Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI i
IKHTISAR EKSEKUTIF ii
BAB I PENDAHULUAN
A LATAR BELAKANG 1
B GAMBARAN UMUM RSUD BAJAWA 1
C SISTEMATIKA PENYAJIAN 6

BAB II PERENCANAAN STRATEGIS


A RENCANA STRATEGIS 7
B PERJANJIAN PENETAPAN KINERJA 2013 10

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA


A URAIAN HASIL PENGUKURAN KINERJA 13
B EVALUASI DAN ANALIS AKUNTABILITAS KINERJA 14
C AKUNTABILITAS KEUANGAN 17

BAB IV PENUTUP 22

LAMPIRAN
- FORM PENETAPAN KINERJA 2013
- FORM PENGUKURAN KINERJA 2013

IKHTISAR EKSEKUTIF

Sebagaimana telah menjadi komitmen RSUD Bajawa yang ingin mewujudkan Visi
“TERWUJUDNYA RUMAH SAKIT PRIMA TAHUN 2016 MELALUI SEMANGAT ETOS KERJA PELAYANAN
YANG PROFESIONAL”. Pada tahun kelima yakni tahun 2015, RSUD Bajawa menetapkan 4 sasaran yang
ingin dicapai sesuai Renstra tahun 2011-2015 yaitu :
1. Peningkatan Cakupan Persediaan Sarana dan Prasarana;
2. Peningkatan Cakupan Mutu Pelayanan RS;
LAKIP RSUD BAJAWA 2013 i
3. Peningkatan Cakupan Tenaga Medis, Paramedis dan Non Medis yang Mengikut
Pendidikan dan Pelathan;
4. Terselenggaranya Rujukan Pasien ke RS yang lebih tnggi.

Berdasarkan hasil pengukuran kinerja menunjukkan bahwa rata-rata tngkat capaian dari 4
sasaran tersebut diatas adalah sebesar 83.55%. Hasil ini mencerminkan kinerja RSUD Bajawa selama
tahun 2013 dalam kategori BAIK. Kondisi ini menunjukkan bahwa pada tahun 2013, RSUD Bajawa
mengalami perbaikan dalam kualitas pelayanan kehatan kepada masyarakat.

Adapun kendala–kendala yang dihadapi RSUD Bajawa dalam melaksanakan program dan
kegiatan adalah kurang matangnya perencanaan anggaran oleh bidang-bidang pada awal tahun
anggaran, sehingga dalam tahun berjalan sering terjadi masalah kekurangan anggaran dan
menyebabkan terganggunya pelaksanaan kegiatan.

Untuk mengatasi kendala-kendala tersebut diatas, RSUD Bajawa berupaya untuk melakukan
proses perencanaan anggaran pada akhir tahun oleh bidang-bidang dengan berdasarkan pada data
dan usulan kebutuhan dari masing-masing ruangan pelayanan sehingga meminimalkan masalah,
sehingga program dan kegiatan dapat berjalan dengan lancar. Demikian penyusunan Laporan
Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) RSUD Bajawa tahun 2013, sebagai bahan
Pertanggungjawaban Kinerja RSUD Bajawa.

Direktur RSUD Bajawa,

drg.MARIA WEA BETU, MPH


NIP. 19700213 200112 2 005

LAKIP RSUD BAJAWA 2013 ii

Anda mungkin juga menyukai