Anda di halaman 1dari 2

KESIMPULAN

1. Kebijakan juga dapat berarti sebagai rangkaian konsep dan asas yang menjadi
garis pelaksanaan suatu pekerjaan, kepemimpinan dan cara bertindak.
Kebijakan dapat berbentuk keputusan yang dipikirkan secara matang dan
hati-hati oleh pengambil keputusan puncak dan bukan kegiatan-kegiatan
berulang yang rutin dan terprogram atau terkait dengan aturan-aturan
keputusan sedangkan pembangunan adalah proses yang spontan dan tak dapat
diubah yang melekat pada setiap masyarakat. Namun demikian pembangunan
dapat dirancang dan direncanakan.
2. Tujuan dari dibuatnya kebijakan pembangunan peternakan adalah menjamin
ketersediaan dan mutu benih dan bibit ternak, meningkatkan populasi dan
produktifitas ternak, meningkatkan produksi pakan ternak, meningkatkan
status kesehatan hewan, menjamin produk hewan yang ASUH dan berdaya
saing.
3. Contoh bentuk kebijakan pembangunan peternakan adalah untuk
meningkatkan kemampuan SDM khususnya masyarakat peternak merekrut
aparat yang berpendidikan, cukup profesional adalah syarat penting dalam
langkah meningkatkan sumberdaya manusia, pendekatan lokasi spesifik
untuk ternak spesifik, memperhatikan struktur dan sistem produksi ternak,
membina kerjasama investasi dan pembiayaan saling menguntungkan,
strategi mencapai ketahanan pangan
DAFTAR PUSTAKA

Anderson, James. 1979. Public Policy Making, (second ed). New York: Holt,
Renehart and Winston, New York.

Carter V. Good. 1959. Dictionary of Education. (New York: M.Graw Hill Book
Conpanny.

D. Lasswell, Harold., and Kaplan, Abraham. 1970. Power and Society. New Haven:
Yale University Press.

Departemen Pertanian. 2005. Rencana Pembangunan Pertanian Tahun 2005-2009.


Departemen Pertanian.

Hubeis A. V. 2007. Manajemen Mutu Sumber Daya Manusia. Penerbit Ghalia


Indonesia. Bogor.

Peraturan Pemerintah (PP) No. 48 Tahun 2011. Sumber Daya Genetik Hewan Dan
Perbibitan Ternak

______________________No. 68 Tahun 2002. Ketahanan Pangan.

Imron, Ali. 2002. Kebijaksanaan Pendidikan di Indonesia. Jakarta: PT Bumi


Aksara.

Yusmichad Yusdja dan Nyak Ilham. 2006. Jurnal Arah Kebijakan Pembangunan
Peternakan Rakyat. Volume 4 No. 1, Maret 2006 : 18-38.

Anda mungkin juga menyukai