Anda di halaman 1dari 4

LBM 2

STEP 1

1. Autoimun : kesalahan antibodi mengenali antigen


2. Nickolsky sign : pemeriksaaan pada lepuh(terjadi nyeri (+))
3. Sariawan : peradangan pada mukosa
4. Bula : berisi cairan lebih dari 0,5cm
5. Erosi : terjadi pengelupasan sebagian atau seluruh dari bagian epidermis
6. Lepuh : benjolan berisi cairan yang berupa bula

STEP 2

1. Pengertian autoimun?
2. Etiologi dari autoimun?
3. Faktor yang mempengeruhi auto imun?
4. Mekanisme autoimun?
5. Macam macam UKK?
6. Mengapa sariawan pasien tidak sembuh-sembuh?
7. Apa diagnosis,dan diagnosisi bandingnya?
8. Pemeriksaan fisik,dan pemeriksaan penunjangannya?
9. Jelaskan reaksi hipersensitifitas?
10.Bagaimana penatalaksanaan untuk penderita pada skenario?

STEP 3

1. Pengertian autoimun?
Suatu kelainan pada tubuh yang seharusnya memakan patogen,tetapi
malah menyerang sel tubuh sendiri,karena dikira patogen asing
2. Faktor dan Etiologi dari autoimun?
- Sequestered antigen : menjadi beberapa antigen karena letak
anatomisnya itu tidak dikenali oleh sistem imun oleh sebagai self
- antigen sendiri,bila terpapar infeksi maka jika bertemu sisitem imun
makan akan dikira musuh
Kemiripan epitop patogen dengan self antigen
3. Faktor yang mempengeruhi autoimun?
- Genetik : dikaitkan dengan lokus pada gen dengan kontribusi terbesar
dengan gen MHC,keluarga dapat mempengaruhi autoimun namun yang
ditimbulkan berbeda
- Faktor lingkungan : infeksi dapat menghasilkan lifosit auto reaktif
sehingga muncul terjadinya penyakit autoimun
4. Mekanisme autoimun?
Terjadi kegagalan self tolerens(antibodi mengenali antigen) sehingga
antibodi menyerang antigen dan menyebabkan autoimun
5. Macam macam UKK?
Primer: belum terjadi infeksi
- Makula : terjadi perubahan warana yang tidak sama dengan warna
sekitarnya,bisanya karena hipopigmentasi dan hiperpigmentasi
- Eritem : makula yang berwarna merah
- Papula : adanya lesi padat yang ada dipermukaan kulit diameternya
kurang dari 1 cm,biasanya terjadi karena kegagalan metabolik
- Plakat : terjadi peninggian pada daerah yang abnormal
(dermatiskontak)
- Nodul : papula yang ukurannya lebih dari 1cm
- Urtika : papul/pelakat yang bergerombol bisa karena psoriasis dan
garukan terusmenerus
Sekunder: sudah terjadi infeksi yang lebih berat
- Vesikel dan bula : sama berisi cairan,berbeda di ukuran vesikel : kurang
dari 0,5 vesikel bisa menjadi bula,vesikel dibagi menjadi 3 : subkornelal
:dinding rapuh dan mudan pecah,epidermal: agak padat,subdermal :
dinding sangat tegang berisi cairan serosa atau hemoragi dan biasanya
disetai gatal
- Erosi : terjadi pengelupasan pada jarigan epidermis,sebagian vesikel
mengelupas atau pecah
- Fustula: suatu tonjolan padat berisi eksudant (leukosit,bakteri dan
virus)
- Kista : kantong yang berisi cairan
- Atropikulit : tejadi penipisan lapisan kulit pada dermis dan epidermis
- Krusta : massa yang mengeras(serum : kuning,plasma pluren: kuning
kehijauan,darah: kecoklatan)
- Ulkus : defek yang menetep dari permukaan epidermis,yang
mengelupas sebagian atau keseluruhan menjadi jaringan parut
- Deskuamasi : terjadi penumpukan distratumkorneum yang diakibatkan
karena abnormalitas dari stratumbasal
6. Mengapa sariawan pasien tidak sembuh-sembuh?
Terjadi infeksi masuk pada mulut  ada peningkatan igG dan kerusakan
desmosom ( perotein penghubung sel) desmoglein 3 melakukan
perlekatan
Mengapa jumlahya 2?
Stersyang berlebihan,peyakit autoimun,antigen yang lebih kompleks dari
antibodi
- cellac : behubungan dengan penyakit autoimun
- tropika : virus dan bakteri
- nontropikal :
Etiologi(penyebab) ,patofisologis(perjalanan penyakit) dari pemvigus
vulgaris
7. Tanda dari pemvigus vulgaris?
8. gejala pemvigus vulgaris?
9. Pemeriksaan penunjang pada biposi kulit didapatkan hasil apa?
10.Macam macam pemvigus ?
11.Apa diagnosis,dan diagnosisi bandingnya?
Pemvigus vulgaris : sesuai ciri ciri pada skenario,igG akan berikatan dengan
desmosom 1-3
Mekanisme terjadi bula
Macam macam bula menurut letak
Ciri bula interdermal
Isi dari bula
Mengapa bula kendor dan tidak kendor
Dd bula kendor
Bula vulgaris : berdasarkan letak
12.Pemeriksaan fisik,dan pemeriksaan penunjangannya?
- Pemeriksaan darah
- Biopsi
- Anamnesis
- TTV
- Nickolsky sign (+)
- Terjadi hepatosplenomegali
13.Jelaskan reaksi hipersensitifitas?
Tipe 1 : infeksi yang reaksinya cepat,berupa alergi igE (akan mengaktifkan
sel mast)
Tipe 2 : diperentarai oleh antibodi igG dan igM (disebut hipersensivitas
hipertoksik)
Tipe 3 : diperentai oleh imun kompleks,imum kompleks (berhubungan
dengan imun kompleks)perbedaan dan proses tipe 1-4
Tipe 4 : diperantai oleh sel,reaksinya paling lambat ,berhubungan dengan
sel T (TH1,TH2,CTL)
14.Bagaimana penatalaksanaan untuk penderita pada skenario?
Umum : berhubungan dengan cairan
Khusus : berhubungan dengan obat melalui oral
(kortikosteroid,antibiotik,imunosupressan)tujuan dan dosisi

Anda mungkin juga menyukai