Anda di halaman 1dari 1

Penyelenggaraan penanggulangan bencana pada saat tanggap darurat meliputi:

1. pengkajian secara cepat dan tepat terhadap lokasi, kerusakan, kerugian, dan sumber daya;
2. penentuan status keadaan darurat bencana;
3. penyelamatan dan evakuasi masyarakat terkena bencana;
4. pemenuhan kebutuhan dasar;
5. perlindungan terhadap kelompok rentan; dan
6. pemulihan dengan segera prasarana dan sarana vital.
Refrensi : Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 4. 2008.
PEDOMAN PENYUSUNAN RENCANA PENANGGULANGAN BENCANA. BADAN
NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA diakses di
file:///D:/Tutorial%201/Perka%20BNPB%204-
2008_Pedoman%20Penyusunan%20Rencana%20Penanggulangan%20Bencana.pdf
Definisi Gempa bumi
Gempa bumi merupakan salah satu bencana yang terbesar bagi seluruh umat manusia. Gempa
bumi biasanya disebabkan oleh pergerakan lapisan kulit bumi (kerak bumi).
Refrensi : Wiarto,Giri. 2017. Tanggap Darurat Bencana Alam. Yogyakarta : Gosyen Publishing.

Anda mungkin juga menyukai