Anda di halaman 1dari 1

Kode Soal

Prodi S1 Ilmu Gizi Universitas Alma Ata tahun 2017


O1
KASUS OBSGYN

Seorang wanita (Ny. Sg) usia 28 datang ke RS dengan keluhan kelahiran dengan penyulit
(posisi bayi memanjang). Diagnosis medis pasien yaitu post op SC. Riwayat makan sebelum
masuk RS, nafsu makan pasien baik. Waktu makan teratur. Frekuensi makan 3 x sehari.
Makanan yang biasa dikonsumsi :
 Makanan pokok : nasi
 Lauk nabati : tempe, tahu
 Lauk hewani : telur, ayam,ikan
 Sayur : kubis, kacang panjang, oyong, sawi, buncis, bayam, wortel
 Buah : pisang, apel
 Minuman : teh 2-3 x / hari, air putih
Pasien sangat suka minum teh meskipun sedang hamil. Bahkan minum Tablet tambah darah juga
kadang dengan teh. Kebiasaan minum teh sudah ada dari sejak sebelum menikah.
Berat badan pasien sebelum hamil 43 kg, setelah hamil 50 kg, berat badan saat ini 42 kg,
tinggi badan 155 cm, LLA 24,5 cm. Berdasarkan hasil pemeriksaan laboratorium diketahui:
No Kategori Nilai aktual Nilai normal
6
1 RBC 3,83,510 x 10 4,2 – 5,4 x 106 µL
2 Hb 11,5 12,0 – 16,0 gr/dl
3 HCT 33,8 40,0 – 54,0 %
Berdasarkan hasil pemeriksaan fisik, diketahui TD: 120/80 mmHg, nadi: 80 x/menit,
respirasi: 20 x/menit, suhu 36 0C. Asupan makan (recall 24 jam): energi 1367 kcal, protein 48,6
g, lemak: 37,5 g, KH: 204,1 g.

Anda mungkin juga menyukai