Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI PENULISAN SOAL USBN MATA PELAJARAN PAI DAN BUDI PEKERTI

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI DKI JAKARTA

Jenis Sekolah : SMP


Mata Pelajaran : PAI dan Budi Pekerti
Kurikulum : K-13
Alokasi waktu : 120 menit
Jumlah Soal : 45
Bentuk Soal : Pilihan Ganda dan Uraian
Tahun Ajaran : 2018/2019

Kelas/ Level Bentuk No.


No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Semes Kognitif Soal Soal
ter
1 3.1 Membaca Q.S. ar-Rahman/55:33 dan Dengan Ilmu Disajikan contoh bacaan Q.S. al- Pengetahuan PG 1
Q.S. al-Mujadalah/58:11, dengan Pengetahuan VII/1 Mujadalah/58:11, peserta didik bisa dan
tartil. Semua Jadi Lebih mengidentifikasi hukum bacaan nun mati dan Pemahaman
Mudah tanwin
2 3.1 Memahami makna Q.S. ar- Dengan Ilmu Disajikan bacaan Q.S. ar-Rahman/55:33, Penalaran PG 2
Rahman/55:33 dan Q.S. al- Pengetahuan VII/1 peserta didik bisa menentukan makna dari ayat
Mujadalah/58:11, dengan Semua Jadi Lebih tersebut
tartil. Mudah
3 3.2 Membaca Q.S. an-Nisa/4:146, Q.S. Hidup Jadi Lebih VII/2 Disajikan bacaan Q.S. al-Baqarah/2:153 Aplikasi PG 3
al-Baqarah/2:153, dan Q.S. Ali- Damai secara acak,peserta didik bisa merangkai
Imran/3: 134 dengan tartil dengan Ikhlas, kalimat dengan benar
Sabar, dan Pemaaf
4 3.1 Memahami QS. al-Furqan/25: 63 dan Hidup lebih mulia VIII/1 Disajikan bacaan QS. al-Furqan/25: 63 peserta Pengetahuan PG 4
hadis terkait rendah hati, hemat dan hidup dengan rendah hati, didik bisa mengidentifikasi hukum bacaan nun dan
sederhana hemat dan sederhana mati dan tanwin Pemahaman
5 3.1 Menghargai sikap optimis, ikhtiar Menatap Masa Depan Disajikan bacaan Q.S. Az- Pengetahuan PG 5
dan tawakal sebagai implementasi dengan IX/1 Zumar/39:53,peserta didik bisa mengartikan dan
dari pemahaman Q.S. Az- Optimis, Ikhtiar dan kata-kata dalam ayat tersebut Pemahaman
Zumar/39:53, Q.S An-Najm/53:39-42, Tawakal
Kelas/ Level Bentuk No.
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Semes Kognitif Soal Soal
ter
Q.S. Ali Imran/3 : 159
dan hadis terkait (di bab ini lebih
menekankan pada
perilaku sehari-hari sedangkan untuk
ketrampilannya nanti dibahas di
bab 6).
6 3.2 Memahami QS.An-Nahl/16:114 dan hadi Hidup sehat dengan Disajikan QS.An-Nahl/16:114, peserta didik Penalaran PG 6
terkait tentang mengkonsumsi makanan yang makanan dan minuman VIII/1 dapat menentukan makna yang terkandung pada
bergizi dan halal dalam kehidupan sehari-hari halal dan bergizi ayat tersebut
7 3.2 Memahami Q.S. Az-Zumar/39:53, Menatap Masa Depan Disajikan bacaan hadist, peserta didik dapat Penalaran PG 7
Q.S An-Najm/53:39-42 dan Q.S. Ali dengan IX/1 menentukan makna dari hadis tersebut
Imran/3:159 dan hadis terkait Optimis, Ikhtiar dan
optimis,ikhtiar dan tawakal Tawakal

8 3.2 : Memahami Q.S. al-Hujurat/49:13 Damaikan Negeri Disajikan bacaan hadis tentang toleransi, Aplikasi PG 8
tentang toleransi dan menghargai dengan Toleransi IX/2 peserta didik bisa menentukan aplikasi
perbedaan dan hadis terkait. penerapan hadis tersebut
9 3.3 memahami makna Al-asmaul husna: Al-asmaul husna: Disajikan cerita tentang perilaku yang Penerapan dan PG 9
Al-‘Alim. Al-Khabir, As-Sami’ dan Al- Al-‘Alim. Al-Khabir, VII/1 mencerminkan sikap Al-asmaul husna, peserta Pemahaman
Bhasir As-Sami’ dan Al- didik bisa menentukan perilaku yang sesuai
Bhasir dengan Al-asmaul husna

10 3.4 Memahami makna iman kepada malaikat- Ingin Meneladani Disajikan tabel malaikat dengan fenomena Aplikasi PG 10
malaikat Allah berdasarkan dalil naqli Ketaatan VII/2 yang terjadi, peserta didik bisa menentukan
Malaikat-Malaikat Allah nama malaikat dan fenomena sesuai tugas
Swt. malaikat
11 3.4 Memahami makna beriman kepada Beriman kepada Kitab- Peserta didik bisa menentukan kewajiban- Pengetahuan PG 11
Kitab-kitab Allah Swt kitab Allah Swt VIII/1 kewajiban seorang mukmin beriman kepada dan
kitab suci al-Qur’an pemahaman
12 3.4 Memahami makna beriman kepada 3.4 Memahami makna Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat Penerapan dan PG 12
Kelas/ Level Bentuk No.
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Semes Kognitif Soal Soal
ter
Rasul-rasul Allah Swt beriman kepada Rasul- VIII/1 menentukan sifat yang sesuai dengan sifat Pemahaman
rasul Allah Swt Rasul-rasul Allah dari cerita diatas
13 3.4 Memahami makna beriman kepada 3.4 Memahami makna Disajikan pernyataan, peserta didik bisa Penalaran PG 13
Rasul-rasul Allah Swt beriman kepada Rasul- VIII/1 menentukan hikmah beriman kepada rasulullah
rasul Allah Swt Saw
14 3.1 emahami makna berimana kepada hari Meyakini Hari Akhir, Disajikan beberapa pernyataan tentang perilaku Aplikasi/Pener PG 14
akhir berdasarkan pengamatan terhadap Mengakhiri IX/1 seseorang, peserta didik dapat menghubungkan apan
dirinya, alam sekitar, dan Makhluk Kebiasaan Buruk perilaku yang mencerminkan Iman kepada hari
ciptaanNya akhir
15 3.1 emahami makna berimana kepada hari Meyakini Hari Akhir, Disajikan Ilustrasi peristiwa musibah yang Aplikasi/Pener PG 15
akhir berdasarkan pengamatan terhadap Mengakhiri IX/1 terjadi di tanah air, peserta didik bisa apan
dirinya, alam sekitar, dan Makhluk Kebiasaan Buruk menetukan sikap terkait musibah tersebut
ciptaanNya
16 3.4 Memahami makna iman qadha dan qadar Beriman kepada Disajikan ilustrasi peristiwa terhadap seseorang, Penalaran PG 16
berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, Qadha dan Qadar IX/1 peserta didik bisa mengambil kesimpulan dari
alam sekitar, dan Makhluk ciptaanNya Berbuah Ketenangan kejadian tersebut
Hati
17 3.5 Memahami makna jujur, amanah dan Hidup Tenang dengan Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik Pengetahuan PG 17
istiqomah Kejujuran, Amanah, VII/1 bisa mengidentifikasi pernyataan yang terkait dan
dan Istiqamah dengan perilaku jujur pemahaman
18 3.6 Memahami makna hormat dan patuh Berempati Itu Mudah, Disajikan gambar-gambar, peserta didik bisa Pengetahuan PG 18
kepada kedua orang tua dan guru dan empati Menghormati Itu Indah VII/1 mengidentifikasi gambar yang terkait dengan dan
terhadap sesame empati pemahaman

19 3.6 Memahami car menerapkan perilaku jujur Mengutamakan Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik Pengetahuan PG 19
dan adil kejujuran dan VIII/1 bisa menyebutkan pengertian adil dan
menegakkan keadilan pemahaman
20 3.5 Memahami bahaya mengkonsumsi Menghindari minuman Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik bisa Pengetahuan PG 20
minuman keras, judi dan pertengkaran keras, judi dan VIII/1 menentukan bahaya dari mengkonsumsi dan
Kelas/ Level Bentuk No.
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Semes Kognitif Soal Soal
ter
pertengkaran minuman keras, judi dan pertengkaran pemahaman
21 3.7 memahami cara berbuat baik, hormat Berbakti kepada kedua Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat Aplikasi/ PG 21
dan patuh kepada orang tua dan guru orang tua dan guru VIII/2 menentukan sikap yang terkait berbuat baik Penerapan
kepada orang tua dan guru /Aplikasi
22 3.7 memahami cara berbuat baik, hormat Berbakti kepada kedua Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat Penerapan PG 22
dan patuh kepada orang tua dan guru orang tua dan guru VIII/2 menentukan manfaat berbakti kepada orang tua /Aplikasi
dan guru
23 3.7 memahami cara berbuat baik, hormat Berbakti kepada kedua Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat Penerapan PG 23
dan patuh kepada orang tua dan guru orang tua dan guru VIII/2 menentukan kerugian durhaka kepada orang /Aplikasi
tua dan guru
24 3.7 Memahami makna tata karma, sopan Menjadi Pribadi yang Disajikan ilusrasi cerita, peserta didik dapat Penerapan/Apl PG 24
santun dan rasa malu Unggul dengan IX/2 menentukan sikap yang sesuai dengan tata ikasi
Tata krama, Santun karma dalam berbicara
dan Malu
25 3.8 Memahami ketentuan sholat berjamaah Indahnya Kebersaman Disajikan beberapa pernyataan Peserta didik Pengetahuan PG 25
dengan Berjamaah VII/1 dapat mengidentifikasi ketentuan-ketentuan dan
sholat berjamaah Pemahaman
26 3.9 Memahami ketentuan sholat jum’at Memupuk Rasa Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik Pengetahuan PG 26
Persatuan pada Hari VII/2 dapat mengidentifikasi rukun-rukun khutbah dan
yang Kita Tunggu jum’at Pemahaman

27 3.10 Memahami ketentuan sholat jamak Islam Memberikan Disajikan ilustrasi cerita tentang perjalanan Penerapan PG 27
dan qasar Kemudahan melalui VII/2 jauh, peserta didik bisa menentukan tata cara /Aplikasi
shalat Jamak dan sholat jamak qasar
Qasar
28 1.9 Melaksanakan sholat sunnah berjama’ah Lebih dekat Disajikan sholat-sholat, peserta didik dapat Pengetahuan PG 28
dan munfarid sebagai perintah agama denganAllah Swt VIII/2 mengidentifikasi sholat sunah yang dikerjakan dan
dengan mengamalkan munfarid Pemahaman
sholat sunnah
Kelas/ Level Bentuk No.
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Semes Kognitif Soal Soal
ter
29 3.10 Memahami tata cara sujud syukur, Jiwa lebih tenang Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik Pengetahuan PG 29
sujud tilawah dan sujud sahwi dengan banyak VIII/2 dapat mengidentifikasi sebab-sebab sujud dan
melakukan sujud syukur Pemahaman
30 3.12 Memahami ketentuan makanan dan Mengkonsumsi Peserta didik dapat menyebutkan jenis Penerapan/ PG 30
minuman yang halal dan haram berdasarkan makanan dan minuman VIII/1 minuman yang halal dikonsumsi Aplikasi
Al-Qur’an dan Hadis yang halal dan
menghindari yang
haram
31 3.11 Memahami tatacara puasa wajib dan Ibadah puasa Disajikan tabel orang yang tidak berpuasa dan Penerapan/ PG 31
sunnah membentuk pribadi VIII/2 cara menggantinya, peserta dapat menujukkan Aplikasi
yang bertaqwa pasangan yang tepat
32 3.7 Memahami ketentuan zakat Ketentuan zakat Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik bisa Penerapan/ PG 32
IX/1 menentukan hikmah dari berzakat Aplikasi
33 3.8 : Memahami ketentuan Akikah dan Kurban Disajikan pernyataan-pernyataan, peserta didik Pengetahuan PG 33
penyembelihan hewan dalam Islam. Menumbuhkan IX/2 dapat mnegidentifikasi ketentuan-ketentuan dan
3.9 : Memahami hikmah kurban dan Kepedulian Umat yang terkait dengan akikah Pemahaman
akikah.

34 3.10 Memahami ketentuan haji dan umrah Dahsyatnya Persatuan Disajikan beberapa pernyataan terkait ibadah Pengetahuan PG 34
dalam Ibadah Haji IX/2 haji dan umrah, peserta didik dapat dan
dan Umrah mengidentifikasi wajib-wajib haji Pemahaman
35 3.13 Memahami sejarah perjuangan dan Al-Khulafau Ar Peserta didik dapat menjelaskan upaya/ Pengetahuan PG 35
kepribadian Al-Khulafa al- Rasyidin Rasyidμn Penerus VII/2 kemajuan yang dilakukan oleh Al-Khulafa al- dan
Perjuangan Nabi Rasyidin Pemahaman
Muhammad saw.
36 3.11 Memahami sejarah perjuangan Nabi Sejarah perjuangan Peserta didik dapat menjelaskan contoh perilaku Penerapan/ PG 36
Muhammad Saw periode Mekkah Nabi Muhammad Saw VII/1 di kehidupan sehari-hari yang mencerminkan Aplikasi
periode Mekkah perjuangan Nabi Muhammad Saw periode
Mekkah
37 3.13 Memahami sejarah pertumbuhan ilmu Sejarah pertumbuhan Peserta didik dapat menjelaskan peran tokoh Pengetahuan PG 37
Kelas/ Level Bentuk No.
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Semes Kognitif Soal Soal
ter
pengetahuan masa Bani Umayyah ilmu pengetahuan masa VIII/2 ulama Islam yang berpengaruh pada masa bani dan
Bani Umayyah Umayyah Pemahaman
38 3.13 Memahami sejarah pertumbuhan ilmu Sejarah pertumbuhan Disajikan tebel, peserta didik dapat menentukan Pengetahuan PG 38
pengetahuan masa Bani Abbasiyah ilmu pengetahuan masa VIII/2 pasangan yang tepat antara tokoh dan dan
Bani Abbasiyah bidanganya masing-masing Pemahaman
39 3.11 Memahami sejarah perjuangan Nabi Sejarah perjuangan Disajikan kisah Nabi Muhammad Saw Periode Penerapan/ PG 39
Muhammad Saw periode Madinah Nabi Muhammad Saw VII/2 Madinah, Peserta didik bisa memberikan contoh Aplikasi
periode Madinah perilaku terkait kisah tersebut
40 3.12 Memahami sejarah perkembangan Sejarah perkembangan Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik Penerapan/ PG 40
Islam di Nusantara Islam di Nusantara IX/2 dapat menentukan prinsip Islam terhadap Aplikasi
budaya di Nusantara
41 Memahami kandungan Q.S. an-Nisa/4:146, Hidup Jadi Lebih Disajikan Q.S. an-Nisa/4:146, peserta didik Penalaran Uraian 41
Q.S. al-Baqarah/ Damai VII/2 dapat menyebutkan makna yang terkandung
2:153, dan Q.S. Ali-Imran/3:134 serta hadis dengan Ikhlas, didalamnya
yang terkait Sabar, dan Pemaaf
tentang ikhlas, sabar, dan pemaaf
42 3.4 Memahami makna iman qadha dan qadar Beriman kepada Disajikan sebuah kisah seseorang yang Penalaran Uraian 42
berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, Qadha dan Qadar IX/1 hidupnya berlainan dengan apa yang dicita-
alam sekitar, dan Makhluk ciptaanNya Berbuah Ketenangan citakan, peserta didik dapat memberikan
Hati kesimpulan dari kisah tersebut terkait iman
kepada qada dan qadar.
43 3.7 memahami cara berbuat baik, hormat Berbakti kepada kedua Peserta didik dapat menjelaskan perilaku cara Pengetahuan Uraian 43
dan patuh kepada orang tua dan guru orang tua dan guru VIII/2 berbakti kepada kedua orang tua dan
Pemahaman

44 3.7 Memahami ketentuan bersuci dari hadas Ketentuan bersuci dari Peserta didik bisa menjelaskan ketentuan- Pengetahuan Uraian 44
berdasarkan ketentuan syariat Islam hadas berdasarkan VI/1 ketentuan dalam melaksanakan mandi wajib dan
ketentuan syariat Islam ketika berhadas besar Pemahaman
dan penerapan
Kelas/ Level Bentuk No.
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Semes Kognitif Soal Soal
ter

45 3.12 Memahami sejarah perkembangan Sejarah perkembangan Peserta didik dapat menjelaskan bagaimana Pengetahuan Uraian 45
Islam di Nusantara Islam di Nusantara IX/2 Islam bisa berkembang di Indonesia dan
Pemahaman

Jakarta, Maret 2019


Guru Mapel PAI dan Budi Pekerti

Nur Akbar, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai