Anda di halaman 1dari 2

OPERASI LAMPU REKLAME

1. KOMPETENSI DASAR
Pemrograman yang dapat berinteraksi dengan I/O pada system konsol dan computer
2. TUJUAN
a. Diidentifikasi console yang hendak digunakan dalam pemrograman PLC
b. Diidentifikasi perangkat computer yang hendak digunakan dalam pemrograman PLC
c. Ditunjukkan perbedaan dan persamaan cara memprogram menggunakan konsole dengan
menggunakan perangkat computer
d. Didemokan implementasi pemrograman PLC menggunakan console
e. Didemokan implementasi pemrograman PLC menggunakan perangkat computer
3. ALAT DAN BAHAN
a. Triner PLC
b. Triner komponen input
c. Kabel penghubung
d. Model Traffic light
4. INTRUKSI / SOAL
a. Perhatikan gambar berikut
b. Apabila tombol PENGENDALI ditekan pertama :
Kelompok A : menyala bergantian dengan urutan 3, 2, 1 terus menerus
Kelompok B : menyala bergantian dengan urutan 6, 5, 4 terus menerus
Kelompok C : menyala bergantian dengan urutan 9, 8, 7 terus menerus
Kelompok D : menyala bergantian dengan urutan 12, 11, 10 terus menerus
c. Apabila tombol PENGENDALI ditekan kedua :
Lampu akan menyala berurutan dari kelompok A » Kelompok C » Kelompok B » Kelompok D.
Setelaj semua menyala, lampu akan padam secara berurutan mulain dari keompok A »
Kelompk C » Kelompokn B » Kelompok D setelahb semua padam, lampu akan menyala
berurutan mulai dari kelompok A lagi dan seterusnya ( pergantian setiap 1 detik )
d. Apabila tombol PENGENDALI ditekan KETIGA :
Semua lampu akan PADAM.
5. RENCANA PENYAMBUNGAN DAN ALAMAT I/O

1 Push button Start 001


2 Lampu 1 Output 100.01
3 Lampu 2 100.02
4 Lampu 3 100.03
5 Lampu 4 100.04
6 Lampu 5 100.05
7 Lampu 6 100.06
8 Lampu 7 100.07
9 Lampu 8 101.01
10 Lampu 9 101.02
11 Lampu 10 101.03
12 Lampu 11 101.04
13 Lampu 12 101.05

Anda mungkin juga menyukai