Anda di halaman 1dari 4

susu sebanyak 1 liter massanya ternyata 1,032 kg.

Lemak di dalam susu murni diketahui rapat massanya


adalah 865 kg/m3. Diketahui pula kadar lemak adalah 4 % dari seluruh volume susu. Berapakah rapat
massa susu yang tidak mengandung lemak ?

Volume lemak dalam susu 1000 cm3 = 4% x 1000 cm3 = 40 cm3

Massa 40 cm3 lemak= Vῤ = ( 40 x 10-6 m3 ). ( 865 kg/m3 ) = 0,0346 kg

Rapat massa susu tanpa lemak = massa /volume = ( 1,032 – 0,0346 ) kg / ( 100 – 40 ) x 10-6 = 1039 kg/m

Pada sebuah tabung dimasukkan air setinggi


8 cm. kemudian minyak setinggi 2 cm (pm =
0,8 g/cm^{3}. besar tekangan hidrostatis
didasar tabung tersebut adalah.......... (g = 9,8
m/s^{2}

FLUIDA STATIS

• tekanan

P = ___?

ρₘ = 800 kg/m³. hₘ = 0,02 m

ρₐ = 1000 kg/m³. hₐ = 0,08 m

g = 9,8 m/s²

tekanan hidrostatis

P = ρₘ g hₘ + ρₐ g hₐ

P = 800 • 9,8 • 0,02 + 1000 • 9,8 • 0,08

P = 940,8 Pa
Sepotong emas(p=19,3 g/cm3)diduga
berongga.timbangan menunjukkan
"beratnya"38,25 g dalam udara dan 36,22
dalam air. berapakah volume rongga di
dalam nya?

Volume emas murni V = m/p = 38,25/ 19,3 = 1,98 cm3

hukum archimedes

gaya apung = berat air yang dipindahkan

(38,25 - 36,22) 9,8 m/s= massa air . 9,8 m/s

massa air = 2.03 gr

V air = V emas = massa air / p air

= 2,03 g / 1 g/cm3

= 2,03 cm3

V rongga = V emas total - V emas murni

= 2,03 - 1,98 = 0,05 cm3

Simak lebih lanjut di Brainly.co.id - https://brainly.co.id/tugas/1751789#readmore

Sebuah pelampung terbuat dari plastik busa


(massa jenis = 0,58 gr/cm^3). Hitunglah
volume plastik busa yang diperlukan agar
anak dengan massa 80 kg tidak tenggelam,
melainkan 20% dari volumenya terdapat di
atas air. Rapat massa anak 1,04 gr/cm^3 dan
rapat massa air 1 gr/cm^3

Anda mungkin juga menyukai