Anda di halaman 1dari 2

MAKALAH

ORAL SURGICAL INSTRUMEN

Oleh:
DESY PUSPITASARI
CAHYO ADI BASKORO

PELATIHAN SCRUB NURSE KAMAR BEDAH


RSD Dr. SOEBANDI JEMBER
2019
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Mulut merupakan tempat yang ideal untuk tumbuh dan berkembangnya
mikroorganisme karena mulut memiliki kelembaban serta memiliki asupan makanan
yang teratur. Mikroba mulut adalah ragam mikroorganisme yang ada dan terdapat di
dalam mulut. Rongga mulut merupakan tempat yang rentan dan sering mengalami
infeksi atau peradangan di dalam tubuh karena merupakan pintu masuk utama agen
yang berbahaya seperti mikroorganismedan agen karsinogenik. Hal tersebut
menyebabkan berbagai penyakit rongga mulut bersarang di dalamnya (Ramadhan,
2010). Di dalam konsep ini dapat menunjang pelaksanaan proses keperawatan
perioperatif bedah mata.
Keperawatan bedah mata telah berubah selama beberapa dekade yang lalu.
Perawat perioperatif harus beradaptasi dengan perubahan-perubahan akibat kemajuan
teknologi. Perawat perioperatif juga harus mengetahui penggunaan dan fungsi
peralatan bedah mata dengan benar untuk mencegah cidera pada pasien dan tim
bedah.

B. Rumusan Masalah
a. Apa definisi dari oral surgical instrument?
b. Apa saja set oral surgical?
c. Bagaimana cara pengelolaan oral surgical instrument pasca operasi?
C. Tujuan Masalah
a. Untuk mengetahui definisi dari oral surgical instrument
b. Untuk mengetahui set oral surgical
c. Untuk mengetahui cara pengelolaan oral surgical instrument pasca operasi

Anda mungkin juga menyukai