Anda di halaman 1dari 1

Teorema 13.

4 Karakteristik Integral Domain

Karakteristik Integral Domain adalah 0 atau prima.

Bukti :

Jika D adalah integral domain, maka karakteristiknya adalah 0 atau Prima.

Dengan menggunakan kontradiksi.

Andaikan tidak benar bahwa karakteristiknya prima.

∃𝑛 ∈ 𝐷, 𝑛 ≠ 0

Misalkan n = st, s > 1 , t ≤ n

st · 1 = 0 (Dari definisi karakteristik)

st · 1 = 1 + 1 + 1 + .. + 1 (st kali)

0 = 1 + 1 + 1 + .. + 1 (st kali)

0 = (1 + 1 + 1 + .. + 1) + (1 + 1 + 1 + .. + 1) + (1 + 1 + 1 + .. + 1) (t grup dari s)

0 = s1 + s1 + s1 + … + s1 (t kali)

0 = s1.1 + s1.1 + s1.1 + .. + s1.1 (a · 1 = a)

0 = s1(1 + 1 + 1.. + 1) (Sifat Asosiatif)

0 = s1 · t1

Karena s1 · t1 = 0, ini berarti D memiliki pembagi 0 dari s1 atau t1. Terjadi kontradiksi,.
sehingga pengandaian salah, dan pernyataan benar.

Anda mungkin juga menyukai