Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
1. Definisi dan unsur utama dari Tata Letak Pabrik (Lay-out) yang baik untuk
produksi.
Tata Letak Pabrik (Lay-out) merupakan salah satu tahap perencanaan fasilitas
yang bertujuan untuk mengembangkan suatu sistem produksi yang efektif dan
efisien, sehingga mampu mencapai kapasitas optimal dan biaya produksi paling
ekonomis.
Unsur utama dari Tata Letak Pabrik (Lay-out):
Toilet
Gudang bahan baku
Washing area
Ruang sterilisasi
Ruang produksi
Ruang pengemasan
Ruang quality control
Clean equipment storage
Ruang penyimpanan produk yang telah selesai diproduksi
2. Manfaat, tujuan dan pentingnya perencanaan dan pengaturan Tata Letak
Pabrik/Fasilitas.
Manfaat:
Meningkatkan jumlah produksi
Mengurangi waktu tunggu
Mengurangi proses pemindahan bahan dan meminimalkan jarak antar
proses
Hemat ruang
Mempersingkat waktu proses
Efisiensi penggunaan fasilitas
Tujuan: meminimalkan biaya dan meningkatkan efisiensi dalam pengaturan
segala fasilitas produksi dan area kerja, sehingga proses produksi dapat
berjalan lancer.
Pentingnya perencanaan dan pengaturan Tata Letak Pabrik/Fasilitas: dapat
mengoptimalkan waktu produksi dan mengoptimalkan lahan
3. Jenis-jenis Tata Letak Pabrik yang ada:
Tata letak berorientasi pada produk
Tata letak berorientasi pada proses
Tata letak posisi tetap
Tata letak gudang
Tata letak kantor
Tata letak ritel
4. Hubungan aliran material/bahan di dalam pabrik dan Tata Letak Pabrik.
Jika material/bahan dalam pabrik tidak tertata sesuai dengan fungsinya, maka
sia-sia adanya Tata Letak Pabrik.
5. Jenis pola aliran material/bahan di dalam pabrik.
Straight line (pola aliran garis lurus), digunakan untuk proses produksi
yang pendek dan relatik sederhana
Serpentine (pola aliran zig-zag), bila proses produksi lebih panjang
daripada luas area
U-shaped (pola aliran berbentuk U), akhir dan awal proses produksi
berada di lokasi yang sama
Circular (pola aliran melingkar), penerimaan dan pengiriman berada di
lokasi yang sama
Odd agle (pola aliran sudut ganjil), perpindahan bahan secara mekanis
dan keterbatasan ruangan.
6. Pemilihan Tata Letak Pabrik (Lay-out) dan pola aliran material yang baik untuk
produksi hasil olahan perikanan itu seperti apa?
Pada produksi hasil olahan perikanan sebaiknya menggunakan jenis tata letak
yang berorientasi pada produk dengan jenis pola aliran material/bahan odd agle.
Jenis tata letak yang berorientasi pada produk dipilih karena dalam
penganganan produk bisa dengan menggunakan biaya yang rendah dan hasil
keluaran produksi bisa cepat dan pola aliran material/bahan odd agle dipilih
karena bisa memaksimalkan keterbatasan ruangan atau luas pabrik itu sendiri.