Anda di halaman 1dari 2

≠ MANFAAT DAN CARA MENGOLAH KUNYIT ≠

~ OBAT UNTUK DIABETES MELLITUS


 Siapkan 3 rumpang kunyit dan setengah sendok the garam
 Rebus dengan 1 liter air, lalu saring dan minum airnya 2 kali

≠ MANFAAT DAN CARA MENGOLAH SERAI ≠


~ OBAT UNTUK GANGGUAN PERNAPASAN
BAHAN :
 Serai : 2 batang
 Jahe : 1 ruas jari
 Kayu manis : 1 sdt
 Air : 1 cangkir
 Madu : 1 sdt
 Saringan

~ CARA MENGOLAH :
1. Ambil panci dan letakan di atas api
2. Kemudian tambahkan 1 cangkir air kedalam panci
3. Kemudian kupas dan iris jahe potong dan tambahkan ke dalam air mendidih
4. Kemudian tambahkan bubuk kayu manis dan serai kedalam air mendidih dan biarkan air
mendidih selama 10 menit
5. Kemudian setelah matang
6. Tuangkan the kedalam cangkir dan tambahkan madu, aduk rata
7. Minum rebusan daun serai siap dinikmati.
≠ MANFAAT DAN CARA MENGOLAH JAHE ≠
~ OBAT UNTUK BATUK
 Cuci bersih 3 rimpang jahe sebesar ibu jari, lalu rebus didalam 2 gelas air
 Didihkan air hingga kurang dari 1 gelas air
 Air rebusan jahe dapat diminum 2 kali sehari, pagi dan sore hari

≠ MANFAAT DAN CARA MENGOLAH LENGKUAS ≠


~ OBAT UNTUK SAKIT LIMPAH
BAHAN :
 2 rimpang lengkuas sebesar ibu jari
 3 rimpang temu lawak sebesar ibu jari
 Satu genggam daun meniran

~ CARA MENGOLAH :
 Semua bahan tersebut di rebus dengan 3 gelas air sampai mendidih

~ CARA MENGGUNAKAN :
 Dapat diminum 2x sehari, 1 cangkir, pagi dan sore

≠ MANFAAT DAN CARA MENGOLAH KUMIS KUCING ≠


~ UNTUK MENGOBATI ASAM URAT
 Ambil 4 s/d 5 lembar daun kumis kucing dan daun meniran yang masih segar
 Rebus hingga airnya mendidih, minum air rebusan daun kumis kucing setidaknya 3x1
sampai sembuh

Anda mungkin juga menyukai