5.SK HPK New

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

PERATURAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK CINTA

KASIH
NOMOR 001/PER/DIR/RSIACK/XI/2015

TENTANG

PEDOMAN HAK PASIEN DAN KELUARGA


RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK CINTA KASIH

DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK CINTA KASIH

Menimbang : a. Bahwa Rumah Sakit Ibu dan Anak Cinta Kasih


bertanggung jawab bagaimana cara pemberian
pelayanan kepada pasien.
b. Bahwa Rumah Sakit Ibu dan Anak Cinta Kasih
menghormati hak pasien dalam beberapa situasi hak
istimewa keluarga pasien, untuk menentukan
informasi apa saja yang berhubungan dengan
pelayanan yang boleh disampaikan kepada keluarga
atau pihak lain dalam situasi tertentu.
c. Bahwa sehubungan dengan hal-hal tersebut di atas
dipandang perlu ditetapkan dalam suatu Surat
Keputusan Direktur RSIA Cinta Kasih.

Mengingat : a. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun


2009 tentang Rumah Sakit;
b. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 29 tahun
2004 tentang Praktek Kedokteran;
c. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
nomor 269/MENKES/PER/III/2008 tentang Rekam
Medis;
d. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
nomor 290/MENKES/PER/III/2008 tentang
Persetujuan Tindakan Kedokteran.
e. Surat Edaran Dirjen Yanmed YM.02.04.3.5.2504
tahun 1997 tentang Pedoman Hak dan Kewajiban
Pasien, Dokter dan Rumah Sakit.
f. Peraturan Pemerintah No.10 tahun 1966 tentang Wajib
Simpan Rahasia Kedokteran. Manual Komunikasi
Efektif Dokter-Pasien, KKI, 2006
g. SK Direktur Utama PT. Pondok Karya Medika Nomor
05/SK/DIR/PTSA/II/2015 tentang Struktur Organisasi
dan Tata kelola (SOTK) Rumah Sakit Cinta Kasih
h. SK Direktur Utama PT. Pondok Karya Medika Nomor
06/SK/DIR/PTSA/II/2015 tentang Pengangkatan
Direktur Rumah Sakit Cinta Kasih

MEMUTUSKAN
Menetapkan

PERTAMA : Surat Keputusan Direktur RSIA Cinta Kasih menetapkan


dan memberlakukan tentang Pedoman Hak dan
Kewajiban Pasien dan Keluarga.
KEDUA : Pedoman Hak Pasien dan Keluarga RSIA Cinta Kasih
dimaksud dalam Diktum pertama.
KETIGA : Pedoman Hak Pasien dan Keluarga RSIA Cinta Kasih
dimaksud dalam Diktum Kedua harus dijadikan acuan
dalam memberikan pelayanan di RSIA Cinta Kasih.
KEEMPAT : Peraturan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dan kesalahan dalam
Surat Keputusan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Tangerang Selatan


Pada Tanggal : 25 November 2015

Direktur

dr. Natalia Sentosa., MARS

Anda mungkin juga menyukai