Anda di halaman 1dari 12

DOKUMEN NEGARA

SANGAT RAHASIA EKONOMI (IPS)- SMA/MA

UJIAN SEKOLAH
BERSTANDAR
NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019

SMA/MA
PROGRAM STUDI
IPS

EKONOMI

PETUNJUK UMUM

1. Isikan Identitas anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian sekolah (LJUS)


yang terdia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk di LJUS
2. Hitamkan bulatan didepan nama mata ujian pada LJUS
3. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes terebut
4. Jumlah soal sebanyak 40 butir yang terdiri dari 35 soal pilihan ganda dan
5 soal uraian
5. Periksa dan bacalahsoal soal sebelum anda membacanya
6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yg
kurang jelas, rusak atau tidak lengkap
7. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan
8. Tidak diijinkan menggunakan kalkulator, HP table matematika atau alat
bantu hitung lainnya
9. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian
10. Lembar soal tidak boleh dicoret coret
1. Ibu mempunyai 2 orang anak dan memilki sedikit Uang,ketika menjelang
Natal,ia dihadapi Permasalahan yaitu anak bungsu sakit dan yang sulung
harus bayar uang Kuliah semester,Serta membeli pakaian baru untuk anak-
anaknya,dari permasalahan yang dihadapi,cara
Mengatasi masalah tersebut adalah…..
A. Membawa anak berobat dan membayar uang semester
B. Membawa anak berobat dan membeli baju baru
C. Membayar uang semester dan membeli baju baru
D. Tidak membawa anak berobat dan membeli baju baru
E. Tidak membayar uang semester dan membeli baju baru
2. Contoh beberapa kebutuhan manusia
1).Renata menyisihkan uang jajannya untuk ditabung
2).Ibu membeli Obat untuk steven yang sedang sakit
3).Grego setelah Olahraga lari langsung minum air dingin
4). Ibu Diet dengan mengonsumsi makanan dan minuman sehat
5). Andi berlibur untuk melihat pemandangan dipuncak
Dari Contoh di atas yang termasuk kebutuhan manusia menurut waktu
adalah:
A. (1),(2) dan (3)
B. (1), (3) dan (4)
C. (2 ), ( 3) dan (5)
D. (2), (4) dan (5)
E. (3), ( 4) dan ( 5 )
3. Santo berhenti bekerja .Ia berencana membuka Usaha restoran,bila Santo
membuka restoran Di daerah A diperkirakan omset penjualannya Rp
400.000,-perhari,daerah B diperkirakan omset penjualannya Rp 600.000,-
perhari,dan daerah C.Omset penjualannya Rp.500.000,-perhari( 1 bln =30
hari.)karena keterbatasan modal,Santo hanya mampu membuka restoran
disatu daerah Besar biaya peluang perbulan yang terjadi bila santo memiliki
usaha restoran di daerah B adalah..
A. Rp. 20.000.000,-
B. Rp. 18.000.000,-
C. Rp. 18.600.000,-
D. Rp. 15.000.000,-
E. Rp. 25.000.000,-
4. Bapak Iwan akan memperluas usahanya,ada beberapa masalah pokok sbb :
1).Jenis barang atau jenis apa yang akan diproduksi
2).Bagaimana cara agar barang dan jasa yang dihasilkan berkualitas
3).Menyalurkan barang dan jasa yang dibutuhkan oleh Masyarakat
4).Pangsa pasar mana yang menjadi sasaran untuk penjualan hasil produksi
5).Sistem distribusi yang digunakan agar hasil produksi cepat sampai ke
tangan konsumen
Dari pernyataan diatas ,yang merupakan masalah pokok Ekonomi modern
adalah…..
A. (1), (2) dan (4)
B. (1), (2) dan (3)
C. (2), (3) dan (5)
D. (2) , (4) dan (5)
E. (3), (4) dan (5)
5. Berikut ini masalah kelangkaan sumber daya yang dihadapi masyarakat :
1).Semakin berkurangnya lahan pertanian akibat adanya proyek
pembangunan perumahan
2).Adanya penebangan liar di hutan mengakibatkan kerusakan hutan dan
menimbulkan tanah longsor
3).Kemarau yang berkepanjangan,masyarakat sulit mendapatkan air bersih
untuk kebutuhan Sehari-hari
Upaya yang dilakukan untuk mengatasi kelangkaan tersebut adalah…..
A. Melarang pembangunan perumahan dipedesaan
B. Mencari tempat tinggal aman dan tidak menimbulkan bencana
C. Melakukan penghijauan didaerah-daerah agar tidak terjadi bencana
D. Menjaga kelestarian alam dan memanfaatkan sumber daya sesuai
kebutuhan
E. Melakukan transmigrasi
6. Perhatikan bagan Calculator berikut ini !
1
Pasar Import
2

3
RTP Pemerintah RTK
4

5
Pasar output
6

Berdasarkan bagan diatas,yang ditunjukkan oleh 5 merupakan arus………..


A. Barang dan atau jasa untuk digunakan konsumen
B. Untuk membeli barang dan jasa
C. Subsidi dari pemerintah untuk masyarakat dan produsen
D. Uang sebagai balas jasa dari produsen kepada Masyarakat
E. Faktor Produksi dari masyarakat kepada produsen
7. Perhatikan pernyataan berikut ini
1).Berslope Negatif
2).Bentuk dasar fungsi Q=a + bp
3).Bentuk kurva berawal dari kiri bawah ke kanan atas
4).Harga barang dan jumlah barang berbanding terbalik
5).kenaikan harga akan direspon dengan kenaikan jumlah barang yang
ditawarkan
Yang merupakan kurva penawaran adalah
A. (2) , (3) dan (5)
B. (1) , (2) dan (3)
C. (2) , (3) dan (4)
D. (2) , (3) dan (5)
E. (2) , (4) dan (5)

8. Fungsi penawaran Qd = Jika harga barang Rp.24.00 besar kofisien

elastisitas penawaran Adalah…….


A. 0,25
B. 1,50
C. 1.00
D. 2,50
E. 2,00
9. Diketahui fungsi permintaan Qd : 50- 2p,jika p=Rp.23,00 maka jenis
elastisitas permintaan…….
A. In elastis
B. Elastis Uneter
C. Elastis
D. Elastis Sempurna
E. In elastic Sempurna
10. Harga sepasang sepatu naik dari Rp.30.000 menjadi Rp.35.000,sebagai
akibatnya ,jumlah penawaran naik dari 600 menjadi 700,jenis koefisien
elastisitas penawaran adalah……..
A. Elastis
B. In elastic
C. Elastis sempurna
D. Elastis Uniter
E. In Elastis Sempurna
11. Ilmu Ekonomi Mikro merupakan ilmu yang mempelajari aktivitas ekonomi
yang bersifat parsial atau bagian kecil ,salah satu aktivitas yang dimaksud
adalah………………………
A. Mempelajari arus barang dan jasa mulai dari produsen sampai dengan
konsumen
B. Mempelajari kebijakkan pemerintah di bidang fiskal dan moneter
C. Mempelajari,berbagai macam kebutuhan yang bersifat tidak terbatas
D. Mempelajari peningkatan pertumbuhan pendapatan nasional
E. Mempelajari gejala-gejala Inflasi suatu Negara.
12. Tabel harga barang tahun 2016 dan 2017 sbb

Macam barang Harga 2016 Harga 2017

A Rp. 200 Rp. 300


B Rp. 300 Rp. 350
C Rp. 500 Rp. 500
D Rp. 100 Rp. 50
E Rp. 200 Rp. 300
Rp. 1.300 Rp. 1500

Dari tabel tersebut, Indeks harga dengan menggunakan Metode Agregatif


sederhana jumlah
2047 adalah………………….
A. 15

B. 115,38

C. 20

D. 23

E. 27
13. Diketahui indeks harga pada bulan juli 2016 adalah 110 dan inflasi bulan

agustus 2016 Adalah 112 maka laju inflasi adalah……

A. 2,0

B. 3,5

C. 1,82

D. 1,5

E. 2,3
14. Anggaran pendapatan dan belanja Negara harus menjadi dasar untuk
menetukan kegiatan apa saja yang Akan dilakukan pada tahun tersebut.
Hal ini merupakan fungsi APBN sebagai…………………
A. Fungsi Stabilitas
B. Fungsi Alokasi
C. Fungsi Perencanaan
D. Fungsi Otoritas
E. Fungsi distribusi
15. Diketahui :
GNP Rp.200.000 Miliar
Pajak tidak langsung Rp. 25.000 Miliar
Dana Sosial Rp. 2.000 Miliar
Laba ditahan Rp. 5.000 Miliar
Pajak perseroan Rp. 3.000 Miliar
Transfer Payment Rp. 5.000 Miliar
Penyusutan dan barang pengganti modal Rp. 10.000 Miliar
Besar personal Income ( PI ) adalah…………………
A. Rp. 155.000,-
B. Rp. 168.000,-
C. Rp 165.000,-
D. Rp. 160.000,-
E. Rp. 195.000,-
16. Jenis-jenis Inflasi.
1). Inflasi lunak,cepat,meroket
2). Inflasi ringan,sedang,berat,dan sangat berat
3). Inflasi dari dalam Negeri dan luar Negeri
Dari jenis-jenis Inflasi diatas yang termasuk jenis Inflasi dilihat dari laju
kecepatan adalah…..
A. ( 1)
B. ( 1 ) dan ( 2)
C. ( 1 ) , (2), dan (3)
D. ( 1 ) dan (3 )
E. ( 2 ) dan (3)
17. Pernyataan berikut tentang perdagangan Internasional :
1. Ketiadaan sumber daya Alam
2. Barang diluar Negeri lebih mudah
3. Memenuhi kebutuhan Dunia
4. selera Masyarakat
5. Harga Barang dapat dijangkau
Yang merupakan factor pendorong terjadinya perdagangan Internasional…….
A. 1 , 2, 4
B. 2 , 3 , 5
C. 1 , 2, 3
D. 1, 3, 5
E. 1, 2, 3, 4

18. Bapak Donal memilki sebidang tanah dengan panjang 15m dan lebar 10m di
atas tanah tersebut Didirikan bangunan dengan panjang 6m dan lebar
5m,DiDaerah tersebut harga tanah permeter persegi RP 150.000,00 dan
bangunan Rp.750.000.00.Apabila nilai jual objek pajak ditetapkan 20 Dengan

tarif 0,5 dan nilai jual objek pajak tidak kena pajak sebesar
Rp.12.000.000.00 maka Besar PBB terutang Pak Donal adalah………
a. Rp. 33.000.00.-
b. Rp. 14.500.00,-
c. Rp. 22.000.00,-
d. Rp. 25.000.00,-
e. Rp. 45.000.00,-
19. Gabriel berangkat dari Jakarta tgl 25 Desember 2014 untuk berlibur ke
Amerika serikat selama 2 Minggu.Tiga hari sebelum berangkat ia menukarkan
uangnya sebesar Rp. 24.000.000.-ke mata Uang Dollar Amerika Serikat.selama
berlibur ia menghabiskan uang sebesar Us $ 1.800
Desember 2016 Januari
Tgl Mata Jual Beli Tgl Mata Jual Beli
Uang Uang
20 Us $ 12.956 11.956 6 Us $ 12.721 12.595
22 Us $ 12.497 12.373 7 Us $ 12.796 12.668
23 Us $ 12.518 12.394 8 Us $ 12.795 12.667
24 Us $ 12.529 12.405 9 Us $ 12.703 12.577
Setelah tiba dijakarta ia langsung menukarkan kembali seluruh uangnya ke
dalam mata uang Rupiah.
Berapa uang yang diperoleh Gabriel?
A. Rp. 1.517.193.70
B. Rp. 1.525.866.82
C. Rp. 1.532.371,66
D. Rp. 1.769.579,00
E. Rp. 1.787.461
20. Pada Umumnya Negara-Negara berkembang mengalami masalah tingginya
tingkat penggangguran Karena keterbatasan lapangan kerja.Akhirnya timbul
berbagai kerawanan sosial seperti tindakan Kriminal ,pengemis,dan berbagai
macam penyakit sosial lainnya sebagai efek dari kemiskinan yang Mereka
Alami. kebijakan Moneter yang dapat dilakukan pemerintah dalam upaya
penyediaan Lapangan kerja adalah………………….
A. Memberikan bebas pajak bagi Industri tertentu
B. Memperluas Zona Ekonomi sebagai stimulus bagi para investor baru
C. Menurunkan suku bunga terutama pada pengusaha Mikro
D. Memberikan subsidi bagi pengusaha pada sekitar industry tertentu
E. Melakukan deregulasi dan debirokrasi dalam upaya menjaring calon
investor.
21. Teori yang berkembang sekitar abad ke-16.berdasarkan pemikiran
mengembangkan Ekonomi ,Nasional Dan pembangunan
Ekonomi,mengusahakan jumlah exspor harus melebihi jumlah impor adalah
Teori perdagangan Internasional menurut…..
A. Pandangan kaum merkanlitisme
B. Teori keunggulan Mutlak
C. Teori keunggulan komparatif
D. Teori pemerintahan timbale balik
E. Teori penawaran
22. Berikut ini manfaat dari fungsi manajemen
1).Pelaksanaan tugas menjadi tepat dan terorganisir menuju kearah yang sama
2).Adanya pendelegasian wewenang dari manajemen puncak kepada
manajemen pelaksana
3).Manajemen terciptanya spesialisasi dalam melaksanakan tugas
4).Memuat atau standar-standar atau batas-batas tindakan dan biaya sehingga
memudahkan Pengawasan
5).Sebagai pedoman dalam melaksanakan kegiatan
Yang merupakan manfaat perencanaan adalah…………………
A. ( 1) ( 2 ) dan ( 3 )
B. ( 1 ) ( 2 ) dan ( 4)
C. ( 1 ) ( 3 ) dan ( 4 )
D. ( 1 ) ( 4 ) dan ( 5 )
E. (2 ) ( 4 ) dan ( 5 )
23. Berikut ini beberapa ciri badan usaha :
1). Memakai nama bersama dalam kegiatan usaha
2). Tanggung jawab dan resiko yang tidak terbatas
3). Anggota biasanya sudah saling mengenal dan saling percaya
4). Modalnya diperoleh dari kekayaan Negara yang dipisahkan.
5). Pengolahan dan pengendalian bergantung pada pemilik sebagai pemimpin
Yang merupakan ciri badan usaha firma adalah……..
A. ( 1 ) (2) dan (3)
B. (1) (2) dan (4)
C. (2) (3) dan (5)
D. (2) (3) dan (4)
E. (2) (4) dan (5)
24. Perusahaan Garmen “INDAH” dalam tiga bulan terakhir mengalami penurunan
hasil produksi Karena kekurangan bahan baku dan semakin langka bahan
penolong untuk pembuatan pakaian Karena ada pembatasan Impor untuk
pemerintah ,Sehingga tidak memenuhi kuota Eksport Pakaian ke luar Negeri.
Bidang Manajemen yang paling tepat menangani masalah tersebut
adalah………………….
A. Manajemen personalia mencari tenaga ahli dalam bidang Produksi dan
Pemasaran
B. Manajemen produksi mencari Alternatif bahan baku dan bahan penolong
yang lebih baik Untuk memenuhi standar produksi
C. Manajemen produksi mengimpor bahan baku dan bahan penolong dari
Negara yang sudah maju Teknologinya
D. Manajemen pemasaran mencari Negara-Negara yang ingin megimgpor
produk dari garmen Indah
E. Manajemen keuangan menambah pengeluaran dana untuk mendapatkan
bahan penolong Yang baik.

25. Berikut ini beberapa peran dan prinsip Koperasi……


1).Keanggotaan bersifat sukarela dan terbuka
2).Kemandirian
3). Pengelolaan dilakukan secara Demokratis
4). Merupakan gerakan Ekonomi Rakyat
5). Dikelolah berdasarkan atas asas Kekeluargaan.
Yang merupakan prinsip pengelolaan Koperasi adalah
A. (1) (2) dan (3)
B. (1) (2) dan (4)
C. (1) (3) dan (5)
D. (2) (4) dan ( 5)
E. (3) (4) dan (5)
26. Anis salah satu anggota Koperasi berniat menjual barang kepada Koperasi
sebesar Rp.500.000 Total penjualan Anggota kepada Koperasi adalah
Rp.5.000.000.dan jasa pembelian sebesar Rp. 1.500.000.Hitunglah bagian SHU
yang diterima Anis !
A. Rp.250.000
B. Rp. 300.000
C. Rp. 150.000
D. Rp. 125.000
E. Rp. 234.000
27. Kemajuan teknologi semakin berkembang terutama dikota besar di
Indonesia,Rudi seorang Sarjana Komputer membuka kursus Komputer di
Daerahnya yang sebagian Masyarakatnya kurang trampil Menggunakan
Komputer sehingga banyak Remaja Desa yang mengambil Kursus Komputer Di
tempatnya.
Peran Rudi Sebagai Wirausahawan adalah……………..
A. Inovatif dan Kreatif
B. Membuka Lapangan Kerja
C. Bisa melihat peluang Usaha
D. Memajukan Masyarakat Desa
E. Meningkatkan pendapatan Masyarakat.
28. Informasi Keuangan yang disajikan untuk kepentingan para pemakai Laporan
diluar Perusahaan Sangat berguna sebagai……..
A. Bahan untuk menyusun perencanaan Kegiatan Perusahaan
B. Bahan pengendalian perusahaan agar tidak Rugi
C. Bahan Untuk mengetahui apakah kegiatan yang dilaksanakan tidak sesuai
dengan rencana semula
D. Dasar untuk mengetahui Prospek perusahaan dimasa datang
E. Dasar Pertimbangan dalam pengembalian keputusan mereka masing-
masing.
29. Nona Lily memperoleh pendapatan jasa dengan memberikan jasa salon kepada
Pelanggannya. Selama bulan pertama menjalankan Usaha Nona Lily
memperoleh pendapatan salon Sebesar Rp. 3.750.000.Pengaruh atas
persamaan Akuntansi adalah…………………
A. Bertambahnya Aktiva dalam bentuk kas dan Ekuitas dalam jumlah yang
sama
B. Bertambahnya Aktiva dan berkurangnya modal sebesar Rp 3.750.000,-
C. Bertambahnya kas dan perlengkapan sebesar Rp. 3.750.000,-
D. Kas bertambah Rp. 3.750.000 dan pendapatan jasa sebesar Rp. 3.750.000
E. Kas dan Modal berkurang sebesar Rp 3.750.000,-
30. Pernyataan-Pernyataan berikut ini merupakan Mekanisme Debit dan Kredit…..
1) 1).Pemilik menambah Modal perusahaan berupa Uang tunai
Rp.50.000.000.Mengakibatkan Kas (+) debit dan Modal (+) Kredit
2) 2).Dibeli perlengkapan sebesar Rp 5.000.000 baru dibayar Rp.2.000.000
Mengakibatkan perlengkapan (+)debit,utang (+) kredit dan kas (-) kredit
3) 3).Dibayar sewa Gedung Rp 30.000.000 mengakibatkan beban sewa gedung
(+)debit dan kas (-) Kredit
4) 4).Pemilik melunasi Utangnya bulan lalu sebesar Rp
1.000.000.mengakibatkan kas (-) debit dan Piutang (-) Kredit
5) 5).di ambil untuk keperluan pribadi Pemilik mengakibatkan kas (+)debit
dan prive (-) Kredit
Mekanisme debit dan kredit yang tepat adalah……..
A. ( 1 ) ( 2 ) dan ( 3 )
B. ( 1 ) ( 3 ) dan (5 )
C. ( 1 ) ( 4 ) dan ( 5 )
D. ( 2 ) ( 3 ) dan (4 )
E. ( 2 ) ( 4 ) dan (5 )
31. Berikut ini Jurnal Umum milik bengkel “Bagus “pada bulan April 2015 sbb :
Jurnal Umum
Halaman :
Tanggal Nama Akun Ref Debit Kredit

3 Perlengkapan Rp.1.100.000
April bengkel Rp.1.100.000
Utang Usaha
Utang Usaha Rp.500.000
Kas Rp. 500.000
Dari data Jurnal Umum di atas,Posting ke buku besar yang benar adalah………
A. Debit Kas Kredit
4/4 Rp.500.000 !
B. Debit Kas Kredit
! 4/4 Rp. 1.100.000
C. Debit Utang Usaha Kredit
3/4 Rp. 1.100.000 ! 4/4 Rp. 500.000
D. Debit Perlengkapan Bengkel Kredit
! 3/4 Rp. 1.100.000
E. Debit Utang Usaha Kredit
4/4 Rp. 500.000 ! 3/4 Rp.1.100.000
32. Data berikut diambil dari pembukuan PD. “CINTA “ Manado per 31 Desember
2015
Persediaan barang Dagangan ( Awal ) Rp. 15.000.000
Pembelian Rp. 75.000.000
Retur pembelian dan PH Rp. 1.500.000
Potongan pembelian Rp. 2.500.000
Beban angkut pembelian Rp. 1.000.000
Persediaan barang dagangan ( Akhir) Rp. 12.500.000
Berapakah besarnya HPP ?...............
A. Rp. 74.500.000
B. Rp. 87.000.000
C. Rp. 27.500.000
D. Rp. 19.000.000
E. Rp. 90.000.000
33. Diketahui data PD “Setia “ sebagai berikut !
Harga pokok penjualan Rp. 16.950.000
Penjualan Rp. 65.000.000
Potongan penjualan Rp. 600.000
Laba bersih Rp. 22.050.000
Prive Nadia Rp. 2.100.000
Modal Akhir Rp. 39.500.000
Pembelian Rp. 21.000.000
Berdasarkan data diatas ,besar modal awal adalah…………………
A. Rp.19.950.000
B. Rp. 19.550.000
C. Rp. 24.150.000
D. Rp. 59.450.000
E. Rp. 63.650.000
34. Pada tanggal 10 Mei 2005 dijual barang dagangan seharga Rp 5.000.000
Kepada Toko Untung Syarat 2/10, n/30, Kemudian pada tanggal 12 Mei
2005,diterima sebagian barang yang dijual kepada Toko UNTUNG sebesar
Rp.1.000.000,Apabila Toko Untung melunasi hutangnya pada tanggal 20 mei
2005,maka jumlah potongan yang diperhitungkan sebesar……..
A. Rp. 60.000
B. Rp. 70.000
C. Rp. 80.000
D. Rp. 90.000
E. Rp. 100.000
35. Berikut ini data yang terdapat diNeraca Saldo disesuaikan ( sebagian ) per 31
Desember 2015
- Sewa dibayar dimuka Rp. 1.200.000
- Penjualan Rp 60.000.000
- Retur Penjualan Rp. 5.000.000
- Petugas Penjualan Rp. 6.000.000
- Beban Iklan Rp. 4.00.000
Penyelesaian kerja yang benar adalah……………………..
31 Desember 2015 (Dalam ribuan rupiah)
LABA/RUGI NERACA
NSD
No Nama Akun D K D K D K
A. Sewa dibayar 1.200 - - 1.200 - -
dimuka
B. Penjualan - 60.000 - 60.000 - -
C. Retur 5.000 - 5000 - 5000 -
penjualan
D. Potongan - 6.000 6.000 - - 6000
penjualan
E. Beban Iklan 400 - - 400 - -

ESAAY

1. Berikut ini Data keuangan yang terdapat pada Salon “ CANTIKA “per 31
Desember 2018
Pendapatan jasa Salon Rp. 185.000.000
Pendapata rias pengantin Rp. 25.500.000
Pendapatan komisi diterima dimuka Rp. 4. 500.000
Beban Gaji Rp. 58.000.000
Beban bunga Rp. 1.000.000
Beban Asuransi Rp. 6. 000.000
Beban IKlan Rp. 1.500.000
Beban dibayar dimuka Rp. 2.000.000
Berdasarkan Data di atas, hitunglah besar laba bersih !

2. Sebutkan Faktor-Faktor pendorong perdagangan Internasional…..

3. Tuan Yunus memiliki sebidang tanah berikut bangunan dengan nilai jual Objek
pajak ( NJOP ) nya Rp. 500.000.000,- dan nilai jual Objek pajak tidak kena
pajak ( NJOPTKP ) Rp. 8.000.000.-
Hitunglah besarnya Pajak yang dibayar Tuan Yunus ?

4. Selama bulan juni 2015 PD Asih Jaya Bandung mempunyai transaksi sbb :
Juni 4. Dijual barang dagangan kepada Fa.Huges Jakarta seharga Rp
7.000.000 dengan syarat EOM ( F ) no. 001 )
10. Dijual barang dagangan kepada Purwanto semarang seharga Rp.
5.000.000 Syarat EOM ( F ) no. 002 )
17. Dijual barang dagangan secara kredit kepada Tuan Widayat seharga
Rp.3.000.000 Dengan syarat 2/10, n/30 ( F) no.003 )
25.Dijual barang dagangankepada PT.Ambarsari Surabaya Rp. 9.000.000
dengan syarat 3/15 , n/45 ( f ) no.004
30. Dijual barang dagangan kepada Fa.Huges Jakarta seharga Rp.
7.000.000 dengan syarat 2/10, n/30 ( F ) no. 005 )
Catatlah Transaksi diatas dalam jurnal penjualan !

5. Jelaskan perusahaan jasa dan perusahaan Dagang……………………….?


SELAMAT BEKERJA

Anda mungkin juga menyukai