Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP

TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah/SKS : Ekonomi Makro /2 SKS


Dosen Penguji : Isniar Budiarti, SE., M.Si
Program Studi/Jenjang : Manajemen/S1
Kelas/Semester : MN-2 /II
Hari/Tanggal : Selasa, 17 April 2012
Waktu /Ruang : 90 Menit/5507
Sifat : Closed Books

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini !

1. Secara ringkas jelaskan tiga masalah ekonomi utama yang di kaji dalam teori
makro ekonomi ? dan jelaskan pula tiga tujuan utama kebijakan ekonomi
pemerintah ?

2. Definiskan fungsi konsumsi rumah tangga. Apakah ciri-ciri utama fungsi


konsumsi ? Bagaimana hubungannya dengan fungsi tabungan?

3. Jelaskan yang dimaksud perekonomian dua sektor ? dan Sebutkan komponen-


komponen pengeluaran agregat ? serta bagaimana persamaan pengeluaran
agregat ?

4. Dalam perekonomian dua sektor fungsi konsumsi C = 10 + 0,8Y dan Fungsi


Tabungan S = -10 + 0,2Y. Seterusnya dimisalkan jumlah investasi yang akan
dilakukan pengusaha adalah 30 (triliun Rp). Berdasarkan pemisalan tersebut :
a) Buatlah Tabel (Angka-angka dalam Triliun Rupiah) dimana diketahui
Pendapatan Nasioanal adalah 0, 50, 100, 150, 200, 250, 300, 350, dan 400.
b) Hitung pengeluaran agregat ?
c) Apakah yang terjadi apabila sektor perusahaan menghasilkan 150 triliun
rupiah ?
d) Apakah yang terjadi apabila sektor perusahaan menghasilkan 350 triliun
rupiah ?
e) Berapakah keseimbangan pendapatan nasional ?
f) Lukiskan/gambarkan keadaan keseimbanagan perekonomian tersebut !

5. Diketahui Fungsi konsumsi rumah tangga C = 90 + 0,75Y , sedangkan Investasi


I = 120. Hitunglah :
a) Tingkat keseimbangan pendapatan nasional ?
b) Tingkat keseimbangan tingkat Pendapatan nasional ?

 Selamat Bekerja Dengan Penuh Percaya Diri

Anda mungkin juga menyukai