Anda di halaman 1dari 19

TEKNIK TENAGA LISTRIK

2
SISTEM DAYA LISTRIK

AGUS . R . UTOMO

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO


UNIVERSITAS INDONESIA
JAKARTA
2.1. SISTEM TENAGA LISTRIK
Teknik Tenaga Listrik adalah bagian dari ilmu teknik
kelistrikan yang mempelajari masalah ketenagaan yang
berkaitan dengan listrik.

Sistem Tenaga Listrik adalah Keterpaduan seluruh


aspek dan komponen tenaga listrik yang dioperasikan.
Secara umum sistem tenaga listrik terdiri dari :
a. Sistem konversi energi primer menjadi energi listrik .
b. Sistem transformasi daya listrik.
c. Sistem penyaluran daya listrik.
d. Sistem beban (utilitas).

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 1


Gardu Gardu
Induk ; GI Induk ; GI
Transfor- Sistem Distribusi
Gene- Transfor-
mator mator BEBAN
rator
T Transmisi T BEBAN
G T
BEBAN
Sistem BEBAN
T
Pembang- Gardu
kitan Daya Distri-
busi ;
GD
Sistem
Konversi
Energi Sistem Utilitas
AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 2
2.2. BENTUK-BENTUK DAYA
Berdasarkan Bentuk Tegangannya (Produk Daya dari
Sumbernya), Sistem Daya Listrik dibedakan menjadi 2
bagian :
1. Sistem Daya Arus Searah (Direct Current ; DC)
2. Sistem Daya Arus Sinusoidal/Bolak-balik.
(Alternating Current ; AC).

 Sistem DC dan AC dapat digunakan bersamaan :


 DC diubah jadi AC dng INVERTER (Pembalik)
 Sistem AC diubah jadi DC dng RECTIFIER (Penyearah)

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 3


2.2.1. Sistem Daya Arus Searah (Direct Current ; DC)
V V
i i
v v
i i

t t

V V
i i
v
v
i
i
t t

Gelombang Tegangan/Arus Searah

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 4


2.2.2. Sistem Daya Arus Sinuoidal/Bolak-balik
(Alternating Current ; AC)
V
U
S


t

U
S

Gelombang Tegangan/Arus Sinuoidal/Bolak-balik


(Aternating Current ; AC)
AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 5
2.3. ARUS, TEGANGAN DAN DAYA
ARUS adalah Aliran muatan (positif pada arah yang
spesifik ) dalam waktu tertentu, sehingga :

[ A = Ampere ]

TEGANGAN ialah energi yang dibutuhkan untuk


memindahkan satu Coulomb muatan melalui suatu
elemen (media) tertentu selama satu detik.
 Selalu menunjukkan pasangan tanda muatan (+ dan –)
 Simbol tegangan V atau v, E atau e .
 Satuan tegangan [V = Volt ]
AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 6
DAYA, yaitu energi sebesar 1 Joule yang diperlkan untuk
memindahkan 1 Coulomb muatan melalui suatu
media/elemen (peralatan) dalam waktu 1 detik.

 Besarnya daya yang diserap sebanding dengan


muatan yang dipindahkan persatuan waktu (dq/dt),
dengan energi yang diperlukan untuk memindahkan 1
Coulomb muatan melalui suatu elemen (tegangan).

[ W = Watt ]

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 7


ENERGI
Besarnya daya terbangkitkan, karena aliran muatan
selama waktu tertentu.
a. RESISTOR
Bila

Satuan :
J (Joule ) atau Wh (Watt-hour = Watt-Jam)
AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 8
INDUKTOR

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 9


KAPASITOR

Energi tersimpan dalam medan


listrik kapasitansi adalah :

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 10


SIMBOL–SIMBOL KOMPONEN DAN PARAMETER
UTAMA RANGKAIAN LISTRIK DAN SATUAN
+ Sumber Tegangan AC, Generator – Vac [ Volt ]
-
+
- Sumber Tegangan DC, Baterai – Vdc [ Volt ]

Resistor ; R [ Volt ]
+
- Kapasitor ; C [ Volt ]

Induktor ; L [ Volt ]
AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 11
2.4. HUKUM-HUKUM ARUS DAN TEGANGAN
 Tegangan dan Arus mengikuti HUKUM KIRCHOFF
a. Hukum Kirchoff untuk Arus
( Kirchoff Current Law ; KCL )
b. Hukum Kirchoff untuk Tegangan
( Kirchoff Voltage Law ; KVL ).

2.4.a. Hukum Kirchoff untuk Arus


(KCL = Kirchoff Current Law)
Jumlah arus yang mengalir pada suatu rangkaian
besarnya tetap atau sama dengan nol

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 12


i

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 13


R1 R4 R6 Rm

i
+ R2 i1 R5 i2 R7 i3 Rn in
-
R3

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 14


CATATAN :
 Arah arus/tegangan ditentukan sesuai dengan
polaritas.
 Arah arus/tegangan ditunjukkan dengan tanda
panah.
 Arah arus/tegangan (tanda panah) yang sesuai
dengan polaritas dianggap bertanda positip.
 Arah arus/tegangan (tanda panah) yang berlawanan
dengan polaritas dianggap bertanda negatip

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 15


2.4.b. Hukum Kirchoff untuk Tegangan
(Kirchoff Voltage Law ; KVL).
Besarnya tegangan sumber sama dengan besarnya
jatuh tegangan (voltage drop) sepanjang lintasan yang
dilaluinya.

 Jatuh Tegangan (voltage drop) : Tegangan pada


komponen peralatan yang terjadi akibat arus
mengalir melui komponen tersebut

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 16


Tegangan Jatuh (Voltage Drop) pada komponen :

1. Resistor , R:

2. Induktor , L:

3. Kapasitor , C :

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 17


vR1
R1

v +- i R2 vR2

R3
vR3

AGUS R.UTOMO - DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO - UNIVERSITAS INDONESIA - JAKARTA 18

Anda mungkin juga menyukai