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK NEGERI 1 CILACAP


Mata Pelajaran : DESAIN MULTIMEDIA
Kelas : XI / 1
Materi Pokok : Etimologi Multimedia
Alokasi Waktu : 4 Jam Pelajaran @ 45 menit
Tujuan : Setelah mengikuti pembelajaran tentang Etimologi Multimedia
Pembelajaran diharapakan siswa dapat :
1. Memahami pengertian multimedia
2. Memahami tentang multimedia content production
3. Memahami tentang multimedia communication
4. Memahami penggunaan multimedia dalam kehidupan sehari-
hari
5. Memahami perangkat keras multimedia
6. Memahami perangkat lunak multimedia

Kompetensi : 3.1. Memahami etimologi multimedia


Dasar 4.1. Menyajikan data hasil pengamatan terhadap berbagai
media dalam kehidupan sehari-hari

Indikator : 3.1.1 Menjelaskan pengertian multimedia


3.1.2 Menjelaskan multimedia content production
3.1.3 Menjelaskan multimedia communication
3.1.4 Menjelaskan menjelaskan penggunaan multimedia dalam
kehidupa sehari-hari
3.1.5 Menjelaskan perangkat keras multimedia
3.1.6 Menerapkan perangkat lunak multimedia
4.1.1 Mendiskusiskan penggunaan multimedia

Materi :  Sejarah dan Definisi Etimologi Multimedia


Pembelajaran  Manfaat Multimedia
 Tools dan penggunaannya

Metode : Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik (scientific).


Pembelajaran Pembelajaran koperatif (cooperative learning) menggunakan
kelompok diskusi yang berbasis masalah (problem-based
learning).
Media :
Pembelajaran
Sumber Belajar : Buku, Internet, Video
Langkah-langkah :
Pembelajaran
a. Pendahuluan :  Siswa dan guru berdo’a sesuai dengan agama, presensi,
( 10 menit ) apersepsi dan kepercayaan masing masing untuk mengawali
pelajaran.
 Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran
yang akan dilaksanakan.
 Menyampaikan indikator Pencapaian kompetensi dan
kompetensi yang diharapkan.
 Memotivasi dan mengajak peserta didik untuk berpartisipasi
aktif dalam kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.

b. Inti : Mengamati
Berbagai media dalam kehidupan sehari-hari

Menanya
 Mendiskusikan manfaat multimedia
 Mendiskusikan dalam kelompok kecil tentang produk
multimedia

Eksperimen/Eksplorasi
 Mengeksplorasi tools multimedia

Asosiasi
Membuat kesimpulan definisi multimedia dan manfaat
multimedia

Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil pengamatan berbagai media dalam
kehidupan sehari-hari

c. Penutup :  Bersama-sama dengan peserta didik dan atau sendiri membuat


( 20 mneit ) rangkuman dan kesimpulan pelajaran.
 Melakukan penilaian dan atau refleksi terhadap kegiatan yang
sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram.
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran yang telah dilakukan.

Penilaian : Tugas
Menyelesaikan masalah tentang manfaat multimedia

Observasi
Mengamati kegiatan/aktivitas siswa secara individu dan dalam
diskusi dengan checklist lembar pengamatan atau dalam bentuk
lain

Portofolio
 Hasil kerja mandiri/kelompok
 Bahan Presentasi

Tes
Essay

Lampiran Instrumen Penilaian Hasil Belajar

1. Tes Essay
Mata Pelajaran : Desain Multimedia
Kelas/Semester : XI / 1
Tahun Pelajaran : 2016/2017
Kompetensi dasar : 3.1. Memahami etimologi multimedia

Soal :
1. Jelaskan pengertian multimedia!
2. Jelaskan pengertian Multimedia content production dan sebutkan contohnya!
3. Jelaskan pengertian multimedia communication!
4. Sebutkan macam-macam perangkat keras multimedia!
5. Sebutkan macam-macam perangkat lunak multimedia!
6. Jelaskan perbedaan CD dan DVD!
7. Jelaskan macam-macam perangkat lunak authoring multimedia!

2. Tugas

Sebelum mengerjakan tugas, buatlah kelompok terdiri atas 2-3 orang. Dalam kegiatan ini
peserta didik akan mengamati uraian materi perangkat multimedia
1) Amatilah sebuah personal computer yang ada di laboratorium
2) Identififikasi perangkat keras dan perangkat lunak computer tersebut
3) Catat hasil identifikasi pada lembar yang telah disediakan
4) Diskusikan dalam kelompok anda, apakah perangkat keras dan perangkat
lunak tersebut dapat digunakan untuk menjalankan aplikasi multimedia.
Mengetahui, Cilacap , Juli 2016

Kepala SMK Negeri 1 Cilacap Guru Mata Pelajaran

Navy HDM, S.Pd., M.Pd. Drs. Sulistiyono, M.Kom.

Anda mungkin juga menyukai