Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

I.1.Latar Belakang

Status gizi adalah suatu ukuran mengenai kondisi tubuh seseorang yang dapat dilihat dari
makanan yang dikonsumsi dan penggunaan zat-zat gizi didalam tubuh. Masalah gizi disamping
merupakan sindroma kemiskinan yang erat kaitannya dengan masalah ketahanan pangan tingkat
rumah tangga juga menyangkut aspek pengetahuan dan perilaku yang kurang mendukung pola
hidup sehat. Status gizi terdiri dari status gizi buruk, kurang, baik, dan lebih (Suharyono,2008)

Sikap atau perilaku merupakan semacam kesiapan untuk bereaksi terhadap suatu objek
dengan cara-cara tertentu. Dapat di katakana bahwa kesiapan yang di maksudkan merupakan
kecendrungan potensial untuk bereaksi dengan cara tertentu apabila individu di hadapkan pada
suatu stimulus yang menghendaki adanya respon.( Devi,2016).

Penyebab timbulnya masalah gizi salah satunya yaitu status gizi yang dipengaruhi oleh
berbagai hal diantaranya umur, tingkat pendidikan, status gizi balita dan sanitasi lingkungan
yang meliputi kualitas sumber air dan kebersihan jamban (Suharyono, 2008).

Salah satu perilaku yang berkaitan dengan kesehatan adalah PHBS. PHBS adalah semua
perilaku kesehatan yang dilakukan atas kesadaran sehingga anggota keluarga atau keluarga dapa
tmenolong dirinya sendiri di bidang kesehatan dan berperan aktif dalam kegiatan-kegiatan
kesehatan di masyarakat. ( Naura,2012)

I.2. Rumusan Masalah

1. Apakah ada hubungan antara perilaku hidup bersih dan sehat dengan status gizi ?

I.3. Tujuan
I.3.1. Tujuan Umum

Untuk mengetahui hubungan antara perilaku hidup bersih dan sehat dengan status gizi

I.3.2. Tujuan Khusus

I.4. Hipotesis

Ada hubungan antara perilaku hidup bersih dan sehat dengan status gizi

DAFTAR PUSTAKA

Naura.2012.PHBS. http://naurarc.blogspot.com/2012/11/10-perilaku-hidup-bersih-dan-sehat-phbs.html

Probowati Devi. 2016.Hubungan antara status gizi dan perilaku hidup bersih.
http://eprints.ums.ac.id/41889/28/02.NASKAH%20PUBLIKASI.pdf

Suharyono,2008.Hubungan antara pengetahun dan sikap terhadap status gizi.


https://core.ac.uk/download/pdf/12349302.pdf

Anda mungkin juga menyukai